| (1.00) | Yer 23:37 |
| Beginilah engkau harus berkata kepada nabi: Apakah jawab TUHAN kepadamu? atau: Apakah firman TUHAN? |
| (0.99) | Ayb 15:9 |
| Apakah yang kauketahui, yang tidak kami ketahui? Apakah yang kaumengerti, g yang tidak terang bagi kami? |
| (0.94) | Mi 6:3 |
| "Umat-Ku, apakah yang telah Kulakukan kepadamu 1 ? Dengan apakah engkau r telah Kulelahkan? s Jawablah Aku! |
| (0.88) | Rm 3:1 |
| Jika demikian, apakah kelebihan orang Yahudi dan apakah gunanya sunat? |
| (0.87) | Yer 23:35 |
| Beginilah harus kamu katakan, masing-masing kepada temannya dan masing-masing kepada saudaranya: Apakah jawab d TUHAN? atau: Apakah firman TUHAN? |
| (0.87) | Pkh 3:9 |
| Apakah untung pekerja dari yang dikerjakannya dengan berjerih payah? k |
| (0.83) | Kej 46:33 |
| Apabila Firaun memanggil kamu dan bertanya: Apakah pekerjaanmu? y |
| (0.80) | Mzm 144:3 |
| Ya TUHAN, apakah manusia v itu, sehingga Engkau memperhatikannya, dan anak manusia, sehingga Engkau memperhitungkannya? |
| (0.79) | Pkh 1:3 |
| Apakah gunanya manusia berusaha dengan jerih payah di bawah matahari? d |
| (0.78) | Kid 5:9 |
| --Apakah kelebihan kekasihmu dari pada kekasih yang lain, hai jelita di antara wanita? w Apakah kelebihan kekasihmu dari pada kekasih yang lain, sehingga kausumpahi kami begini? |
| (0.77) | Mzm 8:4 |
| (8-5) apakah manusia, sehingga Engkau mengingatnya? v Apakah anak manusia 1 , sehingga Engkau mengindahkannya? |
| (0.74) | Ayb 31:2 |
| Karena bagian n apakah yang ditentukan Allah dari atas, milik pusaka apakah yang ditetapkan Yang Mahakuasa dari tempat yang tinggi? o |
| (0.74) | Pkh 6:8 |
| Karena apakah kelebihan orang yang berhikmat dari pada orang yang bodoh? p Apakah kelebihan orang miskin yang tahu berperilaku di hadapan orang? |
| (0.74) | Mzm 11:3 |
| Apabila dasar-dasar p dihancurkan, apakah yang dapat dibuat oleh orang benar itu? |
| (0.73) | Rm 9:14 |
| Jika demikian, apakah yang hendak kita katakan? p Apakah Allah tidak adil? Mustahil! q |
| (0.73) | Ayb 38:6 |
| Atas apakah sendi-sendinya dilantak, j dan siapakah yang memasang batu penjurunya k |
| (0.73) | Kej 31:36 |
| Lalu hati Yakub panas dan ia bertengkar dengan Laban. Ia berkata kepada Laban: "Apakah kesalahanku, apakah dosaku, w maka engkau memburu aku sehebat x itu? |
| (0.72) | Bil 13:19 |
| dan bagaimana negeri yang didiaminya, apakah baik atau buruk, bagaimana kota-kota yang didiaminya, apakah mereka diam di tempat-tempat yang terbuka atau di tempat-tempat yang berkubu, |
| (0.71) | 2Kor 6:15 |
| Persamaan apakah yang terdapat antara Kristus dan Belial? x Apakah bagian bersama orang-orang percaya y dengan orang-orang tak percaya? z |
| (0.71) | Kel 4:2 |
| TUHAN berfirman kepadanya: "Apakah yang di tanganmu itu?" Jawab Musa: "Tongkat. r " |



