| (0.10) | 1Raj 16:1 |
| Kemudian datanglah firman TUHAN kepada Yehu u bin Hanani v melawan Baesa, bunyinya: |
| (0.10) | 1Raj 20:2 |
| Kemudian ia mengirim utusan ke kota itu, kepada Ahab, raja Israel, |
| (0.10) | 1Raj 2:6 |
| Maka bertindaklah dengan bijaksana j dan janganlah biarkan yang ubanan itu turun dengan selamat ke dalam dunia orang mati. |
| (0.10) | 1Raj 2:37 |
| Sebab ketahuilah sungguh-sungguh, bahwa pada waktu engkau keluar dan menyeberangi sungai Kidron, d pastilah engkau mati dibunuh dan darahmu akan ditanggungkan kepadamu e sendiri." |
| (0.10) | 1Raj 4:30 |
| sehingga hikmat Salomo melebihi hikmat segala bani Timur s dan melebihi segala hikmat orang Mesir. t |
| (0.10) | 1Raj 7:33 |
| Dan buatan roda itu seperti buatan roda kereta; tetapi tangan-tangannya, lingkarnya, jari-jarinya dan napnya, semuanya tuangan. |
| (0.10) | 1Raj 13:30 |
| Mayat orang itu dikuburkannya di dalam kuburnya k sendiri, maka diratapilah dia: "Wahai, saudaraku! l " |
| (0.10) | 1Raj 15:1 |
| Dalam tahun kedelapan belas zaman raja Yerobeam bin Nebat menjadi rajalah Abiam atas Yehuda. |
| (0.10) | 1Raj 11:24 |
| Ia mengumpulkan orang-orang, lalu menjadi kepala gerombolan. Ketika Daud hendak membunuh mereka, maka pergilah mereka ke Damsyik; r mereka diam di sana dan di situlah mereka mengangkat Rezon menjadi raja. |
| (0.10) | 1Raj 14:13 |
| Seluruh Israel akan meratapi dia dan menguburkan dia, sebab hanya dialah dari pada keluarga Yerobeam yang akan mendapat kubur, sebab di antara keluarga Yerobeam hanya padanyalah terdapat sesuatu yang baik l di mata TUHAN, Allah Israel. |
| (0.10) | 1Raj 1:3 |
| Maka di seluruh daerah Israel dicarilah seorang gadis yang cantik, dan didapatlah Abisag, a gadis Sunem, b lalu dibawa kepada raja. |
| (0.10) | 1Raj 1:8 |
| Tetapi imam Zadok h dan Benaya i bin Yoyada dan nabi Natan j dan Simei k dan Rei dan para pahlawan l Daud tidak memihak kepada Adonia. |
| (0.10) | 1Raj 3:7 |
| Maka sekarang, ya TUHAN, Allahku, Engkaulah yang mengangkat hamba-Mu ini menjadi raja menggantikan Daud, ayahku, sekalipun aku masih sangat muda c dan belum berpengalaman. |
| (0.10) | 1Raj 9:5 |
| maka Aku akan meneguhkan z takhta kerajaanmu atas Israel untuk selama-lamanya seperti yang telah Kujanjikan kepada Daud, ayahmu, dengan berkata: Keturunanmu takkan a terputus dari takhta kerajaan Israel. |
| (0.10) | 1Raj 11:15 |
| Sesudah Daud memukul kalah orang Edom, maka panglima Yoab pergi menguburkan orang-orang yang mati terbunuh, lalu menewaskan semua laki-laki di Edom; n |
| (0.10) | 1Raj 11:23 |
| Allah membangkitkan pula seorang lawan p Salomo, yakni Rezon bin Elyada, yang telah melarikan diri dari tuannya, yakni Hadadezer, q raja Zoba. |
| (0.10) | 1Raj 12:15 |
| Jadi raja tidak mendengarkan permintaan rakyat, sebab hal itu merupakan perubahan yang disebabkan TUHAN, v supaya TUHAN menepati firman yang diucapkan-Nya dengan perantaraan Ahia, w orang Silo, kepada Yerobeam bin Nebat. |
| (0.10) | 1Raj 13:1 |
| Sedang Yerobeam berdiri di atas mezbah itu sambil membakar korban, maka atas perintah TUHAN datanglah seorang abdi Allah v dari Yehuda ke Betel. w |
| (0.10) | 1Raj 15:27 |
| Dan Baesa bin Ahia, dari kaum Isakhar, mengadakan persepakatan melawan dia. Baesa menewaskan l dia di Gibeton m yang termasuk wilayah orang Filistin, sedang Nadab dan seluruh Israel mengepung Gibeton itu. |
| (0.10) | 1Raj 15:33 |
| Dalam tahun ketiga zaman Asa, raja Yehuda, Baesa bin Ahia menjadi raja atas seluruh Israel di Tirza. s Ia memerintah dua puluh empat tahun lamanya. |




