| (0.11) | 2Kor 13:3 |
| Karena kamu ingin suatu bukti, bahwa Kristus berkata-kata dengan perantaraan aku, w dan Ia tidak lemah terhadap kamu, melainkan berkuasa di tengah-tengah kamu. |
| (0.11) | 2Kor 8:16 |
| Syukur kepada Allah, c yang oleh karena kamu mengaruniakan kesungguhan yang demikian juga dalam hati d Titus e untuk membantu kamu. |
| (0.11) | 2Kor 2:4 |
| Aku menulis kepada kamu c dengan hati yang sangat cemas dan sesak 1 dan dengan mencucurkan banyak air mata, bukan supaya kamu bersedih hati, tetapi supaya kamu tahu betapa besarnya kasihku kepada kamu semua. |
| (0.11) | 2Kor 4:4 |
| yaitu orang-orang yang tidak percaya, yang pikirannya telah dibutakan l oleh ilah m zaman n ini 1 , sehingga mereka tidak melihat cahaya Injil tentang kemuliaan Kristus, o yang adalah gambaran Allah. p |
| (0.11) | 2Kor 7:8 |
| Jadi meskipun aku telah menyedihkan hatimu dengan suratku v itu, namun aku tidak menyesalkannya. Memang pernah aku menyesalkannya, karena aku lihat, bahwa surat itu menyedihkan hatimu--kendatipun untuk seketika saja lamanya--, |
| (0.11) | 2Kor 9:4 |
| supaya, apabila orang-orang Makedonia a datang bersama-sama dengan aku, jangan mereka mendapati kamu belum siap sedia, sehingga kami--untuk tidak mengatakan kamu--merasa malu atas keyakinan kami itu. |
| (0.11) | 2Kor 10:7 |
| Tengoklah yang nyata di depan mata kamu! l Kalau ada seorang benar-benar yakin, bahwa ia adalah milik Kristus, m hendaklah ia berpikir di dalam hatinya, bahwa kami juga adalah milik Kristus sama seperti dia. n |
| (0.11) | 2Kor 13:8 |
| Karena kami tidak dapat berbuat apa-apa melawan kebenaran; yang dapat kami perbuat ialah untuk kebenaran. |
| (0.11) | 2Kor 2:14 |
| Tetapi syukur bagi Allah, q yang dalam Kristus selalu membawa kami di jalan kemenangan-Nya 1 . Dengan perantaraan kami Ia menyebarkan keharuman r pengenalan s akan Dia di mana-mana. |
| (0.11) | 2Kor 3:4 |
| Demikianlah besarnya keyakinan g kami kepada Allah oleh Kristus. |
| (0.11) | 2Kor 5:7 |
| --sebab hidup kami ini adalah hidup karena percaya, bukan karena melihat z -- |
| (0.11) | 2Kor 1:15 |
| Berdasarkan keyakinan ini aku pernah merencanakan untuk mengunjungi kamu a dahulu, supaya kamu boleh menerima kasih karunia untuk kedua kalinya. b |
| (0.11) | 2Kor 5:20 |
| Jadi kami ini adalah utusan-utusan s Kristus, seakan-akan Allah menasihati kamu dengan perantaraan kami; t dalam nama Kristus kami meminta kepadamu: berilah dirimu didamaikan dengan Allah. u |
| (0.11) | 2Kor 8:10 |
| Inilah pendapatku w tentang hal itu, yang mungkin berfaedah bagimu. Memang sudah sejak tahun yang lalu kamu mulai melaksanakannya dan mengambil keputusan untuk menyelesaikannya juga. x |
| (0.11) | 2Kor 11:17 |
| Apa yang aku katakan, aku mengatakannya bukan sebagai seorang yang berkata menurut firman Tuhan, h melainkan sebagai seorang bodoh i yang berkeyakinan, bahwa ia boleh bermegah. |
| (0.11) | 2Kor 4:2 |
| Tetapi kami menolak segala perbuatan tersembunyi yang memalukan; f kami tidak berlaku licik dan tidak memalsukan firman Allah. g Sebaliknya kami menyatakan kebenaran dan dengan demikian kami menyerahkan diri kami untuk dipertimbangkan h oleh semua orang di hadapan Allah. |
| (0.11) | 2Kor 5:8 |
| tetapi hati kami tabah, dan terlebih suka kami beralih dari tubuh ini untuk menetap pada Tuhan 1 . a |
| (0.11) | 2Kor 5:1 |
| Karena kami tahu, bahwa jika kemah tempat kediaman s kita di bumi t ini 1 dibongkar, Allah telah menyediakan suatu tempat kediaman di sorga bagi kita, suatu tempat kediaman 2 yang kekal, yang tidak dibuat oleh tangan manusia. |
| (0.11) | 2Kor 1:9 |
| Bahkan kami merasa, seolah-olah kami telah dijatuhi hukuman mati. Tetapi hal itu terjadi, supaya kami jangan menaruh kepercayaan pada diri kami sendiri, tetapi hanya kepada Allah p yang membangkitkan orang-orang mati. q |
| (0.11) | 2Kor 1:10 |
| Dari kematian r yang begitu ngeri Ia telah dan akan menyelamatkan kami: kepada-Nya kami menaruh pengharapan s kami, bahwa Ia akan menyelamatkan kami lagi, |





untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [