| (0.42) | Kis 20:17 |
| Karena itu ia menyuruh seorang dari Miletus b ke Efesus dengan pesan supaya para penatua c jemaat datang ke Miletus. |
| (0.42) | Kis 27:3 |
| Pada keesokan harinya kami singgah di Sidon. w Yulius memperlakukan Paulus dengan ramah x dan memperbolehkannya mengunjungi sahabat-sahabatnya, supaya mereka melengkapkan keperluannya. y |
| (0.41) | Kis 22:19 |
| Jawabku: Tuhan, mereka tahu, bahwa akulah yang pergi dari rumah ibadat yang satu ke rumah ibadat yang lain dan yang memasukkan mereka yang percaya kepada-Mu ke dalam penjara f dan menyesah g mereka. |
| (0.41) | Kis 7:12 |
| Tetapi ketika Yakub mendengar, bahwa di tanah Mesir ada gandum, ia menyuruh nenek moyang kita ke sana. Itulah kunjungan mereka yang pertama; z |
| (0.41) | Kis 14:20 |
| Akan tetapi ketika murid-murid v itu berdiri mengelilingi dia, bangkitlah ia lalu masuk ke dalam kota. Keesokan harinya berangkatlah ia bersama-sama dengan Barnabas ke Derbe. |
| (0.41) | Kis 15:38 |
| tetapi Paulus dengan tegas berkata, bahwa tidak baik membawa serta orang yang telah meninggalkan mereka j di Pamfilia dan tidak mau turut bekerja bersama-sama dengan mereka. |
| (0.41) | Kis 12:20 |
| Herodes sangat marah terhadap orang Tirus dan Sidon. k Atas persetujuan bersama mereka pergi menghadap dia. Mereka berhasil membujuk Blastus, pegawai istana raja, ke pihak mereka, lalu mereka memohonkan perdamaian, karena negeri mereka beroleh bahan makanan l dari wilayah raja. |
| (0.41) | Kis 8:4 |
| Mereka yang tersebar r itu menjelajah seluruh negeri itu sambil memberitakan Injil. s |
| (0.41) | Kis 23:23 |
| Kemudian kepala pasukan memanggil dua perwira dan berkata: "Siapkan dua ratus orang prajurit untuk berangkat ke Kaisarea z beserta tujuh puluh orang berkuda dan dua ratus orang bersenjata lembing, kira-kira pada jam sembilan malam ini. a |
| (0.41) | Kis 9:11 |
| Firman Tuhan: "Mari, pergilah ke jalan yang bernama Jalan Lurus, dan carilah di rumah Yudas seorang dari Tarsus p yang bernama Saulus. Ia sekarang berdoa 1 , |
| (0.41) | Kis 7:23 |
| Pada waktu ia berumur empat puluh tahun, timbullah keinginan dalam hatinya untuk mengunjungi saudara-saudaranya, yaitu orang-orang Israel. |
| (0.41) | Kis 3:1 |
| Pada suatu hari menjelang waktu sembahyang, yaitu pukul tiga petang, h naiklah Petrus dan Yohanes i ke Bait Allah. j |
| (0.41) | Kis 23:11 |
| Pada malam berikutnya Tuhan datang berdiri di sisinya 1 dan berkata kepadanya: "Kuatkanlah hatimu, n sebab sebagaimana engkau dengan berani telah bersaksi tentang Aku di Yerusalem, demikian jugalah hendaknya engkau pergi bersaksi di Roma. o " |
| (0.41) | Kis 25:5 |
| Katanya: "Karena itu baiklah orang-orang yang berwewenang di antara kamu turut ke sana bersama-sama dengan aku dan mengajukan dakwaan terhadap dia, jika ada kesalahannya." |
| (0.41) | Kis 12:12 |
| Dan setelah berpikir sebentar, pergilah ia ke rumah Maria, ibu Yohanes yang disebut juga Markus. a Di situ banyak orang berkumpul dan berdoa. b |
| (0.41) | Kis 19:22 |
| Lalu ia menyuruh dua orang pembantunya, f yaitu Timotius g dan Erastus, h mendahuluinya ke Makedonia, tetapi ia sendiri tinggal beberapa lama lagi di Asia. i |
| (0.41) | Kis 10:20 |
| Bangunlah, turunlah ke bawah dan berangkatlah bersama-sama dengan mereka, jangan bimbang, sebab Aku yang menyuruh mereka ke mari. f " |
| (0.41) | Kis 18:22 |
| Ia sampai di Kaisarea n dan setelah naik ke darat dan memberi salam kepada jemaat, ia berangkat ke Antiokhia. o |
| (0.41) | Kis 21:18 |
| Pada keesokan harinya pergilah Paulus bersama-sama dengan kami mengunjungi Yakobus; p semua penatua q telah hadir di situ. |
| (0.41) | Kis 9:38 |
| Lida dekat dengan Yope. Ketika murid-murid e mendengar, bahwa Petrus ada di Lida, mereka menyuruh dua orang kepadanya dengan permintaan: "Segeralah datang ke tempat kami." |




