(1.00) | Luk 1:51 | Ia memperlihatkan kuasa-Nya dengan perbuatan tangan-Nya<x id="i" /> dan mencerai-beraikan orang-orang yang congkak hatinya;<x id="j" /> |
(0.87) | Kol 1:21 | Juga kamu yang dahulu hidup jauh dari Allah dan yang memusuhi-Nya<x id="y" /> dalam hati dan pikiran<x id="z" /> seperti yang nyata dari perbuatanmu yang jahat, |
(0.87) | 2Ptr 3:1 | Saudara-saudara<x id="i" /> yang kekasih, ini sudah surat yang kedua, yang kutulis kepadamu. Di dalam kedua surat itu aku berusaha menghidupkan pengertian yang murni oleh peringatan-peringatan,<x id="j" /> |
(0.75) | Ef 4:18 | dan pengertiannya<x id="h" /> yang gelap, jauh dari hidup persekutuan dengan Allah,<x id="i" /> karena kebodohan yang ada di dalam mereka dan karena kedegilan hati<x id="j" /> mereka. |
(0.75) | 1Ptr 1:13 | Sebab itu siapkanlah akal budimu, waspadalah<x id="o" /> dan letakkanlah pengharapanmu<x id="p" /> seluruhnya atas kasih karunia yang dianugerahkan kepadamu<x id="q" /> pada waktu penyataan<x id="r" /> Yesus Kristus. |
(0.62) | Mat 22:37 | Jawab Yesus kepadanya: <span class="red">"Kasihilah Tuhan, Allahmu<n id="1" />, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap akal budimu.<x id="j" />span> |
(0.62) | Mrk 12:30 | <span class="red">Kasihilah Tuhan, Allahmu<n id="1" />, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap akal budimu dan dengan segenap kekuatanmu.<x id="m" />span> |
(0.62) | Ef 2:3 | Sebenarnya dahulu<x id="l" /> kami semua juga terhitung di antara mereka, ketika kami hidup di dalam hawa nafsu daging<x id="m" /> dan menuruti kehendak daging dan pikiran kami yang jahat. Pada dasarnya kami adalah orang-orang yang harus dimurkai, sama seperti mereka yang lain. |
(0.62) | Ibr 10:16 | sebab setelah Ia berfirman: "Inilah perjanjian yang akan Kuadakan dengan mereka sesudah waktu itu," Ia berfirman pula: "Aku akan menaruh hukum-Ku di dalam hati mereka dan menuliskannya dalam akal budi<x id="n" /> mereka, |
(0.50) | Luk 10:27 | Jawab orang itu: "Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap kekuatanmu dan dengan segenap akal budimu,<x id="r" /> dan kasihilah sesamamu<n id="1" /> manusia seperti dirimu sendiri.<x id="s" />" |
(0.50) | Ibr 8:10 | "Maka inilah perjanjian<x id="i" /> yang Kuadakan dengan kaum Israel sesudah waktu itu," demikianlah firman Tuhan. "Aku akan menaruh hukum-Ku dalam akal budi mereka dan menuliskannya dalam hati<x id="j" /> mereka, maka Aku akan menjadi Allah mereka dan mereka akan menjadi umat-Ku.<x id="k" /> |
(0.50) | 1Yoh 5:20 | Akan tetapi kita tahu, bahwa Anak Allah telah datang<x id="y" /> dan telah mengaruniakan pengertian<x id="z" /> kepada kita, supaya kita mengenal Yang Benar;<x id="a" /> dan kita ada di dalam Yang Benar, di dalam Anak-Nya Yesus Kristus. Dia adalah Allah yang benar dan hidup yang kekal.<x id="b" /> |