(0.42) | Kej 27:1 | Ketika Ishak sudah tua 1 , dan matanya telah kabur, sehingga ia tidak dapat melihat h lagi, dipanggilnyalah Esau, anak sulungnya, i serta berkata kepadanya: "Anakku." Sahut Esau: "Ya, bapa." |
(0.42) | Kej 24:30 | sesudah dilihatnya anting-anting itu dan gelang pada tangan o saudaranya, dan sesudah didengarnya perkataan Ribka, saudaranya, yang bunyinya: "Begitulah dikatakan orang itu kepadaku." Ia mendapatkan orang itu, yang masih berdiri di samping unta-untanya di dekat mata air itu, |
(0.42) | Kej 33:1 | Yakubpun melayangkan pandangnya, lalu dilihatnyalah Esau datang dengan diiringi oleh empat ratus orang. w Maka diserahkannyalah sebagian dari anak-anak itu kepada Lea dan sebagian kepada Rahel serta kepada kedua budak perempuan itu. x |
(0.42) | Kej 41:19 | Tetapi kemudian tampaklah juga keluar tujuh ekor lembu yang lain, kulit pemalut tulang, sangat buruk bangunnya dan kurus badannya; tidak pernah kulihat yang seburuk itu di seluruh tanah Mesir. |
(0.42) | Kej 13:14 | Setelah Lot berpisah dari pada Abram, berfirmanlah TUHAN kepada Abram: "Pandanglah sekelilingmu dan lihatlah dari tempat engkau berdiri itu ke timur dan barat, y utara dan selatan, |
(0.42) | Kej 37:25 | Kemudian duduklah mereka untuk makan. Ketika mereka mengangkat muka, kelihatanlah kepada mereka suatu kafilah orang Ismael s datang dari Gilead t dengan untanya yang membawa damar, balsam u dan damar ladan, v dalam perjalanannya mengangkut barang-barang itu ke Mesir. w |
(0.41) | Kej 31:43 | Lalu Laban menjawab Yakub: "Perempuan-perempuan ini anakku dan anak-anak lelaki ini cucuku dan ternak ini ternakku, r bahkan segala yang kaulihat di sini adalah milikku; jadi apakah yang dapat kuperbuat sekarang kepada anak-anakku ini atau kepada anak-anak yang dilahirkan mereka? |
(0.36) | Kej 44:23 | Kemudian tuanku berkata kepada hamba-hambamu ini: Jika adikmu yang bungsu itu tidak datang ke mari bersama-sama dengan kamu, kamu tidak boleh melihat mukaku lagi. q |
(0.35) | Kej 47:23 | Berkatalah Yusuf kepada rakyat itu: "Pada hari ini aku telah membeli kamu dan tanahmu untuk Firaun; inilah benih v bagimu, supaya kamu dapat menabur di tanah w itu. |
(0.32) | Kej 45:12 | Dan kamu telah melihat dengan mata sendiri, dan saudaraku Benyamin l juga, bahwa mulutku sendiri mengatakannya kepadamu. m |
(0.30) | Kej 41:31 | Sesudah itu akan tidak kelihatan lagi bekas-bekas kelimpahan di negeri ini karena kelaparan itu, sebab sangat hebatnya kelaparan itu. |
(0.29) | Kej 50:15 | Ketika saudara-saudara Yusuf melihat, bahwa ayah mereka telah mati, berkatalah mereka: "Boleh jadi Yusuf akan mendendam p kita dan membalaskan sepenuhnya kepada kita segala kejahatan yang telah kita lakukan kepadanya. q " |
(0.28) | Kej 29:32 | Lea mengandung, lalu melahirkan seorang anak laki-laki, s dan menamainya Ruben, t sebab katanya: "Sesungguhnya TUHAN telah memperhatikan kesengsaraanku; u sekarang tentulah aku akan dicintai oleh suamiku." |
(0.28) | Kej 19:20 | Sungguhlah kota yang di sana itu cukup dekat kiranya untuk lari ke sana; kota itu kecil; izinkanlah kiranya aku lari ke sana. Bukankah kota itu kecil? Jika demikian, nyawaku akan terpelihara." |
(0.28) | Kej 44:26 | Tetapi jawab kami: Kami tidak dapat pergi ke sana. Jika adik kami yang bungsu bersama-sama dengan kami, barulah kami akan pergi ke sana, sebab kami tidak boleh melihat muka orang itu, apabila adik kami yang bungsu tidak bersama-sama dengan kami. v |
(0.28) | Kej 4:14 | Engkau menghalau aku sekarang dari tanah ini dan aku akan tersembunyi dari hadapan-Mu, u seorang pelarian dan pengembara di bumi; v maka barangsiapa yang akan bertemu dengan aku, tentulah akan membunuh aku. w " |
(0.28) | Kej 44:16 | Sesudah itu berkatalah Yehuda: v "Apakah yang akan kami katakan kepada tuanku, w apakah yang akan kami jawab, dan dengan apakah kami akan membenarkan diri x kami? Allah telah memperlihatkan kesalahan hamba-hambamu ini. y Maka kami ini, budak tuankulah z kami, baik kami maupun orang pada siapa kedapatan piala itu. a " |
(0.24) | Kej 33:10 | Tetapi kata Yakub: "Janganlah kiranya demikian; jikalau aku telah mendapat kasihmu, o terimalah persembahanku p ini dari tanganku, karena memang melihat mukamu adalah bagiku serasa melihat wajah Allah, q dan engkaupun berkenan r menyambut aku. |
(0.24) | Kej 24:13 | Di sini aku berdiri di dekat mata air, dan anak-anak perempuan penduduk kota ini datang keluar untuk menimba air. i |
(0.24) | Kej 31:51 | Selanjutnya kata Laban kepada Yakub: "Inilah timbunan batu, d dan inilah tugu e yang kudirikan antara aku dan engkau-- |