| (0.30) | Dan 8:23 |
| Dan pada akhir kerajaan mereka, apabila orang-orang fasik telah penuh kejahatannya, maka akan muncul seorang raja dengan muka yang garang 1 dan yang pandai menipu. |
| (0.29) | Mrk 6:52 |
| sebab sesudah peristiwa roti itu mereka belum juga mengerti, dan hati mereka tetap degil. d |
| (0.29) | 1Raj 18:28 |
| Maka mereka memanggil lebih keras serta menoreh-noreh a dirinya dengan pedang dan tombak, seperti kebiasaan mereka, sehingga darah bercucuran dari tubuh mereka. |
| (0.29) | Yeh 2:4 |
| Kepada keturunan inilah, yang keras kepala dan tegar hati, u Aku mengutus engkau dan harus kaukatakan kepada mereka: Beginilah firman v Tuhan ALLAH. |
| (0.29) | Dan 5:20 |
| Tetapi ketika ia menjadi tinggi hati dan keras kepala, sehingga berlaku terlalu angkuh, s maka ia dijatuhkan dari takhta t kerajaannya dan kemuliaannya u diambil v dari padanya. |
| (0.29) | Luk 7:2 |
| Di situ ada seorang perwira yang mempunyai seorang hamba, yang sangat dihargainya. Hamba itu sedang sakit keras dan hampir mati. |
| (0.29) | Yer 4:12 |
| melainkan angin g yang keras datang atas perintah-Ku. Sekarang Aku sendiri akan menjatuhkan hukuman h atas mereka." |
| (0.28) | Mrk 10:5 |
| Lalu kata Yesus kepada mereka: "Justru karena ketegaran m hatimulah maka Musa menuliskan perintah ini untuk kamu. |
| (0.28) | Yeh 3:7 |
| Akan tetapi kaum Israel tidak mau mendengarkan 1 q engkau, sebab mereka tidak mau mendengarkan Aku, karena seluruh kaum Israel berkepala batu dan bertegar hati. r |
| (0.28) | Hak 4:24 |
| Dan kekuasaan orang Israel kian keras menekan Yabin, raja Kanaan, sampai mereka melenyapkan Yabin, m raja Kanaan itu. |
| (0.28) | Rut 1:14 |
| Menangis b pula mereka dengan suara keras, lalu Orpa mencium mertuanya c itu minta diri, d tetapi Rut tetap berpaut e padanya. |
| (0.28) | 1Raj 17:17 |
| Sesudah itu anak dari perempuan pemilik rumah itu jatuh sakit dan sakitnya itu sangat keras sampai tidak ada nafasnya lagi 1 . |
| (0.28) | Neh 5:1 |
| Maka terdengarlah keluhan yang keras 1 dari rakyat dan juga dari pihak para isteri terhadap sesama orang Yahudi. |
| (0.28) | Ams 28:16 |
| Seorang pemimpin yang tidak mempunyai pengertian keras penindasannya, tetapi orang yang membenci laba yang tidak halal, memperpanjang umurnya. |
| (0.28) | Yes 5:28 |
| anak panahnya ditajamkan, u dan segala busurnya v dilentur; kuku w kudanya keras seperti batu api dan roda keretanya seperti puting beliung. x |
| (0.28) | Hak 13:14 |
| Janganlah ia makan sesuatu yang berasal dari pohon anggur; anggur atau minuman yang memabukkan q tidak boleh diminumnya dan sesuatu yang haram r tidak boleh dimakannya. Ia harus berpegang pada segala yang Kuperintahkan kepadanya." |
| (0.28) | Luk 5:5 |
| Simon menjawab: "Guru, y telah sepanjang malam kami bekerja keras dan kami tidak menangkap apa-apa, z tetapi karena Engkau menyuruhnya, aku akan menebarkan jala juga." |
| (0.28) | Ibr 5:14 |
| Tetapi makanan keras adalah untuk orang-orang dewasa, w yang karena mempunyai pancaindera yang terlatih untuk membedakan yang baik dari pada yang jahat 1 . x |
| (0.27) | Kej 30:26 |
| Berikanlah isteri-isteriku dan anak-anakku, yang menjadi upahku selama aku bekerja padamu, t supaya aku pulang, sebab engkau tahu, betapa keras aku bekerja padamu." |
| (0.27) | Im 26:18 |
| Dan jikalau kamu dalam keadaan yang demikianpun tidak mendengarkan Daku, c maka Aku akan lebih keras menghajar d kamu sampai tujuh kali lipat e karena dosamu, |





. [