| (0.42) | Yeh 47:12 |
| Pada kedua tepi sungai r itu tumbuh bermacam-macam pohon buah-buahan, yang daunnya tidak layu dan buahnya s tidak habis-habis; tiap bulan ada lagi buahnya yang baru, sebab pohon-pohon itu mendapat air dari tempat kudus t itu. Buahnya menjadi makanan dan daunnya menjadi obat. u " |
| (0.42) | Im 19:23 |
| Apabila kamu sudah masuk ke negeri itu dan menanam bermacam-macam pohon buah-buahan, janganlah kamu memetik buahnya selama tiga tahun dan jangan memakannya. |
| (0.42) | 2Taw 2:8 |
| Kirim juga kepadaku kayu aras, sanobar dan cendana dari gunung Libanon, sebab aku tahu, bahwa hamba-hambamu pandai menebang pohon dari Libanon. Dalam pada itu hamba-hambaku akan membantu hamba-hambamu |
| (0.42) | 2Raj 3:19 |
| Kamu akan memusnahkan segala kota yang berkubu dan segala kota pilihan; kamu akan menumbangkan segala pohon yang baik; kamu akan menutup segala mata air dan kamu akan merusakkan segala ladang yang baik dengan batu-batu." |
| (0.41) | Hak 6:19 |
| Masuklah Gideon ke dalam, lalu mengolah seekor anak kambing m dan roti yang tidak beragi dari seefa n tepung; ditaruhnya daging itu ke dalam bakul dan kuahnya ke dalam periuk, dibawanya itu kepada-Nya ke bawah pohon tarbantin, o lalu disuguhkannya. |
| (0.41) | Yer 2:20 |
| Sebab dari dahulu kala engkau telah mematahkan kukmu, g telah memutuskan tali pengikatmu, h dan berkata: Aku tidak mau lagi diperbudak. i Bahkan di atas setiap bukit j yang menjulang dan di bawah setiap pohon k yang rimbun engkau berbaring dan bersundal 1 . l |
| (0.41) | Yer 3:13 |
| Hanya akuilah q kesalahanmu, bahwa engkau telah mendurhaka terhadap TUHAN, Allahmu, telah melampiaskan cinta berahimu kepada orang-orang asing r di bawah setiap pohon s yang rimbun, dan tidak mendengarkan t suara-Ku, demikianlah firman TUHAN." |
| (0.41) | Hos 14:8 |
| (14-9) Efraim, apakah lagi sangkut paut-Ku dengan berhala-berhala? h Akulah yang menjawab dan memperhatikan engkau! Aku ini seperti pohon sanobar i yang menghijau, dari pada-Ku engkau mendapat buah. |
| (0.41) | Hak 6:11 |
| Kemudian datanglah Malaikat TUHAN u dan duduk di bawah pohon tarbantin di Ofra, v kepunyaan Yoas, w orang Abiezer x itu, sedang Gideon, y anaknya, mengirik z gandum dalam tempat pemerasan anggur a agar tersembunyi bagi orang Midian. |
| (0.41) | 1Sam 22:6 |
| Hal itu terdengar oleh Saul, sebab Daud dan orang-orang yang bersama-sama dengan dia telah diketahui tempatnya. Adapun Saul ada di Gibea, sedang duduk a di bawah pohon tamariska b di bukit, dengan tombaknya di tangan dan semua pegawainya berdiri di dekatnya. |
| (0.41) | 1Taw 10:12 |
| maka bersiaplah segenap orang gagah perkasa, lalu pergi mengambil mayat Saul dan mayat anak-anaknya. Mereka membawanya ke Yabesh dan menguburkan tulang-tulang mereka di bawah pohon besar, di Yabesh. Sesudah itu berpuasalah mereka tujuh hari lamanya. |
| (0.41) | Yer 3:6 |
| TUHAN berfirman kepadaku dalam zaman raja Yosia: s "Sudahkah engkau melihat apa yang dilakukan Israel, perempuan murtad t itu 1 , bagaimana dia naik ke atas setiap bukit yang menjulang dan pergi ke bawah setiap pohon u yang rimbun untuk bersundal v di sana? |
| (0.41) | Yoh 1:50 |
| Yesus menjawab, kata-Nya: "Karena Aku berkata kepadamu: Aku melihat engkau di bawah pohon ara, maka engkau percaya? Engkau akan melihat hal-hal yang lebih besar dari pada itu." |
| (0.41) | 2Taw 25:18 |
| Tetapi Yoas, raja Israel, menyuruh orang kepada Amazia, raja Yehuda, mengatakan: "Onak z yang di gunung Libanon mengirim pesan kepada pohon aras yang di gunung Libanon, bunyinya: Berikanlah anakmu perempuan kepada anakku laki-laki menjadi isterinya. Tetapi binatang-binatang hutan yang ada di gunung Libanon itu berjalan lewat dari sana, lalu menginjak onak itu. |
| (0.41) | Yeh 17:23 |
| di atas gunung Israel yang tinggi e akan Kutanam dia, agar ia bercabang-cabang dan berbuah f dan menjadi pohon aras yang hebat; segala macam burung dan yang berbulu bersayap tinggal di bawahnya, mereka bernaung di bawah cabang-cabangnya. g |
| (0.41) | Mzm 105:33 |
| dirubuhkan-Nya pohon anggur x dan pohon ara y mereka, dan ditumbangkan-Nya pohon di daerah mereka; |
| (0.40) | Kej 3:1 |
| Adapun ular 1 e ialah yang paling cerdik dari segala binatang di darat yang dijadikan oleh TUHAN Allah. Ular itu berkata kepada perempuan itu: "Tentulah Allah berfirman: Semua pohon dalam taman f ini jangan kamu makan buahnya, bukan?" |
| (0.40) | Yes 56:3 |
| Janganlah orang asing o yang menggabungkan diri kepada TUHAN berkata: "Sudah tentu TUHAN hendak memisahkan aku dari pada umat-Nya p "; dan janganlah orang kebiri 1 q berkata: "Sesungguhnya, aku ini pohon yang kering." |
| (0.40) | Yeh 31:14 |
| Semuanya ini terjadi supaya segala pohon yang di tepi air jangan meninggikan dirinya dan puncaknya jangan dijulurkan sampai ke langit dan supaya pohon-pohon besar, yaitu semua yang menghisap banyak air, jangan tetap berdiri di dalam kecongkakannya; sebab mereka semuanya telah diserahkan i ke dalam maut, j ke dalam bumi yang paling bawah, di tengah anak-anak manusia yang telah turun ke liang kubur. k |
| (0.39) | 2Raj 14:9 |
| Tetapi Yoas, raja Israel, menyuruh orang kepada Amazia, raja Yehuda, mengatakan: "Rumput duri s yang di gunung Libanon mengirim pesan kepada pohon aras yang di gunung Libanon, bunyinya: Berikanlah anakmu perempuan kepada anakku laki-laki menjadi isterinya. Tetapi binatang-binatang hutan yang ada di gunung Libanon itu berjalan lewat dari sana, lalu menginjak rumput duri itu. |




