| (0.07) | Mzm 95:10 |
| Empat puluh tahun s Aku jemu kepada angkatan itu, maka kata-Ku: "Mereka suatu bangsa yang sesat hati t , dan mereka itu tidak mengenal jalan-Ku. u " |
| (0.07) | Mzm 140:4 |
| (140-5) Peliharalah g aku, ya TUHAN, terhadap tangan orang fasik, h jagalah aku terhadap orang yang melakukan kekerasan, yang bermaksud menjatuhkan aku. |
| (0.07) | Mzm 141:4 |
| Jangan condongkan hatiku f kepada yang jahat 1 , untuk melakukan perbuatan-perbuatan g yang fasik bersama-sama dengan orang-orang yang melakukan kejahatan; dan jangan aku mengecap sedap-sedapan h mereka. |
| (0.07) | Mzm 142:4 |
| (142-5) Pandanglah ke kanan dan lihatlah, tidak ada seorangpun yang menghiraukan aku; tempat pelarian b bagiku telah hilang, tidak ada seorangpun yang mencari c aku. |
| (0.07) | Mzm 49:14 |
| (49-15) Seperti domba mereka meluncur v ke dalam dunia orang mati, w digembalakan oleh maut; x mereka turun langsung ke kubur, perawakan mereka hancur, dunia orang mati menjadi tempat kediaman mereka. |
| (0.07) | Mzm 59:1 |
| Untuk pemimpin biduan. Menurut lagu: Jangan memusnahkan. Miktam dari Daud, ketika Saul menyuruh orang mengawasi rumahnya z untuk membunuh dia. (59-2) Lepaskanlah aku dari pada musuhku, ya Allahku; a bentengilah aku terhadap orang-orang yang bangkit melawan aku. b |



