| (0.29) | Luk 12:46 |
| maka tuan hamba itu akan datang pada hari yang tidak disangkakannya, dan pada saat yang tidak diketahuinya, h dan akan membunuh dia dan membuat dia senasib dengan orang-orang yang tidak setia. |
| (0.29) | Yoh 20:26 |
| Delapan hari kemudian murid-murid Yesus berada kembali dalam rumah itu dan Tomas bersama-sama dengan mereka. Sementara pintu-pintu terkunci, Yesus datang dan Ia berdiri di tengah-tengah mereka dan berkata: "Damai sejahtera t bagi kamu! u " |
| (0.29) | Kej 19:34 |
| Keesokan harinya berkatalah kakaknya kepada adiknya: "Tadi malam aku telah tidur dengan ayah; baiklah malam ini juga kita beri dia minum anggur; masuklah engkau untuk tidur dengan dia, supaya kita menyambung keturunan dari ayah q kita." |
| (0.29) | Ul 28:13 |
| TUHAN akan mengangkat engkau menjadi kepala dan bukan menjadi ekor, engkau akan tetap naik dan bukan turun, e apabila engkau mendengarkan perintah TUHAN, Allahmu, yang kusampaikan pada hari ini kaulakukan f dengan setia, |
| (0.29) | 1Sam 12:5 |
| Lalu berkatalah ia kepada mereka: "TUHAN menjadi saksi v kepada kamu, dan orang yang diurapi-Nyapun menjadi saksi pada hari ini, bahwa kamu tidak mendapat apa-apa w dalam tanganku. x " Jawab mereka: "Dia menjadi saksi." |
| (0.29) | 1Sam 24:4 |
| (24-5) Lalu berkatalah orang-orangnya kepada Daud: "Telah tiba hari yang dikatakan m TUHAN kepadamu: Sesungguhnya, Aku menyerahkan musuhmu ke dalam tanganmu, maka perbuatlah kepadanya apa yang kaupandang baik. n " Maka Daud bangun, lalu memotong o punca jubah Saul dengan diam-diam. |
| (0.29) | 1Sam 26:21 |
| Lalu berkatalah Saul: "Aku telah berbuat dosa, g pulanglah, anakku Daud, sebab aku tidak akan berbuat jahat lagi kepadamu, karena nyawaku pada hari ini berharga h di matamu. Sesungguhnya, perbuatanku itu bodoh dan aku sesat sama sekali." |
| (0.29) | 2Sam 4:8 |
| Kepala h Isyboset itu dibawa mereka kepada Daud di Hebron dan mereka berkata kepada raja: "Inilah kepala Isyboset, anak Saul, i musuhmu itu, yang ingin mencabut nyawamu; TUHAN pada hari ini telah membiarkan tuanku raja mengadakan pembalasan j atas Saul dan atas keturunannya." |
| (0.29) | Neh 8:17 |
| (8-18) Seluruh jemaah yang pulang dari pembuangan itu membuat pondok-pondok dan tinggal di situ. y Memang sejak zaman Yosua bin Nun sampai hari itu orang Israel tidak pernah berbuat z demikian. Maka diadakanlah pesta ria yang amat besar. |
| (0.29) | Mzm 56:1 |
| Untuk pemimpin biduan. Menurut lagu: Merpati di pohon-pohon tarbantin yang jauh. Miktam dari Daud, ketika orang Filistin menangkap dia di Gat. (56-2) Kasihanilah o aku, ya Allah, sebab orang-orang menginjak-injak aku, p sepanjang hari orang memerangi q dan mengimpit aku! |
| (0.29) | Rat 2:7 |
| Tuhan membuang mezbah-Nya, meninggalkan tempat kudus-Nya, u menyerahkan ke dalam tangan seteru 1 tembok puri-purinya. v Teriakan ramai mereka dalam Bait Allah seperti keramaian pada hari perayaan jemaah. w |
| (0.29) | Kis 25:23 |
| Pada keesokan harinya datanglah Agripa dan Bernike h dengan segala kebesaran dan sesudah mereka masuk ruang pengadilan bersama-sama dengan kepala-kepala pasukan dan orang-orang yang terkemuka dari kota itu, Festus memberi perintah, supaya Paulus dihadapkan. |
| (0.29) | Ul 4:26 |
| maka aku memanggil langit dan bumi menjadi saksi 1 u terhadap kamu v pada hari ini, bahwa pastilah kamu habis binasa w dengan segera dari negeri ke mana kamu menyeberangi sungai Yordan untuk mendudukinya; tidak akan lanjut umurmu di sana, tetapi pastilah kamu punah. |
| (0.29) | Ul 8:1 |
| "Segenap perintah, yang kusampaikan kepadamu pada hari ini, haruslah kamu lakukan dengan setia, supaya kamu hidup t dan bertambah banyak dan kamu memasuki serta menduduki negeri yang dijanjikan TUHAN dengan sumpah kepada nenek moyangmu. u |
| (0.29) | Ul 28:15 |
| "Tetapi jika engkau tidak mendengarkan h suara TUHAN, Allahmu, dan tidak melakukan dengan setia segala perintah dan ketetapan-Nya, yang kusampaikan kepadamu pada hari ini, i maka segala kutuk ini akan datang kepadamu 1 dan mencapai engkau: j |
| (0.29) | Ul 30:19 |
| Aku memanggil langit dan bumi menjadi saksi terhadap kamu f pada hari ini: kepadamu kuperhadapkan kehidupan dan kematian, berkat dan kutuk. g Pilihlah kehidupan, supaya engkau hidup, baik engkau maupun keturunanmu, |
| (0.29) | Yos 10:13 |
| Maka berhentilah x matahari 1 dan bulanpun tidak bergerak, sampai bangsa itu membalaskan dendamnya kepada musuhnya. Bukankah hal itu telah tertulis dalam Kitab Orang Jujur? y Matahari tidak bergerak z di tengah langit dan lambat-lambat terbenam kira-kira sehari penuh. |
| (0.29) | Hak 4:14 |
| Lalu berkatalah Debora kepada Barak: "Bersiaplah, sebab inilah harinya TUHAN menyerahkan Sisera ke dalam tanganmu. w Bukankah TUHAN telah maju di depan x engkau 1 ?" Lalu turunlah Barak dari gunung Tabor dan sepuluh ribu orang mengikuti dia, |
| (0.29) | 1Sam 12:2 |
| Maka sekarang raja itulah yang menjadi pemimpinmu; o tetapi aku ini telah menjadi tua dan beruban, dan bukankah anak-anakku p laki-laki ada di antara kamu? Akulah yang menjadi pemimpinmu dari sejak mudaku sampai hari ini. |
| (0.29) | 1Sam 22:22 |
| berkatalah Daud kepada Abyatar: "Memang pada hari itu juga ketika Doeg, y orang Edom itu, ada di sana, aku telah tahu, bahwa pasti ia akan memberitahukannya kepada Saul. Akulah sebab utama dari pada kematian seluruh keluargamu. |




