Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 61 - 80 dari 178 ayat untuk greek:223 (0.001 detik)
Pindah ke halaman: Sebelumnya 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Selanjutnya
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(0.33) (2Ptr 2:10) (jerusalem: pemerintahan Allah) Ini menterjemahkan kata Yunani: Kiriotes = ketuaan/pemerintah. Boleh jadi yang dimaksudkan ialah para malaikat. Pengajar-pengajar palsu itu menyangka dapat menghakimi malaikat, hal mana adalah hak Allah, Rom 12:19; 1Pe 2:23, dll.
(0.33) (Why 20:11) (jerusalem) Setelah semua orang mati bangkit, Wah 20:12-13, Hakim, Wah 2:23; 3:5; bdk Wah 19:13+; Dan 7:10, tampil ke depan. Ciptaan yang sekarang hilang lenyap, Wah 20:11, diganti ciptaan baru, Wah 21:1+.
(0.29) (Kel 20:8) (full: INGATLAH ... HARI SABAT. )

Nas : Kel 20:8

Sabat PL adalah hari ketujuh dalam setiap minggu. Menguduskan hari itu berarti memisahkannya sebagai berbeda dari hari lainnya dengan berhenti bekerja supaya dapat istirahat, melayani Allah, dan memusatkan perhatian pada hal-hal yang menyangkut keabadian, kehidupan rohani, dan kehormatan Allah (ayat Kel 20:9-11; bd. Kej 2:2-3; Yes 58:13-14).

  1. 1) Diharapkan agar orang Israel mengatur perilaku mereka sesuai dengan pekerjaan Allah dalam penciptaan (ayat Kel 20:11; Kej 2:2-3).
  2. 2) Sabat menjadi tanda bahwa mereka adalah milik Allah (Kel 31:13).
  3. 3) Sabat mengingatkan mereka akan pembebasan dari perbudakan di Mesir (Ul 5:15;

    lihat cat. --> Mat 12:1).

    [atau ref. Mat 12:1]

(0.29) (Mrk 2:23) (full: HARI SABAT. )

Nas : Mr 2:23

Lihat cat. --> Mat 12:1

[atau ref. Mat 12:1]

(0.29) (Mzm 62:12) (jerusalem: menurut perbuatannya) Terutama nabi Yehezkiel, Yeh 14:12+, mulai mengajar bahwa tiap-tiap orang secara pribadi dibalas. Ajaran ini diambil alih oleh para berhikmat dan pemazmur, Ayu 34:11; Maz 28:4; 31:24; Ams 24:12; Sir 16:14 dan oleh Perjanjian Baru, Mat 16:27; Rom 2:6; 2Ti 4:14; Wah 2:23.
(0.29) (Yes 1:17) (jerusalem: anak-anak yatim) Yatim piatu dan janda termasuk golongan yang paling lemah ekonominya. Mereka dilindungi oleh hukum Taurat Kel 22:21-22; Ima 19:34-35; Ula 10:18; 14:29; 27:19, dll, dan dibela oleh para nabi, Yer 7:6; 22:3. Sebaliknya bdk Yes 1:23; 9:16; Yer 49:11; Yeh 22:7.
(0.29) (2Kor 11:21) (jerusalem: Dengan sangat malu aku harus mengakui) Terjemahan lain: Aku berkata demikian untuk memalukan kamu; seolah-olah kami menyatakan diri kami lemah


TIP #07: Klik ikon untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA