| (0.35) | Hak 19:3 | 
 | Berkemaslah suaminya itu, lalu pergi menyusul perempuan itu untuk membujuk dia dan membawanya kembali; bersama-sama dia bujangnya dan sepasang keledai. Ketika perempuan muda itu membawa dia masuk ke rumah ayahnya, dan ketika ayah itu melihat dia, maka bersukacitalah ia mendapatkannya. | 
| (0.35) | 1Sam 4:13 | 
 | Ketika ia sampai, Eli h sedang duduk di kursi di tepi jalan menunggu-nunggu, sebab hatinya berdebar-debar karena tabut Allah itu. Ketika orang itu masuk ke kota dan menceritakan kabar itu, berteriaklah seluruh kota itu. | 
| (0.35) | 1Sam 9:20 | 
 | Adapun keledai-keledaimu, a yang telah hilang tiga hari lamanya sampai sekarang, janganlah engkau kuatir, sebab telah diketemukan. Tetapi siapakah yang memiliki segala yang diingini b orang Israel? Bukankah itu ada padamu dan pada seluruh kaum keluargamu?" | 
| (0.35) | 1Sam 25:25 | 
 | Janganlah kiranya tuanku mengindahkan Nabal, orang yang dursila itu, sebab seperti namanya demikianlah ia: Nabal namanya dan bebal e f orangnya. Tetapi aku, hambamu ini, tidak melihat orang-orang yang tuanku suruh. | 
| (0.35) | 1Sam 25:31 | 
 | maka tak usahlah tuanku bersusah hati dan menyesal karena menumpahkan darah tanpa alasan, dan karena tuanku bertindak sendiri dalam mencari keadilan. Dan apabila TUHAN berbuat baik kepada tuanku, ingatlah s kepada hambamu t ini." | 
| (0.35) | 1Sam 25:36 | 
 | Sampailah Abigail kepada Nabal dan tampaklah, Nabal mengadakan perjamuan di rumahnya, seperti perjamuan raja-raja. Nabal riang gembira y dan mabuk z sekali. Sebab itu tidaklah diceriterakan a perempuan itu sepatah katapun kepadanya, sampai fajar menyingsing. | 
| (0.35) | 1Sam 27:1 | 
 | Tetapi Daud berpikir dalam hatinya: "Bagaimanapun juga pada suatu hari aku akan binasa oleh tangan Saul. Jadi tidak ada yang lebih baik bagiku selain meluputkan diri dengan segera ke negeri orang Filistin 1 ; maka tidak ada harapan bagi Saul untuk mencari aku lagi di seluruh daerah Israel dan aku akan terluput dari tangannya." | 
| (0.35) | 2Sam 6:16 | 
 | Ketika tabut TUHAN itu masuk ke kota Daud, x maka Mikhal, y anak perempuan Saul, menjenguk dari jendela, lalu melihat raja Daud meloncat-loncat serta menari-nari di hadapan TUHAN. Sebab itu ia memandang rendah Daud dalam hatinya. | 
| (0.35) | 2Sam 7:27 | 
 | Sebab Engkau, TUHAN semesta alam, Allah Israel, telah menyatakan kepada hamba-Mu ini, demikian: Aku akan membangun keturunan bagimu. Itulah sebabnya hamba-Mu ini telah memberanikan diri untuk memanjatkan doa ini kepada-Mu. | 
| (0.35) | 2Sam 13:20 | 
 | Bertanyalah Absalom, kakaknya, kepadanya: "Apakah Amnon, kakakmu itu, bersetubuh dengan engkau? Maka sekarang, adikku, diamlah saja, bukankah ia kakakmu, janganlah begitu memikirkan perkara itu." Lalu Tamar tinggal di rumah Absalom, kakaknya itu, seorang diri. | 
| (0.35) | 2Sam 13:28 | 
 | Lalu Absalom r memerintahkan orang-orangnya, demikian: "Perhatikan! Apabila hati Amnon menjadi gembira s karena anggur, dan aku berkata kepadamu: Paranglah Amnon, maka haruslah kamu membunuh dia 1 . Jangan takut. Bukankah aku yang memerintahkannya kepadamu? Kuatkanlah hatimu dan tunjukkanlah dirimu sebagai orang yang gagah perkasa! t " | 
| (0.35) | 2Sam 19:19 | 
 | dan berkata kepada raja: "Janganlah kiranya tuanku tetap memandang aku bersalah, dan janganlah kiranya tuanku mengingat kesalahan yang dilakukan hambamu ini pada hari tuanku raja keluar dari Yerusalem; d janganlah kiranya raja memperhatikannya lagi. | 
| (0.35) | 2Sam 24:10 | 
 | Tetapi berdebar-debarlah hati z Daud, setelah ia menghitung rakyat, lalu berkatalah Daud kepada TUHAN: "Aku telah sangat berdosa a karena melakukan hal ini; maka sekarang, TUHAN, jauhkanlah kiranya kesalahan hamba-Mu, sebab perbuatanku itu sangat bodoh. b " | 
| (0.35) | 1Raj 3:9 | 
 | Maka berikanlah kepada hamba-Mu ini hati yang faham 1 f menimbang perkara untuk menghakimi umat-Mu dengan dapat membedakan g antara yang baik dan yang jahat, sebab siapakah yang sanggup h menghakimi umat-Mu yang sangat besar ini?" | 
| (0.35) | 1Raj 8:23 | 
 | lalu berkata: "Ya TUHAN, Allah Israel! Tidak ada Allah seperti Engkau v di langit di atas dan di bumi di bawah; Engkau yang memelihara perjanjian dan kasih setia w kepada hamba-hamba-Mu yang dengan segenap hatinya hidup di hadapan-Mu; | 
| (0.35) | 1Raj 8:66 | 
 | Pada hari yang kedelapan disuruhnya bangsa itu pergi, maka mereka memohon berkat untuk raja, lalu pulang ke kemah mereka sambil bersukacita dan bergembira atas segala kebaikan q yang telah dilakukan TUHAN kepada Daud, hamba-Nya, dan kepada orang Israel, umat-Nya. | 
| (0.35) | 1Raj 9:3 | 
 | Firman TUHAN kepadanya 1 : "Telah Kudengar t doa dan permohonanmu yang kausampaikan ke hadapan-Ku; Aku telah menguduskan rumah yang kaudirikan ini untuk membuat nama-Ku u tinggal di situ sampai selama-lamanya, maka mata-Ku v dan hati-Ku akan ada di situ sepanjang masa. | 
| (0.35) | 1Raj 12:27 | 
 | Jika bangsa itu pergi mempersembahkan korban sembelihan di rumah TUHAN di Yerusalem, k maka tentulah hati bangsa ini akan berbalik kepada tuan mereka, yaitu Rehabeam, raja Yehuda, kemudian mereka akan membunuh aku dan akan kembali kepada Rehabeam, raja Yehuda." | 
| (0.35) | 1Raj 21:7 | 
 | Kata Izebel, isterinya, kepadanya: "Bukankah engkau sekarang yang memegang kuasa raja atas Israel? Bangunlah, makanlah dan biarlah hatimu gembira! Aku akan memberikan kepadamu kebun anggur c Nabot, orang Yizreel itu." | 
| (0.35) | 2Raj 5:26 | 
 | Tetapi kata Elisa kepadanya: "Bukankah hatiku ikut pergi, ketika orang itu turun dari atas keretanya mendapatkan engkau? Maka sekarang, g engkau telah menerima perak dan dengan itu dapat memperoleh kebun-kebun, kebun zaitun, kebun anggur, kambing domba, lembu sapi, budak laki-laki dan budak perempuan, h | 





