(0.93) | Kis 20:24 | Tetapi aku tidak menghiraukan nyawaku sedikitpun<n id="1" />,<x id="o" /> asal saja aku dapat mencapai garis akhir<x id="p" /> dan menyelesaikan pelayanan<x id="q" /> yang ditugaskan oleh Tuhan Yesus kepadaku<x id="r" /> untuk memberi kesaksian tentang Injil kasih karunia<x id="s" /> Allah. |
(0.93) | Kis 20:35 | Dalam segala sesuatu telah kuberikan contoh kepada kamu, bahwa dengan bekerja demikian kita harus membantu orang-orang yang lemah dan harus mengingat perkataan Tuhan Yesus, sebab Ia sendiri telah mengatakan: <span class="red">Adalah lebih berbahagia memberi dari pada menerima."span> |
(0.93) | Kis 21:13 | Tetapi Paulus menjawab<n id="1" />: "Mengapa kamu menangis dan dengan jalan demikian mau menghancurkan hatiku? Sebab aku ini rela bukan saja untuk diikat, tetapi juga untuk mati<x id="g" /> di Yerusalem oleh karena nama Tuhan Yesus.<x id="h" />" |
(0.93) | Kis 24:24 | Dan setelah beberapa hari datanglah Feliks bersama-sama dengan isterinya Drusila, seorang Yahudi; ia menyuruh memanggil Paulus, lalu mendengar dari padanya tentang kepercayaan kepada Yesus Kristus.<x id="b" /> |
(0.91) | Kis 4:10 | maka ketahuilah oleh kamu sekalian dan oleh seluruh umat Israel, bahwa dalam nama Yesus Kristus, orang Nazaret,<x id="i" /> yang telah kamu salibkan, tetapi yang telah dibangkitkan Allah dari antara orang mati<x id="j" />--bahwa oleh karena Yesus itulah orang ini berdiri dengan sehat sekarang di depan kamu. |
(0.91) | Kis 9:17 | Lalu pergilah Ananias ke situ dan masuk ke rumah itu. Ia menumpangkan tangannya<x id="z" /> ke atas Saulus, katanya: "Saulus, saudaraku<n id="1" />, Tuhan Yesus, yang telah menampakkan diri kepadamu di jalan yang engkau lalui, telah menyuruh aku kepadamu, supaya engkau dapat melihat lagi dan penuh dengan Roh Kudus<n id="2" />.<x id="a" />" |
(0.91) | Kis 17:18 | Dan juga beberapa ahli pikir dari golongan Epikuros dan Stoa bersoal jawab dengan dia dan ada yang berkata: "Apakah yang hendak dikatakan si peleter ini?" Tetapi yang lain berkata: "Rupa-rupanya ia adalah pemberita ajaran dewa-dewa asing." Sebab ia memberitakan Injil<x id="e" /> tentang Yesus dan tentang kebangkitan-Nya.<x id="f" /> |
(0.91) | Kis 28:23 | Lalu mereka menentukan suatu hari untuk Paulus. Pada hari yang ditentukan itu datanglah mereka dalam jumlah besar ke tempat tumpangannya. Ia menerangkan dan memberi kesaksian kepada mereka tentang Kerajaan Allah;<x id="k" /> dan berdasarkan hukum Musa dan kitab para nabi<x id="l" /> ia berusaha meyakinkan mereka tentang Yesus.<x id="m" /> Hal itu berlangsung dari pagi sampai sore. |