Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 121 - 140 dari 155 ayat untuk hambaku AND book:10 [Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.001 detik)
Pindah ke halaman: Sebelumnya 1 2 3 4 5 6 7 8 Selanjutnya
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(0.09)2Sam 18:7

Tentara Israel terpukul kalah di sana oleh orang-orang Daud, dan pada hari itu terjadilah di sana pertumpahan darah yang dahsyat: dua puluh ribu orang tewas.

(0.09)2Sam 18:19

Kemudian berkatalah Ahimaas i  bin Zadok: "Biarlah aku berlari menyampaikan kabar yang baik itu kepada raja, bahwa TUHAN telah memberi keadilan kepadanya dengan melepaskan dia dari tangan musuhnya. j "

(0.09)2Sam 18:23

Jawabnya: "Apapun yang terjadi, aku mau berlari pergi." Lalu berkatalah Yoab kepadanya: "Kalau demikian larilah." Maka berlarilah Ahimaas mengambil jalan dari Lembah Yordan, sehingga ia mendahului orang Etiopia itu.

(0.09)2Sam 18:31

Maka datanglah orang Etiopia itu. Kata orang Etiopia itu: "Tuanku raja mendapat kabar yang baik, sebab TUHAN telah memberi keadilan kepadamu pada hari ini dengan melepaskan tuanku dari tangan semua orang yang bangkit menentang tuanku."

(0.09)2Sam 19:14

Demikianlah dibelokkannya hati semua orang Yehuda secara serentak, sehingga mereka menyuruh menyampaikan kepada raja pesan ini: "Kembalilah, tuanku dan semua anak buahmu."

(0.09)2Sam 20:11

Dan seorang dari orang-orang Yoab tinggal berdiri di dekat mayat itu, sambil berkata: "Siapa yang suka kepada Yoab dan siapa yang memihak kepada Daud, baiklah mengikuti Yoab!"

(0.09)2Sam 21:15

Ketika terjadi lagi peperangan antara orang Filistin w  dan orang Israel, maka berangkatlah Daud bersama-sama dengan orang-orangnya, lalu berperang melawan orang Filistin, sampai Daud menjadi letih lesu.

(0.09)2Sam 24:20

Ketika Arauna menjenguk dan melihat raja dengan pegawai-pegawainya mendapatkannya, pergilah Arauna ke luar, lalu sujud kepada raja dengan mukanya ke tanah.

(0.09)2Sam 2:12

Lalu Abner bin Ner dengan anak buah Isyboset bin Saul bergerak maju dari Mahanaim ke Gibeon. i 

(0.09)2Sam 6:9

Pada waktu itu Daud menjadi takut kepada TUHAN, lalu katanya: "Bagaimana o  tabut TUHAN itu dapat sampai kepadaku?"

(0.09)2Sam 12:18

Pada hari yang ketujuh matilah anak itu. Dan pegawai-pegawai Daud takut memberitahukan kepadanya, bahwa anak itu sudah mati. Sebab mereka berkata: "Ketika anak itu masih hidup, kita telah berbicara kepadanya, tetapi ia tidak menghiraukan perkataan kita. Bagaimana kita dapat mengatakan kepadanya: anak itu sudah mati? Jangan-jangan ia mencelakakan diri!"

(0.09)2Sam 13:28

Lalu Absalom r  memerintahkan orang-orangnya, demikian: "Perhatikan! Apabila hati Amnon menjadi gembira s  karena anggur, dan aku berkata kepadamu: Paranglah Amnon, maka haruslah kamu membunuh dia 1 . Jangan takut. Bukankah aku yang memerintahkannya kepadamu? Kuatkanlah hatimu dan tunjukkanlah dirimu sebagai orang yang gagah perkasa! t "

(0.09)2Sam 16:11

Pula kata Daud kepada Abisai dan kepada semua pegawainya: "Sedangkan anak kandungku s  ingin mencabut nyawaku, terlebih lagi sekarang orang Benyamin ini! Biarkanlah dia dan biarlah ia mengutuk, sebab TUHAN yang telah berfirman kepadanya demikian. t 

(0.09)2Sam 24:17

Dan berkatalah Daud kepada TUHAN, ketika dilihatnya malaikat yang tengah memusnahkan bangsa itu, demikian: "Sesungguhnya, aku telah berdosa, dan aku telah membuat kesalahan, tetapi domba-domba k  ini, apakah yang dilakukan l  mereka? Biarlah kiranya tangan-Mu menimpa aku 1  dan kaum keluargaku. m "

(0.09)2Sam 24:13

Kemudian datanglah Gad kepada Daud, memberitahukan kepadanya dengan berkata kepadanya: "Akan datangkah menimpa engkau tiga tahun kelaparan e  di negerimu? Atau maukah engkau melarikan diri tiga bulan lamanya dari hadapan lawanmu, sedang mereka itu mengejar engkau? Atau, akan adakah tiga hari penyakit sampar f  di negerimu? Maka sekarang, pikirkanlah dan timbanglah, jawab apa yang harus kusampaikan kepada Yang mengutus aku."

(0.09)2Sam 3:38

Kemudian berkatalah raja kepada para pegawainya: "Tidak tahukah kamu, bahwa pada hari ini gugur r  seorang pemimpin, seorang besar, di Israel?

(0.09)2Sam 2:1

Kemudian bertanyalah p  Daud kepada TUHAN, katanya: "Apakah aku harus pergi ke salah satu kota di Yehuda?" Firman TUHAN kepadanya: "Pergilah." Lalu kata Daud: "Ke mana aku pergi?" Firman-Nya: "Ke Hebron. q "

(0.09)2Sam 10:3

berkatalah pemuka-pemuka bani Amon itu kepada Hanun, tuan mereka: "Apakah menurut anggapanmu Daud hendak menghormati ayahmu, karena ia telah mengutus kepadamu orang-orang yang menyampaikan pesan turut berdukacita? Bukankah dengan maksud untuk menyelidik kota ini, untuk mengintainya v  dan menghancurkannya maka Daud mengutus pegawai-pegawainya itu kepadamu?"

(0.09)2Sam 11:1

Pada pergantian tahun, l  pada waktu raja-raja biasanya maju berperang, maka Daud menyuruh Yoab m  maju beserta orang-orangnya dan seluruh orang Israel. n  Mereka memusnahkan bani Amon dan mengepung kota Raba, o  sedang Daud sendiri tinggal di Yerusalem 1 .

(0.09)2Sam 15:14

Kemudian berbicaralah Daud kepada semua pegawainya yang ada bersama-sama dengan dia di Yerusalem: "Bersiaplah, marilah kita melarikan diri 1 , u  sebab jangan-jangan kita tidak akan luput dari pada Absalom. v  Pergilah dengan segera, supaya ia jangan dapat lekas menyusul kita, dan mendatangkan celaka atas kita dan memukul kota ini dengan mata pedang!"




TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA