| (0.92) | Luk 7:25 |
| Atau untuk apakah kamu pergi? Melihat orang yang berpakaian halus? Orang yang berpakaian indah dan yang hidup mewah, tempatnya di istana raja. |
| (0.92) | Luk 7:40 |
| Lalu Yesus berkata kepadanya: "Simon, ada yang hendak Kukatakan kepadamu." Sahut Simon: "Katakanlah, Guru." |
| (0.92) | Luk 8:30 |
| Dan Yesus bertanya kepadanya: "Siapakah namamu?" Jawabnya: "Legion," karena ia kerasukan banyak setan. |
| (0.92) | Luk 10:25 |
| Pada suatu kali berdirilah seorang ahli Taurat untuk mencobai Yesus, katanya: "Guru, apa yang harus kuperbuat untuk memperoleh hidup yang kekal? q " |
| (0.92) | Luk 12:4 |
| Aku berkata kepadamu, hai sahabat-sahabat-Ku, a janganlah kamu takut terhadap mereka yang dapat membunuh tubuh dan kemudian tidak dapat berbuat apa-apa lagi. |
| (0.92) | Luk 19:23 |
| Jika demikian, mengapa uangku itu tidak kauberikan kepada orang yang menjalankan uang? Maka sekembaliku aku dapat mengambilnya serta dengan bunganya. |
| (0.92) | Luk 20:5 |
| Mereka mempertimbangkannya di antara mereka, dan berkata: "Jikalau kita katakan: Dari sorga, Ia akan berkata: Mengapakah kamu tidak percaya kepadanya? |
| (0.92) | Luk 20:13 |
| Maka kata tuan kebun anggur itu: Apakah yang harus kuperbuat? Aku akan menyuruh anakku yang kekasih; o tentu ia mereka segani. |
| (0.92) | Luk 21:7 |
| Dan murid-murid bertanya kepada Yesus, katanya: "Guru, bilamanakah itu akan terjadi 1 ? Dan apakah tandanya, kalau itu akan terjadi?" |
| (0.92) | Luk 23:22 |
| Kata Pilatus untuk ketiga kalinya kepada mereka: "Kejahatan apa yang sebenarnya telah dilakukan orang ini? Tidak ada suatu kesalahanpun yang kudapati pada-Nya, yang setimpal dengan hukuman mati. Jadi aku akan menghajar Dia 1 , lalu melepaskan-Nya. j " |
| (0.92) | Luk 23:34 |
| 1 Yesus berkata: "Ya Bapa, s ampunilah mereka, sebab mereka tidak tahu apa yang mereka perbuat. t " Dan mereka membuang undi u untuk membagi pakaian-Nya. |
| (0.92) | Luk 24:5 |
| Mereka sangat ketakutan dan menundukkan kepala, tetapi kedua orang itu berkata kepada mereka: "Mengapa kamu mencari Dia yang hidup, di antara orang mati? |
| (0.91) | Luk 1:18 |
| Lalu kata Zakharia kepada malaikat itu: "Bagaimanakah aku tahu, bahwa hal ini akan terjadi? b Sebab aku sudah tua dan isteriku sudah lanjut umurnya. c " |
| (0.91) | Luk 1:66 |
| Dan semua orang, yang mendengarnya, merenungkannya dan berkata: "Menjadi apakah anak ini nanti?" Sebab tangan Tuhan menyertai dia. u |
| (0.91) | Luk 2:48 |
| Dan ketika orang tua-Nya melihat Dia, tercenganglah mereka, lalu kata ibu-Nya b kepada-Nya: "Nak, mengapakah Engkau berbuat demikian terhadap kami? Bapa-Mu c dan aku dengan cemas mencari Engkau." |
| (0.91) | Luk 3:14 |
| Dan prajurit-prajurit bertanya juga kepadanya: "Dan kami, apakah yang harus kami perbuat?" Jawab Yohanes kepada mereka: "Jangan merampas dan jangan memeras x dan cukupkanlah dirimu dengan gajimu." |
| (0.91) | Luk 8:28 |
| Ketika ia melihat Yesus, ia berteriak lalu tersungkur di hadapan-Nya dan berkata dengan suara keras: "Apa urusan-Mu dengan aku, p hai Yesus Anak Allah Yang Mahatinggi? q Aku memohon kepada-Mu, supaya Engkau jangan menyiksa aku." |
| (0.91) | Luk 10:35 |
| Keesokan harinya ia menyerahkan dua dinar kepada pemilik penginapan itu, katanya: Rawatlah dia dan jika kaubelanjakan lebih dari ini, aku akan menggantinya, waktu aku kembali. |
| (0.91) | Luk 11:36 |
| Jika seluruh tubuhmu terang dan tidak ada bagian yang gelap, maka seluruhnya akan terang, sama seperti apabila pelita menerangi engkau dengan cahayanya." |
| (0.91) | Luk 13:7 |
| Lalu ia berkata kepada pengurus kebun anggur itu: Sudah tiga tahun aku datang mencari buah pada pohon ara ini dan aku tidak menemukannya. Tebanglah w pohon ini! Untuk apa ia hidup di tanah ini dengan percuma! |




