| (0.03) | Gal 1:4 |
| yang telah menyerahkan diri-Nya karena dosa-dosa i kita, untuk melepaskan kita dari dunia jahat j yang sekarang ini 1 , menurut kehendak Allah dan Bapa k kita. |
| (0.03) | Ef 5:25 |
| Hai suami, kasihilah isterimu w sebagaimana Kristus telah mengasihi jemaat dan telah menyerahkan diri-Nya baginya x |
| (0.03) | Ef 5:28 |
| Demikian juga suami harus mengasihi isterinya c sama seperti tubuhnya sendiri: Siapa yang mengasihi isterinya mengasihi dirinya sendiri. |
| (0.03) | Ef 5:33 |
| Bagaimanapun juga, bagi kamu masing-masing berlaku: kasihilah isterimu f seperti dirimu sendiri dan isteri hendaklah menghormati suaminya. |
| (0.03) | Flp 2:3 |
| dengan tidak mencari kepentingan sendiri atau puji-pujian yang sia-sia. y Sebaliknya hendaklah dengan rendah hati 1 yang seorang menganggap yang lain lebih utama dari pada dirinya sendiri; z |
| (0.03) | Flp 2:8 |
| Dan dalam keadaan sebagai manusia, Ia telah merendahkan diri-Nya dan taat sampai mati, h bahkan sampai mati di kayu salib. i |
| (0.03) | 1Tes 2:15 |
| Bahkan orang-orang Yahudi itu telah membunuh Tuhan Yesus i dan para nabi j dan telah menganiaya kami. Apa yang berkenan kepada Allah tidak mereka pedulikan dan semua manusia mereka musuhi, |
| (0.03) | 1Tim 2:9 |
| Demikian juga hendaknya perempuan. Hendaklah ia berdandan dengan pantas 1 , dengan sopan dan sederhana, rambutnya jangan berkepang-kepang, jangan memakai emas 2 atau mutiara ataupun pakaian yang mahal-mahal, p |
| (0.03) | 1Tim 3:13 |
| Karena mereka yang melayani dengan baik beroleh kedudukan yang baik sehingga dalam iman kepada Kristus Yesus mereka dapat bersaksi dengan leluasa. |
| (0.03) | Ibr 5:3 |
| yang mengharuskannya untuk mempersembahkan korban karena dosa, bukan saja bagi umat, c tetapi juga bagi dirinya sendiri. |
| (0.03) | Ibr 5:4 |
| Dan tidak seorangpun yang mengambil kehormatan itu bagi dirinya sendiri, tetapi dipanggil untuk itu oleh Allah, seperti yang telah terjadi d dengan Harun. |
| (0.03) | Ibr 6:6 |
| namun yang murtad lagi 1 , tidak mungkin dibaharui sekali lagi sedemikian, hingga mereka bertobat, k sebab mereka menyalibkan lagi Anak Allah l bagi diri mereka dan menghina-Nya di muka umum. |
| (0.03) | Ibr 6:13 |
| Sebab ketika Allah memberikan janji-Nya kepada Abraham, Ia bersumpah demi diri-Nya sendiri, t karena tidak ada orang yang lebih tinggi dari pada-Nya, |
| (0.03) | Ibr 6:16 |
| Sebab manusia bersumpah demi orang yang lebih tinggi, dan sumpah itu menjadi suatu pengokohan baginya, yang mengakhiri segala bantahan. w |
| (0.03) | Ibr 9:25 |
| Dan Ia bukan masuk untuk berulang-ulang mempersembahkan diri-Nya sendiri, sebagaimana Imam Besar setiap tahun masuk ke dalam tempat kudus a dengan darah yang bukan darahnya sendiri. b |
| (0.03) | Yak 1:13 |
| Apabila seorang dicobai 1 , janganlah ia berkata: "Pencobaan ini datang dari Allah!" Sebab Allah tidak dapat dicobai oleh yang jahat, dan Ia sendiri tidak mencobai siapapun. |
| (0.03) | 1Ptr 3:5 |
| Sebab demikianlah caranya perempuan-perempuan kudus dahulu berdandan, j yaitu perempuan-perempuan yang menaruh pengharapannya kepada Allah; k mereka tunduk kepada suaminya, |
| (0.03) | 1Ptr 3:22 |
| yang duduk di sebelah kanan Allah, t setelah Ia naik ke sorga u sesudah segala malaikat, kuasa dan kekuatan ditaklukkan kepada-Nya. v |
| (0.03) | 2Ptr 2:19 |
| Mereka menjanjikan kemerdekaan 1 kepada orang lain, padahal mereka sendiri adalah hamba-hamba kebinasaan, karena siapa yang dikalahkan orang, c ia adalah hamba orang itu. |
| (0.03) | Yud 1:13 |
| Mereka bagaikan ombak laut i yang ganas, yang membuihkan keaiban j mereka sendiri; mereka bagaikan bintang-bintang yang baginya telah tersedia tempat di dunia kekelaman untuk selama-lamanya. k |





. [