| (0.07) | Luk 19:3 | 
  | Ia berusaha untuk melihat orang apakah Yesus itu, tetapi ia tidak berhasil karena orang banyak, sebab badannya pendek.  | 
| (0.07) | Kis 18:19 | 
  | Lalu sampailah mereka di Efesus. l Paulus meninggalkan Priskila dan Akwila di situ. Ia sendiri masuk ke rumah ibadat dan berbicara dengan orang-orang Yahudi.  | 
| (0.07) | Yak 2:9 | 
  | Tetapi, jikalau kamu memandang muka, e kamu berbuat dosa, dan oleh hukum itu menjadi nyata, bahwa kamu melakukan pelanggaran. f  | 
| (0.07) | Bil 3:22 | 
  | Jumlah pencatatan mereka ketika semua laki-laki yang berumur satu bulan ke atas dicatat ada tujuh ribu lima ratus orang.  | 
| (0.07) | Ob 1:14 | 
  | Janganlah berdiri di persimpangan untuk melenyapkan orang-orangnya yang luput, c dan janganlah serahkan orang-orangnya yang terlepas pada hari kesusahan.  | 
| (0.06) | Bil 4:40 | 
  | jadi mereka yang dicatat menurut kaum-kaum yang ada dalam puak mereka, berjumlah dua ribu enam ratus tiga puluh orang.  | 
| (0.06) | Bil 26:18 | 
  | Itulah kaum-kaum bani Gad, u dan orang-orang yang dicatat dari mereka berjumlah empat puluh ribu lima ratus orang.  | 
| (0.06) | Bil 26:22 | 
  | Itulah kaum-kaum Yehuda, d dan orang-orang yang dicatat dari mereka berjumlah tujuh puluh enam ribu lima ratus orang.  | 
| (0.06) | Bil 26:25 | 
  | Itulah kaum-kaum Isakhar, g dan orang-orang yang dicatat dari mereka, berjumlah enam puluh empat ribu tiga ratus orang.  | 
| (0.06) | Bil 26:34 | 
  | Itulah kaum-kaum Manasye, dan orang-orang yang dicatat dari mereka berjumlah lima puluh dua ribu tujuh ratus t orang.  | 
| (0.06) | Bil 26:41 | 
  | Itulah bani Benyamin y menurut kaum mereka, dan orang-orang yang dicatat dari mereka berjumlah empat puluh lima ribu enam ratus orang.  | 
| (0.06) | Bil 26:47 | 
  | Itulah kaum-kaum bani Asyer, d dan orang-orang yang dicatat dari mereka berjumlah lima puluh tiga ribu empat ratus orang.  | 
| (0.06) | Bil 26:50 | 
  | Itulah kaum-kaum Naftali f menurut kaum mereka, dan orang-orang yang dicatat dari mereka berjumlah empat puluh lima ribu empat ratus g orang.  | 
| (0.06) | Mat 14:14 | 
  | Ketika Yesus mendarat, Ia melihat orang banyak yang besar jumlahnya, maka tergeraklah hati-Nya oleh belas kasihan kepada mereka f dan Ia menyembuhkan mereka yang sakit. g  | 
| (0.06) | Mrk 5:35 | 
  | Ketika Yesus masih berbicara datanglah orang dari keluarga kepala i rumah ibadat itu dan berkata: "Anakmu sudah mati, apa perlunya lagi engkau menyusah-nyusahkan Guru?"  | 
| (0.06) | Kis 5:26 | 
  | Maka pergilah kepala pengawal serta orang-orangnya ke Bait Allah, lalu mengambil kedua rasul itu, tetapi tidak dengan kekerasan, karena mereka takut, kalau-kalau orang banyak e melempari mereka.  | 
| (0.06) | Kis 10:34 | 
  | Lalu mulailah Petrus berbicara, katanya: "Sesungguhnya aku telah mengerti, bahwa Allah tidak membedakan orang 1 . q  | 
| (0.06) | Bil 26:37 | 
  | Itulah kaum-kaum bani Efraim, v dan orang-orang yang dicatat dari mereka berjumlah tiga puluh dua ribu lima ratus orang banyaknya. Itulah bani Yusuf menurut kaum mereka.  | 
| (0.06) | Mzm 34:9 | 
  | (34-10) Takutlah akan TUHAN, k hai orang-orang-Nya yang kudus, sebab tidak berkekurangan l orang yang takut akan Dia 1 !  | 
| (0.06) | Yes 34:3 | 
  | Orang-orangnya yang mati terbunuh n akan dilemparkan, dan dari bangkai-bangkai o mereka akan naik bau busuk; p gunung-gunung akan kebanjiran darah q mereka.  | 




