| (1.00) | Kej 37:26 | 
  | Lalu kata Yehuda x kepada saudara-saudaranya itu: "Apakah untungnya kalau kita membunuh adik kita itu dan menyembunyikan darahnya? y  | 
| (0.98) | Kej 12:12 | 
  | Apabila orang Mesir melihat engkau, mereka akan berkata: Itu isterinya. Jadi mereka akan membunuh aku dan membiarkan engkau hidup.  | 
| (0.97) | Kej 20:11 | 
  | Lalu Abraham berkata: "Aku berpikir: Takut akan Allah u tidak ada di tempat ini; tentulah aku akan dibunuh karena isteriku. v  | 
| (0.97) | Kej 37:18 | 
  | Dari jauh ia telah kelihatan kepada mereka. Tetapi sebelum ia dekat pada mereka, mereka telah bermufakat mencari daya upaya untuk membunuhnya. g  | 
| (0.97) | Kej 34:26 | 
  | Juga Hemor dan Sikhem, anaknya, dibunuh mereka dengan mata pedang, e dan mereka mengambil Dina f dari rumah Sikhem, lalu pergi.  | 
| (0.97) | Kej 37:21 | 
  | Ketika Ruben 1 m mendengar hal ini, ia ingin melepaskan Yusuf dari tangan mereka, sebab itu katanya: "Janganlah kita bunuh dia! n "  | 
| (0.96) | Kej 4:8 | 
  | Kata Kain kepada Habel, adiknya: "Marilah kita pergi ke padang." Ketika mereka ada di padang, tiba-tiba Kain memukul Habel, adiknya itu, lalu membunuh dia. m  | 
| (0.96) | Kej 4:15 | 
  | Firman TUHAN kepadanya: "Sekali-kali tidak! Barangsiapa yang membunuh Kain x akan dibalaskan y kepadanya tujuh kali lipat. z " Kemudian TUHAN menaruh tanda pada Kain 1 , supaya ia jangan dibunuh oleh barangsiapapun yang bertemu dengan dia.  | 
| (0.95) | Kej 4:23 | 
  | Berkatalah Lamekh kepada kedua isterinya itu: "Ada dan Zila, dengarkanlah suaraku: hai isteri-isteri Lamekh, pasanglah telingamu kepada perkataanku ini: Aku telah membunuh k seorang laki-laki karena ia melukai aku, membunuh seorang muda karena ia memukul aku sampai bengkak;  | 
| (0.95) | Kej 27:42 | 
  | Ketika diberitahukan perkataan Esau, z anak sulungnya itu kepada Ribka, maka disuruhnyalah memanggil Yakub, anak bungsunya, lalu berkata kepadanya: "Esau, kakakmu, bermaksud membalas dendam membunuh a engkau.  | 
| (0.95) | Kej 42:37 | 
  | Lalu berkatalah Ruben kepada ayahnya: "Kedua anakku laki-laki boleh engkau bunuh 1 , jika ia tidak kubawa kepadamu; serahkanlah dia ke dalam tanganku, l maka dia akan kubawa kembali m kepadamu."  | 
| (0.94) | Kej 49:6 | 
  | Janganlah kiranya jiwaku turut dalam permupakatan mereka, janganlah kiranya rohku bersatu dengan perkumpulan k mereka, sebab dalam kemarahannya l mereka telah membunuh orang dan dalam keangkaraannya mereka telah memotong urat keting m lembu.  | 
| (0.93) | Kej 37:20 | 
  | Sekarang, marilah kita bunuh dia dan kita lemparkan ke dalam salah satu sumur ini, i lalu kita katakan: seekor binatang buas j telah menerkamnya. k Dan kita akan lihat nanti, bagaimana jadinya mimpinya l itu!"  | 
| (0.93) | Kej 27:41 | 
  | Esau menaruh dendam u kepada Yakub v karena berkat yang telah diberikan oleh ayahnya kepadanya, lalu ia berkata kepada dirinya sendiri: "Hari-hari berkabung w karena kematian ayahku itu tidak akan lama lagi; pada waktu itulah Yakub, x adikku, akan kubunuh. y "  | 
| (0.92) | Kej 4:25 | 
  | Adam bersetubuh pula dengan isterinya, o lalu perempuan itu melahirkan seorang anak laki-laki dan menamainya Set, p sebab katanya: "Allah telah mengaruniakan kepadaku anak yang lain sebagai ganti Habel; sebab Kain telah membunuhnya. q "  | 
| (0.91) | Kej 4:14 | 
  | Engkau menghalau aku sekarang dari tanah ini dan aku akan tersembunyi dari hadapan-Mu, u seorang pelarian dan pengembara di bumi; v maka barangsiapa yang akan bertemu dengan aku, tentulah akan membunuh aku. w "  | 
| (0.91) | Kej 26:7 | 
  | Ketika orang-orang di tempat itu bertanya tentang isterinya, berkatalah ia: "Dia saudaraku, o " sebab ia takut mengatakan: "Ia isteriku," karena pikirnya: "Jangan-jangan aku dibunuh oleh penduduk tempat ini karena Ribka, sebab elok parasnya."  | 
| (0.91) | Kej 34:25 | 
  | Pada hari ketiga, ketika mereka sedang menderita kesakitan, y datanglah dua orang anak Yakub, yaitu Simeon z dan Lewi, a kakak-kakak Dina, setelah masing-masing mengambil pedangnya, b menyerang kota c itu 1 dengan tidak takut-takut serta membunuh setiap laki-laki. d  | 
| (0.43) | Kej 20:4 | 
  | Adapun Abimelekh belum menghampiri Sara. Berkatalah ia: "Tuhan! Apakah Engkau membunuh bangsa k yang tak bersalah?  | 
| (0.43) | Kej 38:7 | 
  | Tetapi Er, anak sulung Yehuda itu, adalah jahat di mata g TUHAN, maka TUHAN membunuh h dia.  | 



