| (0.61) | Bil 27:10 |
| Dan apabila ia tidak mempunyai saudara-saudara lelaki, maka haruslah kamu memberikan milik pusakanya itu kepada saudara-saudara lelaki ayahnya. |
| (0.61) | Ul 4:35 |
| Engkau diberi melihatnya untuk mengetahui, bahwa Tuhanlah Allah, tidak ada yang lain x kecuali Dia. |
| (0.61) | Ul 14:10 |
| tetapi segala yang tidak bersirip atau bersisik janganlah kamu makan; haram semuanya itu bagimu. |
| (0.61) | Ul 14:27 |
| Juga orang Lewi yang diam di dalam tempatmu janganlah kauabaikan, m sebab ia tidak mendapat bagian milik pusaka n bersama-sama engkau. |
| (0.61) | Yos 6:1 |
| Dalam pada itu Yerikho 1 s telah menutup pintu gerbangnya; telah tertutup kota itu karena orang Israel; tidak ada orang keluar atau masuk. |
| (0.61) | Hak 17:6 |
| Pada zaman itu tidak ada raja l di antara orang Israel; setiap orang berbuat apa yang benar menurut pandangannya 1 m sendiri. |
| (0.61) | Hak 21:9 |
| Lalu diperiksa jumlah bangsa itu, dan tampaklah tidak hadir seorangpun dari penduduk Yabesh-Gilead. |
| (0.61) | Hak 21:25 |
| Pada zaman itu tidak ada raja di antara orang Israel; setiap orang berbuat apa yang benar menurut pandangannya 1 sendiri. d |
| (0.61) | 2Sam 15:3 |
| maka berkatalah Absalom kepadanya: "Lihat, perkaramu itu baik dan benar, tetapi dari pihak raja tidak ada seorangpun yang mau mendengarkan engkau. k " |
| (0.61) | 1Raj 5:4 |
| Tetapi sekarang, TUHAN, Allahku, telah mengaruniakan keamanan d kepadaku di mana-mana, tidak ada lagi lawan e dan tidak ada lagi malapetaka menimpa. |
| (0.61) | 1Raj 8:60 |
| supaya segala bangsa e di bumi tahu, bahwa Tuhanlah Allah, dan tidak ada yang lain, f |
| (0.61) | 1Raj 22:1 |
| Tiga tahun lamanya orang tinggal aman dengan tidak ada perang antara Aram dan Israel. |
| (0.61) | 2Raj 4:14 |
| Kemudian berkatalah Elisa: "Apakah yang dapat kuperbuat baginya?" Jawab Gehazi: "Ah, ia tidak mempunyai anak, dan suaminya sudah tua." |
| (0.61) | 1Taw 17:20 |
| Ya TUHAN, tidak ada yang sama seperti Engkau dan tidak ada Allah selain Engkau q menurut segala yang kami tangkap dengan telinga kami. |
| (0.61) | 1Taw 22:3 |
| Selanjutnya Daud menyediakan sangat banyak besi untuk paku-paku bagi daun pintu gerbang dan bagi tupai-tupai, juga sangat banyak tembaga yang tidak tertimbang x beratnya, |
| (0.61) | 1Taw 22:16 |
| emas, perak, tembaga dan besi, yang tidak terhitung banyaknya. Mulailah bekerja! TUHAN kiranya menyertai engkau!" |
| (0.61) | 1Taw 23:26 |
| Dengan demikian tidak usah lagi orang Lewi mengangkat Bait Suci dan segala perkakas yang dipakai untuk ibadah e di situ." -- |
| (0.61) | Est 3:5 |
| Ketika Haman melihat, bahwa Mordekhai tidak berlutut dan sujud kepadanya, maka sangat panaslah a hati Haman, |
| (0.61) | Ayb 21:33 |
| Dengan nyaman ia ditutupi oleh gumpalan-gumpalan tanah di lembah; b setiap orang mengikuti dia, dan yang mendahului dia c tidak terbilang banyaknya. |
| (0.61) | Ayb 28:14 |
| Kata samudera raya: f Ia tidak terdapat di dalamku, dan kata laut: g Ia tidak ada padaku. |




