(0.01) | Neh 2:3 | Jawabku kepada raja: "Hiduplah raja untuk selamanya! w Bagaimana mukaku tidak akan muram, kalau kota, x tempat pekuburan nenek moyangku, telah menjadi reruntuhan dan pintu-pintu gerbangnya habis dimakan api? y " |
(0.01) | Neh 2:19 | Ketika Sanbalat, s orang Horon, dan Tobia, orang Amon, pelayan itu, dan Gesyem, t orang Arab, mendengar itu, mereka mengolok-olokkan dan menghina kami 1 . u Kata mereka: "Apa yang kamu lakukan itu? Apa kamu mau berontak terhadap raja?" |
(0.01) | Neh 3:13 | Pintu gerbang Lebak j diperbaiki oleh Hanun dan penduduk Zanoah. k Mereka membangunnya kembali dan memasang pintu-pintunya dengan pengancing-pengancing dan palang-palangnya. Pula tembok diperbaiki sepanjang seribu hasta sampai pada pintu gerbang Sampah. l |
(0.01) | Neh 3:22 | Di sampingnya para imam, orang-orang dari Lembah Yordan, mengadakan perbaikan. |
(0.01) | Neh 4:7 | Ketika Sanbalat dan Tobia k serta orang Arab dan orang Amon dan orang Asdod mendengar, bahwa pekerjaan perbaikan tembok Yerusalem maju dan bahwa lobang-lobang tembok mulai tertutup, maka sangat marahlah mereka. |
(0.01) | Neh 4:13 | maka aku tempatkan rakyat menurut kaum keluarganya dengan pedang, tombak dan panah di bagian-bagian yang paling rendah dari tempat itu, di belakang tembok, di tempat-tempat yang terbuka. |
(0.01) | Neh 4:19 | Berkatalah aku kepada para pemuka dan para penguasa dan kepada orang-orang yang lain: "Pekerjaan ini besar dan luas, dan kita terpencar pada tembok, yang satu jauh dari pada yang lain. |
(0.01) | Neh 5:2 | Ada yang berteriak: "Anak laki-laki dan anak perempuan kami banyak dan kami harus mendapat gandum, supaya kami dapat makan dan hidup." |
(0.01) | Neh 6:11 | Tetapi kataku: "Orang manakah seperti aku ini yang akan melarikan diri? Orang manakah seperti aku ini dapat memasuki Bait Suci dan tinggal hidup? Aku tidak pergi!" |
(0.01) | Neh 7:2 | Pengawasan atas Yerusalem aku serahkan kepada Hanani, h saudaraku, dan kepada Hananya, i panglima benteng, j karena dia seorang yang dapat dipercaya dan yang takut k akan Allah 1 lebih dari pada orang-orang lain. |
(0.01) | Neh 8:5 | (8-6) Ezra membuka kitab itu di depan mata seluruh umat, karena ia berdiri m lebih tinggi dari semua orang itu. Pada waktu ia membuka kitab itu semua orang bangkit berdiri. |
(0.01) | Neh 8:12 | (8-13) Maka pergilah semua orang itu untuk makan dan minum, untuk membagi-bagi makanan dan berpesta ria, u karena mereka mengerti segala firman yang diberitahukan kepada mereka. |
(0.01) | Neh 8:13 | (8-14) Pada hari yang kedua kepala-kepala kaum keluarga seluruh bangsa, juga para imam dan orang-orang Lewi berkumpul pada Ezra, ahli hukum Taurat itu, untuk menelaah kalimat-kalimat Taurat itu. |
(0.01) | Neh 8:14 | (8-15) Maka didapatinya tertulis dalam hukum yang diberikan TUHAN dengan perantaraan Musa, bahwa orang Israel harus tinggal dalam pondok-pondok v pada hari raya bulan yang ketujuh, |
(0.01) | Neh 9:7 | Engkaulah TUHAN, Allah yang telah memilih Abram r dan membawanya keluar dari Ur-Kasdim s dan memberikan kepadanya nama Abraham. t |
(0.01) | Neh 9:18 | Bahkan, ketika mereka membuat anak lembu tuangan e dan berkata: 'Inilah Allahmu yang menuntun engkau keluar dari Mesir!', dan berbuat nista f yang besar, |
(0.01) | Neh 13:16 | Juga orang Tirus yang tinggal di situ membawa ikan dan pelbagai barang dagangan dan menjual itu kepada orang-orang Yehuda pada hari Sabat, p bahkan di Yerusalem. |
(0.01) | Neh 13:30 | Kutahirkan mereka dari segala sesuatu yang asing h dan kutetapkan tugas-tugas untuk para imam dan orang-orang Lewi, masing-masing dalam bidang pekerjaannya, |
(0.01) | Est 1:11 | supaya mereka membawa n Wasti, sang ratu, dengan memakai mahkota kerajaan, menghadap raja untuk memperlihatkan kecantikannya o kepada sekalian rakyat dan pembesar-pembesar, karena sang ratu sangat elok rupanya. |
(0.01) | Est 5:8 | Jikalau hamba mendapat kasih q raja, dan jikalau baik pada pemandangan raja mengabulkan permintaan serta memenuhi keinginan hamba, datang pulalah kiranya raja dengan Haman ke perjamuan r yang akan hamba adakan bagi raja dan Haman; maka besok akan hamba lakukan yang dikehendaki raja." |