| (0.22) | Yak 3:14 |
| Jika kamu menaruh perasaan iri hati dan kamu mementingkan diri sendiri 1 , v janganlah kamu memegahkan diri dan janganlah berdusta melawan kebenaran! w |
| (0.22) | Flp 2:24 |
| tetapi dalam Tuhan aku percaya, h bahwa aku sendiripun akan segera datang. |
| (0.22) | 1Sam 17:38 |
| Lalu Saul mengenakan baju s perangnya kepada Daud, ditaruhnya ketopong tembaga di kepalanya dan dikenakannya baju zirah kepadanya. |
| (0.21) | 1Kor 15:36 |
| Hai orang bodoh! h Apa yang engkau sendiri taburkan, tidak akan tumbuh dan hidup, kalau ia tidak mati i dahulu. |
| (0.21) | Kis 20:30 |
| Bahkan dari antara kamu sendiri akan muncul beberapa orang, yang dengan ajaran palsu mereka berusaha menarik murid-murid e dari jalan yang benar dan supaya mengikut mereka. |
| (0.21) | Kej 41:11 |
| Pada satu malam juga kami bermimpi, aku dan kepala juru roti itu; masing-masing mempunyai mimpi dengan artinya sendiri. w |
| (0.21) | 2Raj 4:33 |
| Sesudah ia masuk, ditutupnyalah pintu, sehingga ia sendiri dengan anak itu di dalam kamar, kemudian berdoalah r ia kepada TUHAN. |
| (0.21) | Ams 28:24 |
| Siapa merampasi ayah dan ibunya v dan menyangka bahwa itu bukan suatu pelanggaran, ia sendiri adalah kawan si perusak. w |
| (0.21) | Yeh 22:16 |
| Maka engkau akan dinajiskan di hadapan bangsa-bangsa karena kesalahanmu sendiri, dan engkau akan mengetahui bahwa Akulah TUHAN." |
| (0.21) | 2Raj 19:34 |
| Dan Aku akan memagari t kota ini untuk menyelamatkannya, oleh karena Aku dan oleh karena Daud, u hamba-Ku." |
| (0.21) | Mzm 140:9 |
| (140-10) Orang-orang yang mengelilingi aku meninggikan kepala; biarlah bencana yang diucapkan p mereka menimpa mereka! |
| (0.21) | Ams 26:12 |
| Jika engkau melihat orang yang menganggap dirinya bijak 1 , k harapan bagi orang bebal lebih banyak dari pada bagi orang itu. l |
| (0.21) | Yes 37:35 |
| Dan Aku akan memagari b kota ini untuk menyelamatkannya, oleh karena Aku c dan oleh karena Daud, d hamba-Ku." |
| (0.21) | Ibr 10:20 |
| karena Ia telah membuka jalan r yang baru dan yang hidup bagi kita melalui tabir, s yaitu diri-Nya sendiri, |
| (0.21) | Kej 10:5 |
| Dari mereka inilah berpencar bangsa-bangsa daerah pesisir. Itulah keturunan Yafet, masing-masing di tanahnya, dengan bahasanya o sendiri, menurut kaum dan bangsa mereka. |
| (0.21) | Bil 36:9 |
| Sebab milik pusaka itu tidak boleh beralih dari suku ke suku, tetapi suku-suku orang Israel haruslah masing-masing memegang milik pusakanya sendiri." |
| (0.21) | Yes 10:7 |
| Tetapi dia sendiri tidak demikian maksudnya o dan tidak demikian rancangan hatinya, melainkan niat hatinya ialah hendak memunahkan dan hendak melenyapkan tidak sedikit bangsa-bangsa. |
| (0.21) | Yes 52:8 |
| Dengarlah suara w orang-orang yang mengawal x engkau: mereka bersama-sama bersorak-sorai. y Sebab dengan mata kepala sendiri mereka melihat bagaimana TUHAN kembali z ke Sion. a |
| (0.21) | Yer 21:5 |
| Aku sendiri akan berperang b melawan kamu 1 dengan tangan c yang teracung, dengan lengan d yang kuat, dengan murka, dengan kehangatan amarah dan dengan kegusaran yang besar. |
| (0.21) | Ayb 17:5 |
| Barangsiapa mengadukan sahabatnya untuk mencari keuntungan, p mata anak-anaknya akan menjadi rabun. q |




