| (1.00) | 1Sam 7:3 |
| Lalu berkatalah Samuel kepada seluruh kaum Israel demikian: "Jika kamu berbalik j kepada TUHAN dengan segenap hati, maka jauhkanlah k para allah asing dan para Asytoret l dari tengah-tengahmu dan tujukan m hatimu kepada TUHAN dan beribadahlah hanya n kepada-Nya; maka Ia akan melepaskan o kamu 1 dari tangan orang Filistin." |
| (0.11) | 1Sam 26:20 |
| Sebab itu, janganlah kiranya darahku d tertumpah ke tanah, jauh dari hadapan TUHAN. Sebab raja Israel keluar untuk mencabut nyawaku, seperti orang memburu seekor ayam hutan e f di gunung-gunung." |
| (0.10) | 1Sam 26:19 |
| Oleh sebab itu, kiranya tuanku raja mendengarkan z perkataan hambanya ini. Jika TUHAN yang membujuk engkau melawan aku, maka biarlah Ia mencium bau korban persembahan; a tetapi jika itu anak-anak manusia, terkutuklah mereka di hadapan TUHAN, karena mereka sekarang mengusir aku, sehingga aku tidak mendapat bagian dari pada milik b TUHAN, dengan berkata: Pergilah, beribadahlah kepada allah c lain. |


