(0.07) | Yos 8:1 | Kemudian berfirmanlah TUHAN kepada Yosua: "Janganlah takut j dan janganlah tawar hati; k bawalah seluruh tentara l dan bersiaplah, majulah ke Ai. m Ketahuilah, Aku serahkan n kepadamu raja negeri Ai, rakyatnya, kotanya dan negerinya, |
(0.07) | Yos 22:29 | Jauhlah dari pada kami untuk memberontak e terhadap TUHAN, dan untuk berbalik dari pada TUHAN pada hari ini dengan mendirikan mezbah untuk korban bakaran, korban sajian atau korban sembelihan, mezbah yang bukan mezbah TUHAN, Allah kita, yang ada di depan Kemah Suci-Nya! f " |
(0.07) | Yos 3:12 | Maka sekarang, pilihlah dua belas orang q dari suku-suku Israel, seorang dari tiap-tiap suku. |
(0.07) | Yos 15:14 | Dan Kaleb menghalau dari sana ketiga orang Enak, h yakni Sesai, Ahiman dan Talmai, i anak-anak Enak. j |
(0.07) | Yos 21:21 | Kepada mereka diberikan Sikhem, x kota perlindungan untuk pembunuh, dengan tanah-tanah penggembalaannya, di pegunungan Efraim, Gezer y dengan tanah-tanah penggembalaannya, |
(0.07) | Yos 4:22 | maka haruslah kamu beritahukan kepada anak-anakmu, begini: Israel telah menyeberangi sungai Yordan ini di tanah q yang kering! -- |
(0.07) | Yos 6:2 | Berfirmanlah TUHAN kepada Yosua: "Ketahuilah, Aku serahkan t ke tanganmu Yerikho ini beserta rajanya dan pahlawan-pahlawannya yang gagah perkasa. |
(0.07) | Yos 1:7 | Hanya, kuatkan dan teguhkanlah hatimu dengan sungguh-sungguh, bertindaklah s hati-hati sesuai dengan seluruh hukum 1 t yang telah diperintahkan kepadamu oleh hamba-Ku Musa; u janganlah menyimpang ke kanan atau ke kiri, v supaya engkau beruntung, ke manapun engkau pergi. w |
(0.07) | Yos 14:1 | Inilah semuanya yang diterima oleh orang Israel sebagai milik pusaka g di tanah Kanaan, yang telah dibagikan h kepada orang Israel i oleh imam Eleazar, j dan Yosua bin Nun dan para kepala kaum keluarga dari suku-suku mereka, k |
(0.07) | Yos 12:7 | Inilah raja negeri yang dikalahkan oleh Yosua dan oleh orang Israel di sebelah barat sungai Yordan, dari Baal-Gad di lembah gunung Libanon c sampai Pegunungan Gundul, yang mendaki ke arah Seir--negeri ini diberikan Yosua kepada suku-suku Israel menjadi miliknya, menurut pembagiannya, |
(0.07) | Yos 20:8 | Dan di seberang sungai Yordan, di sebelah timur Yerikho, mereka menentukan Bezer, n di padang gurun, di dataran tinggi, dari suku Ruben; dan Ramot di Gilead o p dari suku Gad, dan Golan di Basan q dari suku Manasye. |
(0.07) | Yos 5:14 | Jawabnya: "Bukan, tetapi akulah Panglima Balatentara TUHAN 1 . Sekarang aku datang." Lalu sujudlah p Yosua dengan mukanya ke tanah, q menyembah dan berkata kepadanya: "Apakah yang akan dikatakan tuanku kepada hambanya ini?" |
(0.07) | Yos 13:33 | Tetapi kepada suku Lewi Musa tidak memberikan milik pusaka: d TUHAN, Allah Israel, Dialah yang menjadi milik pusaka e mereka, seperti yang dijanjikan-Nya kepada mereka. f |
(0.07) | Yos 19:1 | Undian yang keduapun keluarlah bagi suku Simeon, untuk suku bani Simeon menurut kaum-kaum mereka. Milik pusaka mereka ada di tengah-tengah milik pusaka bani Yehuda. x |
(0.07) | Yos 8:3 | Lalu bersiaplah Yosua beserta seluruh tentara untuk pergi ke Ai. Yosua memilih tiga puluh ribu orang, pahlawan-pahlawan yang gagah perkasa, mereka disuruhnya pergi pada waktu malam |
(0.07) | Yos 23:2 | dipanggilnya seluruh orang Israel, para tua-tuanya, m para kepalanya, para hakimnya dan para pengatur n pasukannya dan berkata kepada mereka: "Aku telah tua dan sangat lanjut umur, o |
(0.07) | Yos 23:10 | Satu orang saja dari pada kamu dapat mengejar seribu e orang, sebab TUHAN Allahmu, Dialah yang berperang bagi kamu, f seperti yang dijanjikan-Nya kepadamu. |
(0.07) | Yos 24:4 | Kepada Ishak Kuberikan Yakub dan Esau. g Kepada Esau Kuberikan pegunungan Seir h menjadi miliknya, sedang Yakub serta anak-anaknya pergi ke Mesir. i |
(0.07) | Yos 10:7 | Lalu Yosua bergerak maju dari Gilgal, dia dan seluruh tentara j yang bersama-sama dengan dia, semuanya pahlawan yang gagah perkasa. |
(0.07) | Yos 13:25 | daerah kepunyaan mereka ialah Yaezer j dan segala kota negeri Gilead, k serta setengah negeri orang Amon sampai ke Aroer, yang di sebelah timur Raba, l |