(0.10) | Mzm 143:8 | Perdengarkanlah kasih setia-Mu b kepadaku pada waktu pagi, sebab kepada-Mulah aku percaya! Beritahukanlah aku jalan c yang harus kutempuh, sebab kepada-Mulah kuangkat jiwaku. d |
(0.10) | Mzm 45:17 | (45-18) Aku mau memasyhurkan namamu turun-temurun; m sebab itu bangsa-bangsa akan bersyukur kepadamu n untuk seterusnya dan selamanya. o |
(0.10) | Mzm 12:7 | (12-8) Engkau, TUHAN, yang akan menepatinya, p Engkau akan menjaga kami senantiasa q terhadap angkatan ini. |
(0.10) | Mzm 32:7 | Engkaulah persembunyian t bagiku, terhadap kesesakan u Engkau menjaga aku, Engkau mengelilingi aku, sehingga aku luput v dan bersorak. Sela |
(0.10) | Mzm 61:8 | (61-9) Maka aku hendak memazmurkan nama-Mu t untuk selamanya, sedang aku membayar nazarku hari demi hari. u |
(0.10) | Mzm 68:19 | (68-20) Terpujilah Tuhan! Hari demi hari Ia menanggung k bagi kita 1 ; Allah adalah keselamatan l kita. Sela |
(0.10) | Mzm 74:20 | Pandanglah kepada perjanjian, i sebab tempat-tempat gelap j di bumi penuh sarang-sarang kekerasan. |
(0.10) | Mzm 145:7 | Peringatan kepada besarnya kebajikan-Mu s akan dimasyhurkan mereka, dan tentang keadilan-Mu t mereka akan bersorak-sorai. u |
(0.10) | Mzm 34:1 | Dari Daud, pada waktu ia pura-pura tidak waras pikirannya v di depan Abimelekh, sehingga ia diusir, lalu pergi. (34-2) Aku hendak memuji TUHAN 1 pada segala waktu; w puji-pujian kepada-Nya tetap di dalam mulutku. |
(0.10) | Mzm 76:11 | (76-12) Bernazarlah dan bayarlah nazarmu b itu kepada TUHAN, Allahmu! Biarlah semua orang yang di sekeliling-Nya menyampaikan persembahan c kepada Dia yang ditakuti, |
(0.10) | Mzm 18:24 | (18-25) Karena itu TUHAN membalas kepadaku sesuai dengan kebenaranku, r sesuai dengan kesucian tanganku di depan mata-Nya. |
(0.10) | Mzm 65:11 | (65-12) Engkau memahkotai tahun dengan kebaikan-Mu, w jejak-Mu mengeluarkan lemak; x |
(0.10) | Mzm 69:12 | (69-13) Aku menjadi buah bibir orang-orang yang duduk di pintu gerbang, r dengan kecapi peminum-peminum s menyanyi tentang aku. |
(0.10) | Mzm 119:104 | Aku beroleh pengertian p dari titah-titah-Mu, itulah sebabnya aku benci segala jalan dusta. q |
(0.10) | Mzm 22:27 | (22-28) Segala ujung bumi k akan mengingatnya dan berbalik kepada TUHAN; dan segala kaum dari bangsa-bangsa akan sujud menyembah di hadapan-Nya. l |
(0.10) | Mzm 28:7 | TUHAN adalah kekuatanku q dan perisaiku; kepada-Nya hatiku percaya. r Aku tertolong sebab itu beria-ria s hatiku, dan dengan nyanyianku t aku bersyukur kepada-Nya. |
(0.10) | Mzm 31:19 | (31-20) Alangkah limpahnya kebaikan-Mu n yang telah Kausimpan bagi orang yang takut akan Engkau, yang telah Kaulakukan bagi orang yang berlindung o pada-Mu, di hadapan manusia! p |
(0.10) | Mzm 4:3 | (4-4) Ketahuilah, bahwa TUHAN telah memilih bagi-Nya seorang yang dikasihi-Nya; x TUHAN mendengarkan, y apabila aku berseru kepada-Nya 1 . |
(0.10) | Mzm 18:43 | (18-44) Engkau meluputkan aku dari perbantahan rakyat; Engkau mengangkat aku menjadi kepala atas bangsa-bangsa; a bangsa yang tidak kukenal b menjadi hambaku; |
(0.10) | Mzm 78:55 | dihalau-Nya bangsa-bangsa q dari depan mereka, dibagi-bagikan-Nya kepada mereka tanah pusaka r dengan tali pengukur, dan disuruh-Nya suku-suku Israel mendiami kemah-kemah mereka itu. |