| (0.10) | Luk 5:15 |
| Tetapi kabar tentang Yesus makin jauh tersiar h dan datanglah orang banyak berbondong-bondong kepada-Nya untuk mendengar Dia dan untuk disembuhkan dari penyakit mereka. |
| (0.10) | Luk 5:27 |
| Kemudian, ketika Yesus pergi ke luar, Ia melihat seorang pemungut cukai, yang bernama Lewi, sedang duduk di rumah cukai. Yesus berkata kepadanya: "Ikutlah Aku! p " |
| (0.10) | Luk 5:39 |
| Dan tidak seorangpun yang telah minum anggur tua ingin minum anggur yang baru, sebab ia akan berkata: Anggur yang tua itu baik 1 ." |
| (0.10) | Luk 6:3 |
| Lalu Yesus menjawab mereka: "Tidakkah kamu baca apa yang dilakukan oleh Daud, ketika ia dan mereka yang mengikutinya lapar, a |
| (0.10) | Luk 6:8 |
| Tetapi Ia mengetahui pikiran mereka, g lalu berkata kepada orang yang mati tangannya itu: "Bangunlah dan berdirilah di tengah!" Maka bangunlah orang itu dan berdiri. |
| (0.10) | Luk 6:13 |
| Ketika hari siang, Ia memanggil murid-murid-Nya kepada-Nya, lalu memilih dari antara mereka dua belas orang, yang disebut-Nya rasul: j |
| (0.10) | Luk 6:18 |
| Mereka datang untuk mendengarkan Dia dan untuk disembuhkan dari penyakit mereka; juga mereka yang dirasuk oleh roh-roh jahat beroleh kesembuhan. |
| (0.10) | Luk 6:33 |
| Sebab jikalau kamu berbuat baik kepada orang yang berbuat baik kepada kamu, apakah jasamu? Orang-orang berdosapun berbuat demikian. |
| (0.10) | Luk 6:39 |
| Yesus mengatakan pula suatu perumpamaan kepada mereka: "Dapatkah orang buta menuntun orang buta? Bukankah keduanya akan jatuh ke dalam lobang? q |
| (0.10) | Luk 6:47 |
| Setiap orang yang datang kepada-Ku dan mendengarkan perkataan-Ku serta melakukannya w --Aku akan menyatakan kepadamu dengan siapa ia dapat disamakan--, |
| (0.10) | Luk 7:36 |
| Seorang Farisi mengundang Yesus untuk datang makan di rumahnya. Yesus datang ke rumah orang Farisi itu, lalu duduk makan. |
| (0.10) | Luk 7:47 |
| Sebab itu Aku berkata kepadamu: Dosanya yang banyak itu telah diampuni, sebab ia telah banyak berbuat kasih 1 . Tetapi orang yang sedikit diampuni, sedikit juga ia berbuat kasih." |
| (0.10) | Luk 8:1 |
| Tidak lama sesudah itu Yesus berjalan berkeliling dari kota ke kota dan dari desa ke desa memberitakan Injil Kerajaan Allah. y Kedua belas murid-Nya bersama-sama dengan Dia, |
| (0.10) | Luk 8:12 |
| Yang jatuh di pinggir jalan itu ialah orang yang telah mendengarnya; kemudian datanglah Iblis lalu mengambil firman itu 1 dari dalam hati mereka, supaya mereka jangan percaya dan diselamatkan. |
| (0.10) | Luk 9:8 |
| Ada lagi yang mengatakan, bahwa Elia telah muncul s kembali, dan ada pula yang mengatakan, bahwa seorang dari nabi-nabi dahulu telah bangkit. t |
| (0.10) | Luk 9:19 |
| Jawab mereka: "Yohanes Pembaptis, a ada juga yang mengatakan: Elia, ada pula yang mengatakan, bahwa seorang dari nabi-nabi dahulu telah bangkit. b " |
| (0.10) | Luk 9:61 |
| Dan seorang lain lagi berkata: "Aku akan mengikut Engkau, Tuhan, tetapi izinkanlah aku pamitan dahulu dengan keluargaku. o " |
| (0.10) | Luk 10:4 |
| Janganlah membawa pundi-pundi atau bekal atau kasut, dan janganlah memberi salam kepada siapapun selama dalam perjalanan. |
| (0.10) | Luk 10:17 |
| Kemudian ketujuh puluh murid itu g kembali dengan gembira dan berkata: "Tuhan, juga setan-setan takluk kepada kami demi nama-Mu. h " |
| (0.10) | Luk 11:37 |
| Ketika Yesus selesai mengajar, seorang Farisi mengundang Dia untuk makan di rumahnya. Maka masuklah Ia ke rumah itu, lalu duduk makan. c |




