| (0.26) | Ayb 36:19 |
| Dapatkah teriakanmu meluputkan engkau dari kesesakan, ataukah seluruh kekuatan e jerih payahmu? |
| (0.26) | Mzm 88:2 |
| (88-3) Biarlah doaku datang ke hadapan-Mu, sendengkanlah telinga-Mu kepada teriakku; |
| (0.26) | Mzm 119:147 |
| Pagi-pagi buta t aku bangun dan berteriak minta tolong; aku berharap kepada firman-Mu. |
| (0.26) | Kel 32:18 |
| Tetapi jawab Musa: "Bukan bunyi nyanyian kemenangan, bukan bunyi nyanyian kekalahan--bunyi orang menyanyi berbalas-balasan, itulah yang kudengar." |
| (0.25) | Neh 9:9 |
| Engkau melihat sengsara nenek moyang kami di Mesir x dan mendengar teriakan mereka di tepi Laut Teberau. y |
| (0.25) | Ayb 29:12 |
| Karena aku menyelamatkan orang sengsara z yang berteriak minta tolong, juga anak piatu a yang tidak ada penolongnya; b |
| (0.25) | Rat 3:56 |
| Engkau mendengar suaraku! m Janganlah Kaututupi telinga-Mu terhadap kesahku dan teriak tolongku! |
| (0.25) | Yeh 27:30 |
| Ratapan kuat, teriakan pahit diperdengarkan terhadapmu; taruh abu e di atas kepala, berguling-guling f dalam debu. g |
| (0.25) | Hos 5:8 |
| Tiuplah sangkakala m di Gibea, n dan nafiri di Rama. o Berteriaklah di Bet-Awen, p gemetarlah, hai Benyamin! |
| (0.25) | 1Sam 28:12 |
| Ketika perempuan itu melihat Samuel 1 , berteriaklah ia dengan suara nyaring. Lalu perempuan itu berkata kepada Saul, demikian: "Mengapa engkau menipu aku? u Engkau sendirilah Saul!" |
| (0.25) | Kej 4:10 |
| Firman-Nya: "Apakah yang telah kauperbuat ini? Darah adikmu itu berteriak kepada-Ku 1 dari tanah. p |
| (0.25) | Mzm 34:15 |
| (34-16) Mata TUHAN v tertuju kepada orang-orang benar, w dan telinga-Nya x kepada teriak mereka minta tolong; |
| (0.25) | Yes 15:8 |
| Sungguh, teriak itu akan kedengaran di seluruh daerah Moab, ratapnya terdengar sampai ke Eglaim, bahkan sampai ke Beer d -Elim. |
| (0.25) | Yer 48:20 |
| Moab sudah malu, karena ia terkejut! Merataplah o dan berteriaklah, beritahukanlah di sungai Arnon: p Sungguh, Moab sudah binasa! |
| (0.25) | Yer 48:31 |
| Sebab itu aku akan meratap q karena Moab, akan berteriak karena Moab seluruhnya, dan akan mengaduh karena orang-orang Kir-Heres! r |
| (0.25) | Ayb 39:25 |
| (39-28) ia meringkik setiap kali sangkakala x ditiup; dan dari jauh sudah diciumnya perang, gertak para panglima dan pekik. y |
| (0.24) | Mzm 28:2 |
| Dengarkanlah suara permohonanku, h apabila aku berteriak kepada-Mu minta tolong, dan mengangkat tanganku i ke arah tempat-Mu yang maha kudus. j |
| (0.24) | Yer 20:8 |
| Sebab setiap kali aku berbicara, terpaksa aku berteriak, terpaksa berseru: "Kelaliman! Aniaya! q " Sebab firman TUHAN telah menjadi cela dan cemooh r bagiku, sepanjang hari. |
| (0.24) | Yer 46:12 |
| Bangsa-bangsa telah mendengar tentang celamu, bumi telah penuh dengan teriakmu, sebab pahlawan yang satu tersandung kepada pahlawan yang lain, keduanya rebah x bersama-sama." |
| (0.24) | Kel 32:26 |
| maka berdirilah Musa di pintu gerbang perkemahan itu serta berkata: "Siapa yang memihak kepada TUHAN 1 datanglah kepadaku!" Lalu berkumpullah kepadanya seluruh bani Lewi. |




