Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 81 - 100 dari 590 ayat untuk air abu (0.001 detik)
Pindah ke halaman: Sebelumnya 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 Selanjutnya Terakhir
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(0.10) (2Sam 12:27) (jerusalem: kota air) Ialah Kota Raba bagian bawah yang dikuasai oleh puri kota.
(0.10) (1Raj 7:23) (jerusalem: "laut") Ialah sebuah bejana besar yang berisikan air pembasuhan guna keperluan ibadat.
(0.10) (Neh 9:15) (jerusalem: roti dari langit) Bdk Kel 16:1+
(0.10) (Ayb 28:11) (jerusalem: air sungai yang merembes) Ialah sungai yang "dari laut purba yang dipikirkan di bawah keping bumi.
(0.10) (Ayb 38:16) (jerusalem: sumber laut) Laut dianggap mendapat airnya dari sumur, mata-mata di air di dasarnya.
(0.10) (Ayb 41:18) (jerusalem: cahaya) Karena bersinnya dikeluarkan tetes-tetes air yang kena sinar matahari berkilau-kilau.
(0.10) (Mzm 23:2) (jerusalem: air yang tenang) Ialah perigi atau waha tempat domba dapat minum dan beristirahat.
(0.10) (Mzm 107:4) (jerusalem: ke kota tempat kediaman) yang dimaksud ialah negeri Palestina, tanah air kaum buangan yang sudah kembali.
(0.10) (Mzm 147:17) (jerusalem: Siapakah....) Dengan memperbaiki naskah Ibrani sedikit dapat diterjemahkan: Di hadapan kedinginannya air membeku.
(0.10) (Kis 8:24) (jerusalem) Teks barat masih menambahkan: dan ia tidak berhenti menangis dengan mencucurkan air mata.
(0.09) (Kel 14:21) (ende)

Di sini ada sedikit perbedaan antara tradisi-tradisi: menurut tradisi P Musa mengulurkan tangannja dan membelah air dengan tongkatnja. Menurut tradisi J Jahwe sendiri membendung air laut dengan angin kentjang (Bandingkan tjatatan sesudah Kel 11:10).

(0.09) (Bil 5:17) (ende: air sutji)

Kurang djelas apa jang dimaksudkan. Mungkin air jang hidup (dari mataair) (bdk. terdjemahan Junani).

(0.09) (1Raj 1:41) (ende)

Diantara mata-air Gihon dan mata-air Rogel, dimana penganut Adonia sedang berhimpun, lembah Kidron berlengkung, sehingga keributan pelantikan Sulaiman kedengaran, tetapi tidak kelihatan, meskipun djaraknja enam ratus meter sadja.

(0.09) (2Raj 20:20) (ende)

Saluran itu adalah suatu terowongan dari mata-air Gihon diluar tembok sampai kedalam kota, supaja dalam keadaan darurat (perkumpulan) toh ada air. Dewasa ini terowongan itu masih ada.

(0.09) (Ams 5:16) (ende)

Sumber, jang dimaksudkan disini ialah kolam dimana air hudjan disimpan untuk musim kering. sumber ini harus dipelihara baik2, agar air jang amat berharga itu tiada kehilangan. Orang sendiri sadja boleh menggunakannja. Demikian halnja dengan isteri seseorang.

(0.09) (Kel 29:4) (full: MEMBASUH MEREKA DENGAN AIR. )

Nas : Kel 29:4

Upacara pembasuhan dengan air melambangkan ketahiran yang harus menjadi ciri seorang imam.

(0.09) (Bil 31:23) (jerusalem: dengan air penyuci) Melakukan barang dari api adalah sebuah upacara kuno yang berbau kekafiran. Pada upacara kuno itu di sini ditambahkan upacara dengan air pentahiran. bdk Bil 19:1+.
(0.09) (1Raj 18:34) (jerusalem: ia berkata) Elia tidak melakukan ilmu sihir untuk dengan air yang dituang dengan berlimpah-limpah menurunkan hujan. Maksudnya supaya mujizat api semakin besar dengan membakar habis yang basah dan menguapkan air yang berlimpah-limpah.
(0.09) (Ayb 27:20) (jerusalem: seperti air bah) Air melambangkan hukuman dan penghakiman. Ada ahli yang memperbaiki naskah Ibrani menjadi: di siang hari


TIP #29: Klik ikon untuk merubah popup menjadi mode sticky, untuk merubah mode sticky menjadi mode popup kembali. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA