(0.99988955801105) | Luk 14:29 | Supaya jikalau ia sudah meletakkan dasarnya dan tidak dapat menyelesaikannya, jangan-jangan semua orang yang melihatnya, mengejek dia, |
(0.99988955801105) | Kis 9:7 | Maka termangu-mangulah teman-temannya seperjalanan, karena mereka memang mendengar suara itu, l tetapi tidak melihat seorang jugapun. m |
(0.85704828729282) | Yoh 9:8 | Tetapi tetangga-tetangganya dan mereka, yang dahulu mengenalnya sebagai pengemis, berkata: "Bukankah dia ini, yang selalu mengemis? c " |
(0.71420685082873) | Yoh 2:23 | Dan sementara Ia di Yerusalem selama hari raya Paskah, w banyak orang percaya x dalam nama-Nya, karena mereka telah melihat tanda-tanda y yang diadakan-Nya. |
(0.71420685082873) | Kis 4:13 | Ketika sidang itu melihat keberanian Petrus dan Yohanes m dan mengetahui, bahwa keduanya orang biasa n yang tidak terpelajar, heranlah mereka; dan mereka mengenal keduanya sebagai pengikut Yesus. o |