| (0.05) | Mrk 1:12 |
| Segera sesudah itu Roh memimpin Dia ke padang gurun. |
| (0.05) | Luk 5:16 |
| 1 Akan tetapi Ia mengundurkan diri ke tempat-tempat yang sunyi dan berdoa. i |
| (0.05) | Yoh 14:18 |
| Aku tidak akan meninggalkan kamu sebagai yatim piatu. v Aku datang kembali kepadamu 1 . w |
| (0.05) | Mat 18:15 |
| "Apabila saudaramu berbuat dosa 1 , tegorlah d dia di bawah empat mata. Jika ia mendengarkan nasihatmu engkau telah mendapatnya kembali. |
| (0.04) | 2Raj 9:2 |
| Apabila engkau sampai ke sana, carilah Yehu bin Yosafat bin Nimsi; masuklah, ajak dia bangkit dari tengah-tengah temannya dan bawalah dia ke ruang dalam. |
| (0.04) | Yer 48:39 |
| Betapa terkejutnya m dia! Betapa Moab menyembunyikan mukanya karena malu! Maka Moab telah menjadi tertawaan n dan kekejutan bagi semua yang di sekitarnya. |
| (0.04) | Rat 1:1 |
| Ah, betapa terpencilnya a kota itu 3 , yang dahulu ramai! b Laksana seorang jandalah c ia, yang dahulu agung d di antara bangsa-bangsa. Yang dahulu ratu di antara kota-kota, sekarang menjadi jajahan. e |
| (0.04) | Hos 5:6 |
| Dengan korban kambing domba dan lembu sapinya mereka akan pergi untuk mencari TUHAN, g tetapi tidak akan menjumpai Dia; Ia telah menarik diri 1 h dari mereka. |
| (0.04) | Hos 9:12 |
| Sekalipun mereka membesarkan anak-anaknya, Aku akan membuat mereka bulus, n sehingga tidak ada manusia lagi. Sungguh, celakalah o juga mereka pada waktu Aku menjauh dari pada mereka! p |
| (0.04) | Yoh 7:10 |
| Tetapi sesudah saudara-saudara Yesus berangkat ke pesta itu, Iapun pergi juga ke situ, tidak terang-terangan tetapi diam-diam. |
| (0.04) | Kis 28:16 |
| Setelah kami tiba di Roma 1 , Paulus diperbolehkan tinggal dalam rumah sendiri bersama-sama seorang prajurit yang mengawalnya. x |
| (0.04) | Kel 18:14 |
| Ketika mertua Musa melihat segala yang dilakukannya kepada bangsa itu, berkatalah ia: "Apakah ini yang kaulakukan kepada bangsa itu? Mengapakah engkau seorang diri saja yang duduk, sedang seluruh bangsa itu berdiri di depanmu dari pagi sampai petang?" |
| (0.04) | Yos 10:6 |
| Lalu orang-orang Gibeon itu menyuruh orang kepada Yosua, ke tempat perkemahan di Gilgal, i mengatakan: "Jangan menarik tanganmu dari pada hamba-hambamu ini. Datanglah dengan segera kepada kami, lepaskanlah kami dan bantulah kami, sebab semua raja orang Amori, yang diam di pegunungan, telah bergabung melawan kami." |
| (0.04) | 1Raj 9:7 |
| maka Aku akan melenyapkan orang Israel dari atas tanah d yang telah Kuberikan kepada mereka, dan rumah yang telah Kukuduskan bagi nama-Ku e itu, akan Kubuang 1 dari hadapan-Ku, maka Israel akan menjadi kiasan f dan sindiran g di antara segala bangsa. |
| (0.04) | 2Taw 7:20 |
| maka Aku akan mencabut d kamu dari tanah-Ku e yang telah Kuberikan kepadamu, dan rumah ini yang telah Kukuduskan bagi nama-Ku, akan Kubuang 1 dari hadapan-Ku, dan akan Kujadikan kiasan dan sindiran f di antara segala bangsa. |
| (0.04) | Yeh 9:8 |
| Sedang mereka memukuli orang-orang sampai mati--waktu itu aku tinggal di belakang--aku sujud u dan berseru, kataku: "Aduh, Tuhan ALLAH, v apakah Engkau memusnahkan seluruh sisa Israel di dalam mencurahkan amarah-Mu w atas Yerusalem? x " |
| (0.04) | Mat 25:35 |
| Sebab ketika Aku lapar, kamu memberi Aku makan; ketika Aku haus, kamu memberi Aku minum; ketika Aku seorang asing, kamu memberi Aku tumpangan; a |
| (0.04) | Mat 25:43 |
| ketika Aku seorang asing, kamu tidak memberi Aku tumpangan; ketika Aku telanjang, kamu tidak memberi Aku pakaian; ketika Aku sakit dan dalam penjara, kamu tidak melawat Aku. |
| (0.04) | Mat 25:44 |
| Lalu merekapun akan menjawab Dia, katanya: Tuhan, bilamanakah kami melihat Engkau lapar, atau haus, atau sebagai orang asing, atau telanjang atau sakit, atau dalam penjara dan kami tidak melayani Engkau? |
| (0.04) | Mrk 1:35 |
| Pagi-pagi benar, waktu hari masih gelap, Ia bangun dan pergi ke luar. Ia pergi ke tempat yang sunyi dan berdoa m di sana. |




