| (1.00) | 2Sam 12:29 |
| Sesudah itu Daud mengumpulkan seluruh tentara, ia berangkat ke kota Raba dan berperang melawannya, lalu merebutnya. |
| (0.97) | 2Sam 10:9 |
| Ketika Yoab melihat, bahwa serangan itu mengancam dia dari depan dan dari belakang, maka dipilihnyalah sebagian dari orang pilihan Israel, lalu ia mengatur barisan mereka berhadapan dengan orang Aram itu. |
| (0.94) | 2Sam 7:10 |
| Aku menentukan tempat bagi umat-Ku Israel dan menanamkannya, e sehingga ia dapat diam di tempatnya sendiri dengan tidak lagi dikejutkan f dan tidak pula ditindas oleh orang-orang lalim g seperti dahulu, h |
| (0.94) | 2Sam 17:9 |
| Tentulah ia sekarang bersembunyi dalam salah satu lobang atau di salah satu tempat. l Apabila pada penyerangan pertama beberapa orang tewas dan ada orang mendengar hal itu, maka orang akan berkata: Rakyat yang telah mengikut Absalom sudah menderita kekalahan. |
| (0.93) | 2Sam 24:13 |
| Kemudian datanglah Gad kepada Daud, memberitahukan kepadanya dengan berkata kepadanya: "Akan datangkah menimpa engkau tiga tahun kelaparan e di negerimu? Atau maukah engkau melarikan diri tiga bulan lamanya dari hadapan lawanmu, sedang mereka itu mengejar engkau? Atau, akan adakah tiga hari penyakit sampar f di negerimu? Maka sekarang, pikirkanlah dan timbanglah, jawab apa yang harus kusampaikan kepada Yang mengutus aku." |


