Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 19 dari 19 ayat untuk dituai [Pencarian Tepat][Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.000 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)Yoh 4:35

Bukankah kamu mengatakan: Empat bulan lagi tibalah musim menuai? Tetapi Aku berkata kepadamu: Lihatlah sekelilingmu dan pandanglah ladang-ladang 1  yang sudah menguning dan matang untuk dituai. i 

(0.54)Hak 15:5

Kemudian dinyalakannyalah obor p  itu dan dilepaskannya anjing-anjing hutan itu ke gandum yang belum dituai kepunyaan orang Filistin, sehingga terbakarlah tumpukan-tumpukan q  gandum dan gandum yang belum dituai dan kebun-kebun pohon zaitun.

(0.52)Yes 17:5

keadaannya seperti gandum yang digenggam orang untuk dituai p  dan tangannya memetik bulir-bulir; atau seperti bulir-bulir q  yang dipungut orang di lembah orang Refaim. r 

(0.48)Ul 16:9

Tujuh minggu j  harus kauhitung: pada waktu orang mulai menyabit gandum k  yang belum dituai, haruslah engkau mulai menghitung tujuh minggu itu.

(0.41)Ul 23:25

Apabila engkau melalui ladang gandum sesamamu yang belum dituai, engkau boleh memetik bulir-bulirnya dengan tanganmu, tetapi sabit tidak boleh kauayunkan kepada gandum s  sesamamu itu."

(0.40)Yer 12:13

Mereka telah menabur gandum, tetapi yang dituai adalah semak duri; mereka telah bersusah payah, tetapi usaha mereka tidak berguna; n  mereka malu karena hasil yang diperoleh mereka, akibat dari murka o  TUHAN yang menyala-nyala."

(0.33)Kel 22:6

Apabila ada api dinyalakan dan api itu menjilat semak duri, tetapi tumpukan e  gandum atau gandum yang belum dituai atau seluruh ladang itu ikut juga dimakan api, maka orang yang menyebabkan kebakaran itu harus membayar ganti kerugian f  sepenuhnya.

(0.17)Hos 8:7

Sebab mereka menabur angin, maka mereka akan menuai puting beliung 1 ; i  gandum yang belum menguning tidak ada pada mereka; tumbuh-tumbuhan itu tidak menghasilkan tepung; j  dan jika memberi hasil, maka orang-orang lain menelannya. k 

(0.14)Rut 2:9

Lihat saja ke ladang yang sedang disabit orang itu. Ikutilah perempuan-perempuan itu dari belakang. Sebab aku telah memesankan kepada pengerja-pengerja lelaki jangan mengganggu engkau. Jika engkau haus, pergilah ke tempayan-tempayan dan minumlah air yang dicedok oleh pengerja-pengerja itu."

(0.10)Ayb 5:26

Dalam usia tinggi l  engkau akan turun ke dalam kubur, seperti berkas gandum dibawa masuk pada waktunya. m 

(0.08)Hos 13:12

Kesalahan Efraim dibungkus, dosanya disimpan. r 

(0.07)Rut 2:21

Lalu kata Rut, perempuan Moab n  itu: "Lagipula ia berkata kepadaku: Tetaplah dekat pengerja-pengerjaku sampai mereka menyelesaikan seluruh penyabitan ladangku."

(0.07)Why 14:16

Dan Ia, yang duduk di atas awan itu, mengayunkan sabit-Nya ke atas bumi, dan bumipun dituailah.

(0.06)Ayb 5:5

Apa yang dituainya, s  dimakan habis oleh orang yang lapar, bahkan dirampas dari tengah-tengah duri, dan orang-orang yang dahaga mengingini kekayaannya.

(0.06)Luk 10:2

Kata-Nya kepada mereka: "Tuaian memang banyak 1 , tetapi pekerja sedikit. Karena itu mintalah kepada Tuan yang empunya tuaian, supaya Ia mengirimkan pekerja-pekerja untuk tuaian itu. t 

(0.05)Ayb 24:24

Hanya sebentar mereka meninggikan diri, lalu tidak ada lagi; h  mereka luruh, lalu menjadi lisut seperti segala sesuatu, i  mereka dikerat seperti hulu tangkai gandum. j 

(0.05)Gal 6:7

Jangan sesat! m  Allah tidak membiarkan diri-Nya dipermainkan 1 . Karena apa yang ditabur n  orang, itu juga yang akan dituainya.

(0.04)2Kor 9:10

Ia yang menyediakan benih bagi penabur, dan roti untuk dimakan, m  Ia juga yang akan menyediakan benih bagi kamu dan melipatgandakannya dan menumbuhkan buah-buah kebenaranmu; n 

(0.04)Why 14:15

Maka keluarlah seorang malaikat lain dari Bait Suci; r  dan ia berseru dengan suara nyaring kepada Dia yang duduk di atas awan itu: "Ayunkanlah sabit-Mu s  itu dan tuailah, karena sudah tiba saatnya untuk menuai; sebab tuaian t  di bumi sudah masak."




TIP #17: Gunakan Pencarian Universal untuk mencari pasal, ayat, referensi, kata atau nomor strong. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA