| (0.05) | Mat 8:26 |
| Ia berkata kepada mereka: "Mengapa kamu takut, kamu yang kurang percaya? e " Lalu bangunlah Yesus menghardik angin dan danau itu, maka danau itu menjadi teduh f sekali. |
| (0.05) | Kis 19:9 |
| Tetapi ada beberapa orang n yang tegar hatinya. Mereka tidak mau diyakinkan, malahan mengumpat Jalan Tuhan o di depan orang banyak. Karena itu Paulus meninggalkan mereka dan memisahkan murid-muridnya p dari mereka, dan setiap hari berbicara di ruang kuliah Tiranus. |
| (0.05) | 1Kor 4:12 |
| kami melakukan pekerjaan tangan r yang berat. Kalau kami dimaki, kami memberkati; s kalau kami dianiaya, t kami sabar; |
| (0.05) | Why 17:4 |
| Dan perempuan itu memakai kain ungu dan kain kirmizi yang dihiasi dengan emas, permata dan mutiara, d dan di tangannya ada suatu cawan e emas 1 penuh dengan segala kekejian dan kenajisan percabulannya. f |
| (0.05) | Yes 50:6 |
| Aku memberi punggungku kepada orang-orang yang memukul m aku 1 , dan pipiku kepada orang-orang yang mencabut janggutku. n Aku tidak menyembunyikan mukaku ketika aku dinodai dan diludahi. o |
| (0.05) | Yer 20:8 |
| Sebab setiap kali aku berbicara, terpaksa aku berteriak, terpaksa berseru: "Kelaliman! Aniaya! q " Sebab firman TUHAN telah menjadi cela dan cemooh r bagiku, sepanjang hari. |
| (0.05) | Yoh 9:28 |
| Sambil mengejek mereka berkata kepadanya: "Engkau murid orang itu tetapi kami murid-murid Musa. s |
| (0.05) | Ibr 10:29 |
| Betapa lebih beratnya hukuman yang harus dijatuhkan atas dia, yang menginjak-injak k Anak Allah 1 , l yang menganggap najis darah perjanjian m yang menguduskannya, n dan yang menghina Roh o kasih karunia? p |
| (0.04) | Bil 12:14 |
| Kemudian berfirmanlah TUHAN kepada Musa: "Sekiranya ayahnya meludahi mukanya, b tidakkah ia mendapat malu selama tujuh hari? Biarlah dia selama tujuh hari dikucilkan ke luar tempat perkemahan, c kemudian bolehlah ia diterima kembali." |
| (0.04) | 2Raj 19:4 |
| Mungkin TUHAN, Allahmu, sudah mendengar segala perkataan juru minuman agung yang telah diutus oleh raja Asyur, tuannya, untuk mencela o Allah yang hidup, sehingga TUHAN, Allahmu, mau memberi hukuman p karena perkataan-perkataan yang telah didengar-Nya. Maka baiklah engkau menaikkan doa untuk sisa q yang masih tinggal ini!" |
| (0.04) | Yes 37:4 |
| Mungkin TUHAN, Allahmu, sudah mendengar perkataan juru minuman agung yang telah diutus oleh raja Asyur, tuannya, untuk mencela w Allah x yang hidup, sehingga TUHAN, Allahmu, mau memberi hukuman karena perkataan-perkataan yang telah didengar-Nya. y Maka baiklah engkau menaikkan doa z untuk sisa a yang masih tinggal ini!" |
| (0.04) | Yes 54:9 |
| Keadaan ini bagi-Ku seperti pada zaman Nuh: seperti Aku telah bersumpah kepadanya bahwa air bah tidak akan meliputi bumi lagi, h demikianlah Aku telah bersumpah i bahwa Aku tidak akan murka j terhadap engkau 1 dan tidak akan menghardik k engkau lagi. |
| (0.04) | Yer 19:4 |
| Sebab mereka telah meninggalkan v Aku, telah memberikan tempat ini kepada allah asing w dan telah membakar korban x di sini kepada allah lain yang tidak dikenal oleh mereka sendiri dan oleh nenek moyang mereka dan oleh raja-raja Yehuda. Mereka telah membuat tempat ini penuh dengan darah orang-orang yang tidak bersalah. y |
| (0.04) | Luk 23:39 |
| Seorang dari penjahat yang di gantung itu menghujat Dia, katanya: "Bukankah Engkau adalah Kristus? Selamatkanlah diri-Mu dan kami! b " |
| (0.04) | 1Ptr 3:16 |
| dan dengan hati nurani c yang murni, supaya mereka, yang memfitnah kamu karena hidupmu yang saleh dalam Kristus, menjadi malu karena fitnahan d mereka itu. |
| (0.02) | Dan 3:23 |
| Tetapi ketiga orang itu, yakni Sadrakh, Mesakh dan Abednego, jatuh ke dalam perapian yang menyala-nyala itu dengan terikat. |



