| (0.10) | Yos 7:10 | 
 | Lalu berfirmanlah TUHAN kepada Yosua: "Bangunlah! Mengapa engkau sujud demikian? | 
| (0.10) | Yos 8:10 | 
 | Keesokan harinya Yosua bangun pagi-pagi, v lalu diperiksanyalah barisan bangsa itu dan berjalanlah ia maju beserta para tua-tua orang Israel w di depan bangsa itu ke Ai. | 
| (0.10) | Yos 9:8 | 
 | Lalu kata mereka kepada Yosua: "Kami ini hamba-hambamu. t " Tanya Yosua: "Siapakah kamu ini dan dari manakah kamu datang?" | 
| (0.10) | Yos 10:18 | 
 | Lalu berkatalah Yosua: "Gulingkanlah batu-batu yang besar ke mulut gua itu dan tempatkanlah di sana orang untuk menjaga mereka. | 
| (0.10) | Yos 10:22 | 
 | Kemudian berkatalah Yosua: "Bukalah mulut gua dan keluarkanlah kelima raja itu dari dalam dan bawa kepadaku." | 
| (0.10) | Yos 13:10 | 
 | dan segala kota Sihon, raja orang Amori, yang berkerajaan di Hesybon, e sampai ke daerah orang Amon; f | 
| (0.10) | Yos 20:2 | 
 | "Katakanlah kepada orang Israel, begini: Tentukanlah bagimu kota-kota perlindungan, yang telah Kusebutkan kepadamu dengan perantaraan Musa, | 
| (0.10) | Yos 21:3 | 
 | Lalu orang Israel memberikan dari milik pusaka mereka kota-kota yang berikut dengan tanah-tanah penggembalaannya kepada orang Lewi, seperti yang dititahkan TUHAN. | 
| (0.10) | Yos 7:13 | 
 | Bangunlah, kuduskanlah bangsa itu dan katakan: Kuduskanlah dirimu l untuk esok hari, sebab, demikianlah firman TUHAN, Allah Israel: Hai, orang Israel ada barang-barang yang dikhususkan di tengah-tengahmu; kamu tidak akan dapat bertahan menghadapi musuhmu, sebelum barang-barang yang dikhususkan itu kamu jauhkan dari tengah-tengah kamu. | 
| (0.10) | Yos 11:23 | 
 | Demikianlah Yosua merebut seluruh negeri 1 y itu sesuai dengan segala yang difirmankan TUHAN kepada Musa. Dan Yosuapun memberikan negeri itu kepada orang Israel menjadi milik pusaka z mereka, menurut pembagian a b suku mereka. Lalu amanlah c negeri itu, berhenti dari berperang. d | 
| (0.10) | Yos 22:16 | 
 | "Beginilah kata segenap umat TUHAN: Apa macam perbuatanmu yang tidak setia m ini terhadap Allah Israel, dengan sekarang berbalik dari pada TUHAN dan mendirikan mezbah bagimu, dengan demikian memberontak n terhadap TUHAN pada hari ini? | 
| (0.10) | Yos 3:2 | 
 | Setelah lewat tiga hari, x para pengatur pasukan y menjalani seluruh perkemahan, z | 
| (0.10) | Yos 5:2 | 
 | Pada waktu itu berfirmanlah TUHAN kepada Yosua: "Buatlah pisau x dari batu dan sunatlah 1 y lagi orang Israel itu, untuk kedua kalinya." | 
| (0.10) | Yos 5:14 | 
 | Jawabnya: "Bukan, tetapi akulah Panglima Balatentara TUHAN 1 . Sekarang aku datang." Lalu sujudlah p Yosua dengan mukanya ke tanah, q menyembah dan berkata kepadanya: "Apakah yang akan dikatakan tuanku kepada hambanya ini?" | 
| (0.10) | Yos 6:18 | 
 | Tetapi kamu ini, jagalah dirimu terhadap barang-barang i yang dikhususkan untuk dimusnahkan, supaya jangan kamu mengambil sesuatu dari barang-barang yang dikhususkan itu setelah mengkhususkannya dan dengan demikian membawa kemusnahan j atas perkemahan orang Israel dan mencelakakannya. k | 
| (0.10) | Yos 10:19 | 
 | Tetapi kamu, janganlah kamu berhenti, kejarlah musuhmu dan hantamlah barisan belakangnya; janganlah biarkan mereka masuk ke dalam kota-kota mereka, sebab TUHAN, Allahmu, menyerahkan mereka kepadamu!" | 
| (0.10) | Yos 17:5 | 
 | Demikianlah kepada suku Manasye jatuh sepuluh bidang tanah, selain dari tanah Gilead dan Basan yang di seberang Yordan, v | 
| (0.10) | Yos 18:9 | 
 | Orang-orang itu pergi dan berjalan melalui negeri itu; mereka mencatat keadaannya dalam suatu daftar, kota demi kota, dalam tujuh bagian, lalu kembali kepada Yosua ke tempat perkemahan di Silo. | 
| (0.10) | Yos 19:50 | 
 | Sesuai dengan titah TUHAN, mereka memberikan kepadanya kota yang dimintanya, yakni Timnat-Serah a di pegunungan Efraim. Kota itu dibangunnya dan menetaplah ia di sana. | 
| (0.10) | Yos 22:20 | 
 | Ketika Akhan bin Zerah berubah setia dengan mengambil barang-barang s yang dikhususkan, bukankah segenap umat t Israel kena murka? u Bukan orang itu saja yang mati karena dosanya. v " | 





