| (0.11) | Ef 5:27 | 
  | supaya dengan demikian Ia menempatkan jemaat di hadapan diri-Nya a dengan cemerlang tanpa cacat atau kerut atau yang serupa itu, tetapi supaya jemaat kudus dan tidak bercela. b  | 
| (0.11) | Ef 5:28 | 
  | Demikian juga suami harus mengasihi isterinya c sama seperti tubuhnya sendiri: Siapa yang mengasihi isterinya mengasihi dirinya sendiri.  | 
| (0.11) | Ef 6:6 | 
  | jangan hanya di hadapan mereka saja untuk menyenangkan hati orang, tetapi sebagai hamba-hamba Kristus n yang dengan segenap hati melakukan kehendak Allah,  | 
| (0.11) | Ef 1:11 | 
  | Aku katakan "di dalam Kristus", karena di dalam Dialah kami mendapat bagian yang dijanjikan--kami yang dari semula ditentukan y untuk menerima bagian itu sesuai dengan maksud Allah, yang di dalam segala sesuatu bekerja menurut keputusan z kehendak-Nya--  | 
| (0.11) | Ef 2:12 | 
  | bahwa waktu itu kamu tanpa Kristus, tidak termasuk kewargaan Israel dan tidak mendapat bagian f dalam ketentuan-ketentuan yang dijanjikan, g tanpa pengharapan h dan tanpa Allah di dalam dunia.  | 



