(0.9998048828125) | Ul 2:30 | Tetapi Sihon, raja Hesybon, tidak mau memberi kita berjalan melalui daerahnya, sebab TUHAN, w Allahmu, membuat dia keras kepala 1 x dan tegar hati, y dengan maksud menyerahkan dia ke dalam tanganmu, z seperti yang terjadi sekarang ini. |
(0.9975759375) | Ul 2:27 | Izinkanlah aku berjalan melalui negerimu. Aku akan tetap berjalan mengikuti jalan raya, dengan tidak menyimpang ke kanan atau ke kiri. t |
(0.941835546875) | Ul 2:28 | Juallah makanan u kepadaku dengan bayaran uang, supaya aku dapat makan, dan berikanlah air kepadaku ganti uang, supaya aku dapat minum; hanya izinkanlah aku lewat dengan berjalan kaki v -- |
(0.941835546875) | Ul 18:14 | Sebab bangsa-bangsa yang daerahnya akan kaududuki ini mendengarkan kepada peramal atau petenung, e tetapi engkau ini tidak diizinkan TUHAN, Allahmu, melakukan yang demikian. |
(0.9018268359375) | Ul 34:4 | Dan berfirmanlah TUHAN kepadanya: "Inilah negeri yang Kujanjikan dengan sumpah o kepada Abraham, Ishak dan Yakub; p demikian: Kepada keturunanmulah akan Kuberikan q negeri itu. Aku mengizinkan engkau melihatnya dengan matamu sendiri, tetapi engkau tidak akan menyeberang r ke sana." |
(0.2133616796875) | Ul 3:25 | Biarlah aku menyeberang 1 dan melihat negeri c yang baik yang di seberang sungai Yordan, tanah pegunungan yang baik itu, dan gunung Libanon. d |
(0.2031106484375) | Ul 7:3 | Janganlah juga engkau kawin-mengawin o dengan mereka 1 : anakmu perempuan janganlah kauberikan kepada anak laki-laki mereka, ataupun anak perempuan mereka jangan kauambil bagi anakmu laki-laki; |
(0.201695296875) | Ul 2:29 | seperti yang diperbuat kepadaku oleh bani Esau yang diam di Seir dan oleh orang Moab yang diam di Ar--sampai aku menyeberangi sungai Yordan pergi ke negeri yang diberikan kepada kami oleh TUHAN, Allah kami. |
(0.1989859765625) | Ul 3:26 | Tetapi TUHAN murka e terhadap aku oleh karena kamu dan tidaklah mendengarkan permohonanku. TUHAN berfirman kepadaku: Cukup! Jangan lagi bicarakan perkara itu dengan Aku. |
(0.1948612734375) | Ul 4:21 | Tetapi TUHAN menjadi murka terhadap aku k oleh karena kamu, dan Ia bersumpah, bahwa aku tidak akan menyeberangi sungai Yordan dan tidak akan masuk ke dalam negeri yang baik, yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu menjadi milik pusakamu. |