(0.12) | Kol 2:19 | sedang ia tidak berpegang teguh kepada Kepala, l dari mana seluruh tubuh, m yang ditunjang dan diikat menjadi satu oleh urat-urat dan sendi-sendi, menerima pertumbuhan n ilahinya. |
(0.12) | Kis 24:4 | Akan tetapi supaya jangan terlalu banyak menghabiskan waktumu, aku minta, supaya engkau mendengarkan kami sebentar dengan kemurahan hatimu yang terkenal itu. |
(0.12) | Kis 10:44 | Ketika Petrus sedang berkata demikian, turunlah Roh Kudus ke atas k semua orang 1 yang mendengarkan pemberitaan itu. |
(0.12) | Yoh 10:20 | "Ia kerasukan setan l dan gila; m mengapa kamu mendengarkan Dia?" |
(0.12) | Kis 11:18 | Ketika mereka mendengar hal itu 1 , mereka menjadi tenang, lalu memuliakan Allah, katanya: "Jadi kepada bangsa-bangsa lain juga Allah mengaruniakan pertobatan yang memimpin kepada hidup. l " |
(0.12) | Mat 24:45 | "Siapakah hamba z yang setia dan bijaksana, yang diangkat oleh tuannya atas orang-orangnya untuk memberikan mereka makanan pada waktunya? |
(0.12) | Yoh 20:9 | Sebab selama itu mereka belum mengerti isi Kitab Suci r yang mengatakan, bahwa Ia harus bangkit 1 dari antara orang mati. s |
(0.12) | Kis 9:8 | Saulus bangun dan berdiri, lalu membuka matanya, tetapi ia tidak dapat melihat apa-apa; n mereka harus menuntun dia masuk ke Damsyik. |
(0.12) | Mat 13:45 | Demikian pula hal Kerajaan Sorga itu seumpama j seorang pedagang yang mencari mutiara yang indah. |
(0.12) | 1Ptr 2:4 | Dan datanglah kepada-Nya, batu z yang hidup itu, yang memang dibuang oleh manusia, tetapi yang dipilih dan dihormat di hadirat Allah. a |
(0.12) | 2Kor 5:6 | Maka oleh karena itu hati kami senantiasa tabah, meskipun kami sadar, bahwa selama kami mendiami tubuh ini, kami masih jauh dari Tuhan, |
(0.12) | Rm 7:12 | Jadi hukum Taurat adalah kudus 1 , dan perintah itu juga adalah kudus, benar dan baik. l |
(0.12) | Yoh 1:48 | Kata Natanael kepada-Nya: "Bagaimana Engkau mengenal aku?" Jawab Yesus kepadanya: "Sebelum Filipus memanggil engkau, Aku telah melihat engkau di bawah pohon ara." |
(0.12) | Mrk 11:19 | Menjelang malam mereka keluar lagi dari kota. q |
(0.12) | 2Kor 1:11 | karena kamu juga turut membantu mendoakan t kami 1 , supaya banyak orang mengucap syukur u atas karunia yang kami peroleh berkat banyaknya doa mereka untuk kami. |
(0.12) | Luk 11:26 | Lalu ia keluar dan mengajak tujuh roh lain yang lebih jahat dari padanya, dan mereka masuk dan berdiam di situ 1 . Maka akhirnya keadaan orang itu lebih buruk dari pada keadaannya semula. t " |
(0.12) | 1Kor 4:8 | Kamu telah kenyang, kamu telah menjadi kaya 1 , k tanpa kami kamu telah menjadi raja. Ah, alangkah baiknya kalau benar demikian, bahwa kamu telah menjadi raja, sehingga kamipun turut menjadi raja dengan kamu. |
(0.12) | Ibr 2:1 | Karena itu harus lebih teliti kita memperhatikan apa yang telah kita dengar, supaya kita jangan hanyut dibawa arus 1 . i |
(0.12) | 1Kor 16:8 | Tetapi aku akan tinggal di Efesus c sampai hari raya Pentakosta, d |
(0.12) | Yud 1:4 | Sebab ternyata ada orang tertentu yang telah masuk menyelusup di tengah-tengah kamu, l yaitu orang-orang yang telah lama ditentukan untuk dihukum. Mereka adalah orang-orang yang fasik, yang menyalahgunakan kasih karunia Allah kita untuk melampiaskan hawa nafsu mereka 1 , dan yang menyangkal satu-satunya Penguasa dan Tuhan m kita, Yesus Kristus. |