| (0.02) | 1Kor 7:35 |
| Semuanya ini kukatakan untuk kepentingan kamu sendiri, bukan untuk menghalang-halangi kamu dalam kebebasan kamu, tetapi sebaliknya supaya kamu melakukan apa yang benar dan baik, dan melayani Tuhan tanpa gangguan. u |
| (0.02) | 1Kor 10:23 |
| "Segala sesuatu diperbolehkan." Benar, tetapi bukan segala sesuatu berguna. z "Segala sesuatu diperbolehkan." Benar, tetapi bukan segala sesuatu membangun. |
| (0.02) | Yud 1:16 |
| Mereka itu orang-orang yang menggerutu q dan mengeluh tentang nasibnya, hidup menuruti hawa nafsunya, r tetapi mulut mereka mengeluarkan perkataan-perkataan yang bukan-bukan s dan mereka menjilat orang untuk mendapat keuntungan. |
| (0.02) | 1Kor 14:6 |
| Jadi, saudara-saudara, jika aku datang kepadamu dan berkata-kata dengan bahasa roh, apakah gunanya itu bagimu, jika 1 aku tidak menyampaikan kepadamu penyataan b Allah atau pengetahuan c atau nubuat atau pengajaran? d |
| (0.02) | Ibr 13:17 |
| Taatilah pemimpin-pemimpinmu 1 r dan tunduklah kepada mereka, sebab mereka berjaga-jaga atas jiwamu, s sebagai orang-orang yang harus bertanggung jawab atasnya. Dengan jalan itu mereka akan melakukannya dengan gembira, bukan dengan keluh kesah, sebab hal itu tidak akan membawa keuntungan bagimu. |



