| (0.94) | 1Taw 12:37 |
| Dari seberang sungai Yordan, yakni dari orang Ruben, orang Gad dan setengah suku Manasye yang lain, orang-orang yang membawa berbagai-bagai senjata perang: seratus dua puluh ribu orang. |
| (0.94) | 1Taw 2:17 |
| Abigail melahirkan Amasa dan ayah Amasa s ialah Yeter, orang Ismael itu. |
| (0.94) | 1Taw 20:4 |
| Sesudah itu timbullah pertempuran melawan orang Filistin di Gezer; u pada waktu itu Sibkhai, orang Husa, memukul kalah Sipai, seorang dari keturunan raksasa, v dan mereka ditundukkan. |
| (0.94) | 1Taw 18:1 |
| Sesudah itu Daud memukul kalah orang Filistin dan menundukkan mereka; lalu ia merebut Gat dan segala anak kotanya dari tangan orang Filistin. |
| (0.93) | 1Taw 5:19 |
| Mereka itu melakukan perang melawan orang Hagri, Yetur, t Nafish dan Nodab. |
| (0.93) | 1Taw 12:27 |
| ditambah dengan Yoyada, pemimpin kaum Harun dan bersama-sama dia ada tiga ribu tujuh ratus orang; |
| (0.93) | 1Taw 7:7 |
| Anak-anak Bela ialah Ezbon, Uzi, Uziel, Yerimot dan Iri, lima orang, kepala-kepala puak, pahlawan-pahlawan yang gagah perkasa; mereka yang terdaftar dalam silsilah ada dua puluh dua ribu tiga puluh empat orang. |
| (0.93) | 1Taw 11:7 |
| Lalu Daud menetap di kubu pertahanan itu, sebab itu orang menamainya: Kota Daud. |
| (0.93) | 1Taw 11:15 |
| Sekali datanglah tiga orang dari ketiga puluh kepala ke gunung batu mendapatkan Daud dekat gua Adulam, sedang tentara orang Filistin berkemah di lembah z Refaim. |
| (0.93) | 1Taw 20:5 |
| Maka terjadilah lagi pertempuran melawan orang Filistin, lalu Elhanan bin Yair menewaskan Lahmi, saudara Goliat, orang Gat itu, yang gagang tombaknya seperti pesa w tukang tenun. |
| (0.93) | 1Taw 12:25 |
| Dari bani Simeon pahlawan-pahlawan yang gagah perkasa untuk berperang ada tujuh ribu seratus orang. |
| (0.93) | 1Taw 23:5 |
| empat ribu orang menjadi penunggu pintu gerbang; dan empat ribu orang menjadi pemuji TUHAN dengan alat-alat musik j yang telah kubuat untuk melagukan puji-pujian, k " kata Daud. |
| (0.93) | 1Taw 11:12 |
| Dan sesudah dia, Eleazar anak Dodo, orang Ahohi itu; ia termasuk ketiga pahlawan itu. |
| (0.93) | 1Taw 7:9 |
| Mereka yang terdaftar dalam silsilah, menurut keturunan mereka, sebagai kepala-kepala puak mereka, pahlawan-pahlawan yang gagah perkasa, ada dua puluh ribu dua ratus orang. |
| (0.93) | 1Taw 27:16 |
| Yang mengepalai suku-suku Israel: untuk orang Ruben ialah Eliezer bin Zikhri sebagai pemimpin; untuk orang Simeon ialah Sefaca bin Maakha; |
| (0.93) | 1Taw 15:6 |
| dari bani Merari: Asaya, seorang pemimpin, dan saudara-saudara sepuaknya: dua ratus dua puluh orang; |
| (0.93) | 1Taw 15:7 |
| dari bani Gerson: Yoel, seorang pemimpin, dan saudara-saudara sepuaknya: seratus tiga puluh orang; |
| (0.93) | 1Taw 15:8 |
| dari bani Elsafan: d Semaya, seorang pemimpin, dan saudara-saudara sepuaknya: dua ratus orang; |
| (0.93) | 1Taw 15:9 |
| dari bani Hebron: e Eliel, seorang pemimpin, dan saudara-saudara sepuaknya: delapan puluh orang; |
| (0.93) | 1Taw 15:10 |
| dari bani Uziel: Aminadab, seorang pemimpin, dan saudara-saudara sepuaknya: seratus dua belas orang. |





untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [