Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 2 dari 2 ayat untuk Kir-Hareset (0.001 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00) (2Raj 3:25) (jerusalem: Kir-Hareset saja yang ditinggalkan) Kalau secara harafiah diterjemahkan, maka naskah Ibrani berbunyi: sampai di Kir-Hareset hanya tersisa batu-batunya. Tetapi ini tidak bermakna. Adapun Kir-Hareset atau Kir-Heres adalah ibu kota bangsa Moab, Yer 16:7,11; Yer 48:31,36 Tempat letaknya Kir-Hareset (Kir-Heres) sekarang disebut Kerak.
(0.50) (Yes 16:7) (jerusalem: Kir-Hareset) Ini (dan juga Kir-Heres, Yes 16:11) agaknya sama dengan Kir-Moab (Kerah), Yes 15:1; bdk 2Ra 3:25. Nama-nama kota berikut, mulai dengan Hesybon sampai dengan Eleale, semuanya terletak di bagian utara negeri Moab, tempat kebun-kebun anggur.


TIP #04: Coba gunakan range (OT dan NT) pada Pencarian Khusus agar pencarian Anda lebih terfokus. [SEMUA]
dibuat dalam 0.08 detik
dipersembahkan oleh YLSA