(0.094878479490806) | Yoh 6:40 | Sebab inilah kehendak Bapa-Ku 1 , yaitu supaya setiap orang, yang melihat Anak r dan yang percaya kepada-Nya beroleh hidup yang kekal, s dan supaya Aku membangkitkannya pada akhir zaman." |
(0.094878479490806) | Yoh 6:44 | Tidak ada seorangpun yang dapat datang kepada-Ku, jikalau ia tidak ditarik w oleh Bapa 1 yang mengutus Aku, dan ia akan Kubangkitkan pada akhir zaman. |
(0.094878479490806) | Yoh 11:28 | Dan sesudah berkata demikian ia pergi memanggil saudaranya Maria dan berbisik kepadanya: "Guru y ada di sana dan Ia memanggil engkau." |
(0.094878479490806) | Yoh 12:1 | Enam hari sebelum Paskah k Yesus datang ke Betania, l tempat tinggal Lazarus yang dibangkitkan Yesus dari antara orang mati. |
(0.094878479490806) | Yoh 12:17 | Orang banyak yang bersama-sama dengan Dia c ketika Ia memanggil Lazarus keluar dari kubur dan membangkitkannya dari antara orang mati, memberi kesaksian tentang Dia. |
(0.094878479490806) | Yoh 21:6 | Maka kata Yesus kepada mereka: "Tebarkanlah jalamu di sebelah kanan perahu 1 , maka akan kamu peroleh." Lalu mereka menebarkannya dan mereka tidak dapat menariknya lagi karena banyaknya ikan. l |
(0.094278995756719) | Yoh 1:13 | orang-orang yang diperanakkan bukan dari darah atau dari daging, bukan pula secara jasmani oleh keinginan seorang laki-laki 1 , melainkan dari Allah. t |
(0.094278995756719) | Yoh 3:13 | Tidak ada seorangpun yang telah naik ke sorga, r selain dari pada Dia yang telah turun dari sorga, s yaitu Anak Manusia. t |
(0.094278995756719) | Yoh 4:28 | Maka perempuan itu meninggalkan tempayannya di situ lalu pergi ke kota dan berkata kepada orang-orang yang di situ: |
(0.094278995756719) | Yoh 4:54 | Dan itulah tanda w kedua yang dibuat Yesus ketika Ia pulang dari Yudea ke Galilea. |
(0.094278995756719) | Yoh 10:7 | Maka kata Yesus sekali lagi: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya Akulah q pintu r ke domba-domba itu. |
(0.094278995756719) | Yoh 12:23 | Tetapi Yesus menjawab mereka, kata-Nya: "Telah tiba saatnya h Anak Manusia dimuliakan 1 . i |
(0.094278995756719) | Yoh 16:16 | "Tinggal sesaat saja g dan kamu tidak melihat Aku lagi dan tinggal sesaat saja pula dan kamu akan melihat Aku. h " |
(0.094278995756719) | Yoh 20:9 | Sebab selama itu mereka belum mengerti isi Kitab Suci r yang mengatakan, bahwa Ia harus bangkit 1 dari antara orang mati. s |
(0.094278995756719) | Yoh 20:11 | Tetapi Maria berdiri dekat kubur itu dan menangis. Sambil menangis ia menjenguk ke dalam kubur itu, t |
(0.094278995756719) | Yoh 21:14 | Itulah ketiga kalinya Yesus menampakkan diri kepada murid-murid-Nya q sesudah Ia bangkit dari antara orang mati. |
(0.094278995756719) | Yoh 21:22 | Jawab Yesus: "Jikalau Aku menghendaki, supaya ia tinggal hidup sampai Aku datang, c itu bukan urusanmu. Tetapi engkau: ikutlah Aku. d " |
(0.093366336633663) | Yoh 4:15 | Kata perempuan itu kepada-Nya: "Tuhan, berikanlah aku air itu, supaya aku tidak haus o dan tidak usah datang lagi ke sini untuk menimba air." |
(0.093366336633663) | Yoh 5:29 | dan mereka yang telah berbuat baik 1 akan keluar dan bangkit untuk hidup 2 yang kekal, tetapi mereka yang telah berbuat jahat 3 akan bangkit untuk dihukum. z |
(0.093366336633663) | Yoh 6:39 | Dan Inilah kehendak Dia yang telah mengutus Aku, yaitu supaya dari semua yang telah diberikan-Nya kepada-Ku p jangan ada yang hilang, tetapi supaya Kubangkitkan pada akhir zaman. q |