| (0.97) | Rm 12:18 |
| Sedapat-dapatnya, kalau hal itu bergantung padamu, hiduplah dalam perdamaian dengan semua orang! l |
| (0.97) | Rm 14:1 |
| Terimalah orang yang lemah l imannya tanpa mempercakapkan pendapatnya. |
| (0.97) | Rm 14:2 |
| Yang seorang yakin, bahwa ia boleh makan segala jenis makanan, tetapi orang yang lemah imannya hanya makan sayur-sayuran m saja 1 . |
| (0.97) | Rm 14:9 |
| Sebab untuk itulah Kristus telah mati dan hidup kembali, u supaya Ia menjadi Tuhan, baik atas orang-orang mati, maupun atas orang-orang hidup. v |
| (0.97) | Rm 15:10 |
| Dan selanjutnya: "Bersukacitalah, hai bangsa-bangsa, dengan umat-Nya. j " |
| (0.97) | Rm 15:29 |
| Dan aku tahu, bahwa jika aku datang mengunjungi kamu, s aku akan melakukannya dengan penuh berkat Kristus 1 . |
| (0.97) | Rm 16:3 |
| Sampaikan salam kepada Priskila dan Akwila, g teman-teman sekerjaku h dalam Kristus Yesus. i |
| (0.97) | Rm 16:9 |
| Salam kepada Urbanus, teman sekerja kami dalam Kristus, p dan salam kepada Stakhis, yang kukasihi. |
| (0.97) | Rm 16:13 |
| Salam kepada Rufus, u orang pilihan v dalam Tuhan, dan salam kepada ibunya, yang bagiku adalah juga ibu. |
| (0.97) | Rm 16:14 |
| Salam kepada Asinkritus, Flegon, Hermes, Patrobas, Hermas dan saudara-saudara yang bersama-sama dengan mereka. |
| (0.97) | Rm 16:22 |
| Salam dalam Tuhan kepada kamu dari Tertius, yaitu aku, yang menulis surat ini. |
| (0.96) | Rm 3:19 |
| Tetapi kita tahu, bahwa segala sesuatu yang tercantum dalam Kitab Taurat v ditujukan kepada mereka yang hidup di bawah hukum Taurat, w supaya tersumbat x setiap mulut dan seluruh dunia jatuh ke bawah hukuman Allah. y |
| (0.96) | Rm 13:7 |
| Bayarlah kepada semua orang apa yang harus kamu bayar: pajak kepada orang yang berhak menerima pajak, w cukai kepada orang yang berhak menerima cukai; rasa takut kepada orang yang berhak menerima rasa takut dan hormat kepada orang yang berhak menerima hormat. |
| (0.96) | Rm 14:4 |
| Siapakah kamu, sehingga kamu menghakimi hamba orang lain? p Entahkah ia berdiri, entahkah ia jatuh, itu adalah urusan tuannya sendiri. Tetapi ia akan tetap berdiri, karena Tuhan berkuasa menjaga dia terus berdiri. |
| (0.96) | Rm 15:13 |
| Semoga Allah, sumber pengharapan, memenuhi kamu dengan segala sukacita dan damai sejahtera n dalam iman kamu, supaya oleh kekuatan Roh Kudus o kamu berlimpah-limpah dalam pengharapan. |
| (0.96) | Rm 15:14 |
| Saudara-saudaraku, aku sendiri memang yakin tentang kamu, bahwa kamu juga telah penuh dengan kebaikan p dan dengan segala pengetahuan q dan sanggup untuk saling menasihati. |
| (0.96) | Rm 16:7 |
| Salam kepada Andronikus dan Yunias, saudara-saudaraku m sebangsa, yang pernah dipenjarakan bersama-sama dengan aku, n yaitu orang-orang yang terpandang di antara para rasul 1 dan yang telah menjadi Kristen o sebelum aku. |
| (0.96) | Rm 1:5 |
| Dengan perantaraan-Nya kami menerima kasih karunia l dan jabatan rasul untuk menuntun semua bangsa, m supaya mereka percaya dan taat n kepada nama-Nya 1 . |
| (0.96) | Rm 2:27 |
| Jika demikian, maka orang yang tak bersunat, tetapi yang melakukan hukum Taurat, akan menghakimi kamu t yang mempunyai hukum tertulis dan sunat, tetapi yang melanggar hukum Taurat. |
| (0.96) | Rm 5:7 |
| Sebab tidak mudah seorang mau mati untuk orang yang benar--tetapi mungkin untuk orang yang baik ada orang yang berani mati--. |




