(0.18) | Hak 1:10 | Lalu suku Yehuda bergerak menyerang orang Kanaan yang diam di Hebron o --nama Hebron dahulu adalah Kiryat-Arba p --dan memukul kalah Sesai, Ahiman dan Talmai. q |
(0.18) | 1Sam 19:8 | Ketika perang pecah pula, maka majulah Daud dan berperang melawan orang Filistin; ia menimbulkan kekalahan besar di antara mereka, sehingga mereka melarikan diri dari depannya. |
(0.18) | 1Raj 11:15 | Sesudah Daud memukul kalah orang Edom, maka panglima Yoab pergi menguburkan orang-orang yang mati terbunuh, lalu menewaskan semua laki-laki di Edom; n |
(0.18) | 1Taw 20:4 | Sesudah itu timbullah pertempuran melawan orang Filistin di Gezer; u pada waktu itu Sibkhai, orang Husa, memukul kalah Sipai, seorang dari keturunan raksasa, v dan mereka ditundukkan. |
(0.18) | 2Taw 13:15 | dan orang-orang Yehuda memekikkan pekik perang. Pada saat orang-orang Yehuda itu memekikkan pekik perang, Allah memukul kalah Yerobeam dan segenap orang Israel d oleh Abia dan Yehuda. |
(0.18) | 2Taw 20:27 | Lalu pulanglah sekalian orang Yehuda dan Yerusalem dengan Yosafat di depan. Mereka kembali ke Yerusalem dengan sukacita, karena TUHAN telah membuat mereka bersukacita karena kekalahan musuh mereka. |
(0.18) | Yer 46:5 | Mengapa kulihat mereka terkejut, mundur ke belakang? Pahlawan-pahlawan mereka terpukul kalah, lari d kocar-kacir, tanpa menoleh; kedahsyatan e dari segala jurusan!, demikianlah firman TUHAN. |
(0.18) | Yos 13:21 | selanjutnya segala kota di dataran tinggi d itu dan seluruh kerajaan Sihon, raja orang Amori, yang memerintah di Hesybon, yang dikalahkan oleh Musa; bersama-sama dia juga dikalahkannya raja-raja e Midian, yakni Ewi, Rekem, Zur, Hur dan Reba, f raja-raja bawahan Sihon, penduduk negeri itu. |
(0.18) | Bil 32:4 | negeri yang telah dikalahkan t oleh TUHAN untuk umat Israel, itulah suatu negeri yang baik untuk peternakan u dan hamba-hambamu ini memang ada ternaknya." |
(0.18) | 1Sam 21:11 | Pegawai-pegawai Akhis berkata kepada tuannya: "Bukankah ini Daud raja negeri itu? Bukankah tentang dia orang-orang menyanyi berbalas-balasan sambil menari-nari, demikian: Saul mengalahkan beribu-ribu musuh, tetapi Daud berlaksa-laksa? s " |
(0.17) | Mat 16:18 | Dan Akupun berkata kepadamu: Engkau adalah Petrus e dan di atas batu karang ini Aku akan mendirikan jemaat 1 -Ku f dan alam maut tidak akan menguasainya 2 . |
(0.17) | Ul 28:25 | TUHAN akan membiarkan engkau terpukul kalah a oleh musuhmu. Bersatu jalan engkau akan keluar menyerang mereka, tetapi bertujuh b jalan engkau akan lari dari depan mereka, sehingga engkau menjadi kengerian c bagi segala kerajaan di bumi. d |
(0.17) | 2Raj 14:10 | Memang engkau telah mengalahkan Edom, sebab itu engkau menjadi tinggi hati. t Cukuplah bagimu mendapat kehormatan itu dan tinggallah di rumahmu. Untuk apa engkau menantang malapetaka, sehingga engkau jatuh dan Yehuda bersama-sama engkau?" |
(0.17) | Ul 13:8 | maka janganlah engkau mengalah r kepadanya dan janganlah mendengarkan dia. Janganlah engkau merasa sayang s kepadanya, janganlah mengasihani dia dan janganlah menutupi salahnya, |
(0.17) | Im 26:17 | Aku sendiri akan menentang x kamu 1 , sehingga kamu akan dikalahkan y oleh musuhmu, z dan mereka yang membenci kamu akan menguasai kamu, a dan kamu akan lari, sungguhpun tidak ada orang mengejar kamu. b |
(0.17) | Hak 3:10 | Roh TUHAN menghinggapi dia 1 l dan ia menghakimi orang Israel. Ia maju berperang, lalu TUHAN menyerahkan Kusyan-Risyataim, m raja Aram, n ke dalam tangannya, sehingga ia mengalahkan Kusyan-Risyataim. |
(0.17) | Hak 11:21 | Tetapi TUHAN, Allah Israel, menyerahkan Sihon dengan seluruh rakyatnya ke dalam tangan orang Israel, dan mereka dikalahkan, sehingga orang Israel menduduki seluruh negeri kepunyaan orang Amori, penduduk negeri itu. |
(0.17) | Hak 20:32 | Maka kata bani Benyamin: "Orang-orang itu telah terpukul kalah oleh kita seperti semula. m " Tetapi orang-orang Israel telah bermupakat lebih dahulu: "Marilah kita lari dan memancing mereka dari kota ke jalan-jalan raya." |
(0.17) | Hak 20:39 | Ketika orang-orang Israel mundur dalam pertempuran w itu, maka suku Benyamin mulai menyerang orang Israel, sehingga terbunuh kira-kira tiga puluh orang, karena pikir mereka: "Tentulah orang-orang itu terpukul kalah sama sekali oleh kita seperti dalam pertempuran yang dahulu." |
(0.17) | 1Sam 13:4 | Demikianlah seluruh orang Israel mendengar kabar, bahwa Saul telah memukul kalah pasukan pendudukan orang Filistin dan dengan demikian orang Israel dibenci h oleh orang Filistin. Kemudian dikerahkanlah rakyat itu untuk mengikuti Saul ke Gilgal. |