(0.24) | Neh 13:30 | Kutahirkan mereka dari segala sesuatu yang asing h dan kutetapkan tugas-tugas untuk para imam dan orang-orang Lewi, masing-masing dalam bidang pekerjaannya, |
(0.24) | Neh 4:12 | Ketika orang-orang Yahudi yang tinggal dekat mereka sudah sepuluh kali datang memperingatkan kami: "Mereka akan menyerang kita dari segala tempat tinggal mereka," |
(0.24) | Neh 8:15 | (8-16) dan bahwa di semua kota mereka dan di Yerusalem harus disampaikan berita dan pengumuman yang berbunyi: "Pergilah ke gunung, ambillah daun pohon zaitun, daun pohon minyak, daun pohon murad, daun pohon korma dan daun dari pohon-pohon yang rimbun guna membuat pondok-pondok sebagaimana tertulis." |
(0.24) | Neh 2:8 | Pula sepucuk surat bagi Asaf, pengawas taman raja, supaya dia memberikan aku kayu untuk memasang balok-balok pada pintu-pintu gerbang di benteng b bait suci, untuk tembok kota dan untuk rumah yang akan kudiami." Dan raja mengabulkan permintaanku c itu, karena tangan Allahku yang murah melindungi aku 1 . d |
(0.24) | Neh 8:10 | (8-11) Lalu berkatalah ia kepada mereka: "Pergilah kamu, makanlah sedap-sedapan dan minumlah minuman manis 1 dan kirimlah sebagian kepada mereka yang tidak sedia apa-apa, s karena hari ini adalah kudus bagi Tuhan kita! Jangan kamu bersusah hati, sebab sukacita t karena TUHAN itulah perlindunganmu 2 !" |
(0.20) | Neh 10:8 | Maazya, Bilgai dan Semaya. Itulah para imam. j |
(0.20) | Neh 13:28 | Seorang dari anak-anak Yoyada bin Elyasib, d imam besar itu, adalah menantu Sanbalat, e orang Horoni itu. Oleh sebab itu kuusir dia dari padaku. |
(0.20) | Neh 8:9 | (8-10) Lalu Nehemia, yakni kepala daerah itu, dan imam Ezra, ahli kitab itu, dan orang-orang Lewi q yang mengajar orang-orang itu, berkata kepada mereka semuanya: "Hari ini adalah kudus bagi TUHAN Allahmu. Jangan kamu berdukacita dan menangis! r ", karena semua orang itu menangis ketika mendengar 1 kalimat-kalimat Taurat itu. |
(0.20) | Neh 5:6 | Maka sangat marahlah 1 aku, ketika kudengar keluhan mereka dan berita-berita itu. |
(0.20) | Neh 12:30 | Para imam dan orang-orang Lewi mentahirkan dirinya, lalu mentahirkan seluruh umat u itu, dan kemudian pintu-pintu gerbang dan tembok. |
(0.20) | Neh 7:67 | selain dari budak mereka laki-laki dan perempuan yang berjumlah tujuh ribu tiga ratus tiga puluh tujuh orang. Pada mereka ada dua ratus empat puluh lima penyanyi laki-laki dan perempuan. |
(0.20) | Neh 8:17 | (8-18) Seluruh jemaah yang pulang dari pembuangan itu membuat pondok-pondok dan tinggal di situ. y Memang sejak zaman Yosua bin Nun sampai hari itu orang Israel tidak pernah berbuat z demikian. Maka diadakanlah pesta ria yang amat besar. |
(0.20) | Neh 11:21 | Tetapi para budak y di bait Allah tinggal di Ofel. Ziha dan Gispa adalah pemimpin para budak di bait Allah itu. |
(0.20) | Neh 11:24 | Petahya bin Mesezabeel dari bani Zerah b bin Yehuda diperbantukan kepada raja untuk segala urusan mengenai bangsa itu. |
(0.19) | Neh 10:1 | Yang membubuhi meterai adalah: kepala daerah Nehemia bin Hakhalya, Zedekia, |
(0.19) | Neh 13:20 | Tetapi orang-orang yang berdagang dan berjualan rupa-rupa barang itu kemudian bermalam juga di luar tembok Yerusalem satu dua kali. |
(0.19) | Neh 12:29 | dari Bet-Gilgal, dari padang Geba dan Asmawet, karena para penyanyi itu telah mendirikan desa-desa sekitar Yerusalem. |
(0.19) | Neh 12:25 | Matanya, Bakbukya, Obaja, Mesulam, Talmon dan Akub adalah penunggu-penunggu pintu gerbang yang mengadakan penjagaan di gudang-gudang perlengkapan pada pintu-pintu gerbang. |
(0.19) | Neh 12:22 | Tentang orang-orang Lewi, para kepala kaum keluarga mereka tercatat pada zaman Elyasib, Yoyada, Yohanan dan Yadua, sedang para imam tercatat sampai pemerintahan Darius, orang Persia itu. |
(0.19) | Neh 6:4 | Sampai empat kali mereka mengirim pesan semacam itu kepadaku dan setiap kali aku berikan jawaban yang sama kepada mereka. |