| (0.31) | Kis 9:15 |
| Tetapi firman Tuhan kepadanya: "Pergilah, sebab orang ini adalah alat pilihan v bagi-Ku untuk memberitakan nama-Ku kepada bangsa-bangsa lain w serta raja-raja x dan orang-orang Israel. |
| (0.31) | Kis 10:30 |
| Jawab Kornelius: "Empat hari yang lalu kira-kira pada waktu yang sama seperti sekarang, yaitu jam tiga petang, aku sedang berdoa di rumah. Tiba-tiba ada seorang berdiri di depanku, pakaiannya p berkilau-kilauan |
| (0.31) | Kis 11:12 |
| Lalu kata z Roh kepadaku: Pergi bersama mereka a dengan tidak bimbang! Dan keenam saudara ini b menyertai aku. Kami masuk ke dalam rumah orang itu, |
| (0.31) | Kis 12:6 |
| Pada malam sebelum Herodes hendak menghadapkannya kepada orang banyak, Petrus tidur di antara dua orang prajurit, terbelenggu dengan dua rantai. t Selain itu prajurit-prajurit pengawal sedang berkawal di muka pintu. |
| (0.31) | Kis 12:17 |
| Tetapi Petrus memberi isyarat dengan tangannya, f supaya mereka diam, lalu ia menceriterakan bagaimana Tuhan menuntunnya ke luar dari penjara. Katanya: "Beritahukanlah hal ini kepada Yakobus g dan saudara-saudara h kita." Lalu ia keluar dan pergi ke tempat lain. |
| (0.31) | Kis 13:17 |
| Allah umat Israel ini telah memilih nenek moyang kita dan membuat umat itu menjadi besar, ketika mereka tinggal di Mesir sebagai orang asing. Dengan tangan-Nya yang luhur Ia telah memimpin mereka keluar dari negeri itu. d |
| (0.31) | Kis 13:27 |
| Sebab penduduk Yerusalem dan pemimpin-pemimpinnya tidak mengakui Yesus. d Dengan menjatuhkan hukuman mati atas Dia, mereka menggenapi perkataan nabi-nabi e yang dibacakan setiap hari Sabat. |
| (0.31) | Kis 15:2 |
| Tetapi Paulus dan Barnabas dengan keras melawan dan membantah pendapat mereka itu. Akhirnya ditetapkan, supaya Paulus dan Barnabas serta beberapa orang lain dari jemaat itu pergi kepada rasul-rasul dan penatua-penatua p di Yerusalem q untuk membicarakan soal itu. |
| (0.31) | Kis 15:17 |
| supaya semua orang lain mencari Tuhan dan segala bangsa yang tidak mengenal Allah, yang Kusebut milik-Ku demikianlah firman Tuhan yang melakukan semuanya ini, j |
| (0.31) | Kis 16:18 |
| Hal itu dilakukannya beberapa hari lamanya. Tetapi ketika Paulus tidak tahan lagi akan gangguan itu, ia berpaling dan berkata kepada roh itu: "Demi nama Yesus Kristus aku menyuruh engkau keluar dari perempuan ini." Seketika itu juga keluarlah roh itu. u |
| (0.31) | Kis 17:3 |
| Ia menerangkannya kepada mereka dan menunjukkan, bahwa Mesias harus menderita e dan bangkit dari antara orang mati, f lalu ia berkata: "Inilah Mesias, g yaitu Yesus, yang kuberitakan kepadamu." |
| (0.31) | Kis 17:23 |
| Sebab ketika aku berjalan-jalan di kotamu dan melihat-lihat barang-barang pujaanmu, aku menjumpai juga sebuah mezbah dengan tulisan: Kepada Allah yang tidak dikenal. Apa yang kamu sembah tanpa mengenalnya, l itulah yang kuberitakan kepada kamu. |
| (0.31) | Kis 18:25 |
| Ia telah menerima pengajaran dalam Jalan Tuhan. Dengan bersemangat u ia berbicara dan dengan teliti ia mengajar tentang Yesus, tetapi ia hanya mengetahui baptisan Yohanes 1 . v |
| (0.31) | Kis 18:26 |
| Ia mulai mengajar dengan berani di rumah ibadat. Tetapi setelah Priskila dan Akwila w mendengarnya, mereka membawa dia ke rumah mereka dan dengan teliti menjelaskan kepadanya Jalan Allah. |
| (0.31) | Kis 19:4 |
| Kata Paulus: "Baptisan Yohanes f adalah pembaptisan orang yang telah bertobat, dan ia berkata kepada orang banyak, bahwa mereka harus percaya kepada Dia yang datang kemudian dari padanya, yaitu Yesus. g " |
| (0.31) | Kis 19:16 |
| Dan orang yang dirasuk roh jahat itu menerpa mereka dan menggagahi mereka semua dan mengalahkannya, sehingga mereka lari dari rumah orang itu dengan telanjang dan luka-luka. |
| (0.31) | Kis 19:17 |
| Hal itu diketahui oleh seluruh penduduk Efesus, x baik orang Yahudi maupun orang Yunani, maka ketakutanlah y mereka semua dan makin masyhurlah nama Tuhan Yesus. |
| (0.31) | Kis 19:21 |
| Kemudian dari pada semuanya itu Paulus bermaksud pergi ke Yerusalem b melalui Makedonia c dan Akhaya. d Katanya: "Sesudah berkunjung ke situ aku harus melihat Roma juga. e " |
| (0.31) | Kis 19:26 |
| Sekarang kamu sendiri melihat dan mendengar, bagaimana Paulus, bukan saja di Efesus, l tetapi juga hampir di seluruh Asia m telah membujuk dan menyesatkan banyak orang dengan mengatakan, bahwa apa yang dibuat oleh tangan manusia bukanlah dewa. n |
| (0.31) | Kis 21:24 |
| Bawalah mereka bersama-sama dengan engkau, lakukanlah pentahiran z dirimu bersama-sama dengan mereka dan tanggunglah biaya mereka, sehingga mereka dapat mencukurkan rambutnya; a maka semua orang akan tahu, bahwa segala kabar yang mereka dengar tentang engkau sama sekali tidak benar, melainkan bahwa engkau tetap memelihara hukum Taurat. |




