| (0.41) | Ul 3:16 |
| Kepada orang Ruben dan kepada orang Gad kuberikan sebagian dari Gilead, sebelah sini sampai sungai Arnon, yakni setengah dari sungai itu dengan daerah pinggirnya, dan sebelah sana sampai sungai Yabok, l batas daerah bani Amon; |
| (0.40) | Ayb 26:10 |
| Ia telah menarik garis pada permukaan air, h sampai ujung perbatasan antara terang dan gelap; i |
| (0.39) | Yos 15:21 |
| Kota-kota suku bani Yehuda yang paling ujung, dekat batas tanah Edom di Tanah Negeb, o ialah Kabzeel, p Eder, q Yagur, |
| (0.39) | Yeh 45:7 |
| Mengenai bagian raja itu haruslah terdapat di sebelah barat dan di sebelah timur dari persembahan khusus yang kudus dan milik kota itu dan harus berbatasan dengan kedua bagian itu. Yang di sebelah barat harus sampai ke perbatasan barat dan yang di sebelah timur harus sampai ke perbatasan timur. Jadi panjangnya harus sama dengan panjang dari bagian suatu suku s Israel, yaitu dari perbatasan barat sampai perbatasan timur negeri itu. |
| (0.37) | Yeh 47:15 |
| Inilah perbatasan tanah y itu: di sebelah utara: dari laut besar z terus ke Hetlon a sampai jalan masuk ke Hamat dan terus ke Zedad, |
| (0.37) | Yeh 48:28 |
| Perbatasan wilayah Gad di sebelah selatan ialah dari Tamar p sampai mata air Meriba dekat Kadesh, terus ke sungai Mesir, terus ke laut besar. q |
| (0.37) | Yos 15:1 |
| Bagian yang diundikan kepada suku bani Yehuda menurut kaum-kaum mereka adalah sampai ke batas tanah Edom, u sampai ke padang gurun Zin v ke selatan, di ujung selatan. w |
| (0.35) | Yeh 48:1 |
| Inilah nama suku-suku itu: Yang paling utara: dari laut terus ke Hetlon, o ke jalan masuk ke Hamat, p Hazar-Enon, sehingga daerah kota Damsyik, yang berdekatan dengan Hamat, terletak di sebelah utaranya, dari perbatasan 1 sebelah timur sampai perbatasan sebelah barat terdapat bagian Dan. q |
| (0.35) | 1Sam 13:18 |
| gerombolan yang kedua mengambil jalan ke Bet-Horon, k dan gerombolan yang satu lagi mengambil jalan ke perbatasan yang menghadap ke lembah Zeboim l arah ke padang gurun. |
| (0.32) | Yeh 48:21 |
| Selebihnya adalah milik raja, yaitu di sebelah timur dan barat dari persembahan khusus yang kudus dan milik kota itu, dan berbatasan dengan yang dua puluh lima ribu hasta itu, ke timur sampai di perbatasan timur dan ke barat sampai di perbatasan barat dan sejajar dengan bagian suku-suku lain, adalah untuk raja. Di tengah-tengah j bagian itu adalah persembahan khusus yang kudus dan Bait Suci. |
| (0.31) | Yeh 29:10 |
| maka sungguh, Aku menjadi lawanmu k dan lawan anak-anak sungaimu dan Aku akan membuat tanah Mesir l menjadi reruntuhan dan menjadi sunyi sepi m mulai dari Migdol n sampai Siene, o bahkan sampai perbatasan tanah Etiopia. p |
| (0.30) | Kel 16:35 |
| Orang Israel makan manna y empat puluh tahun z lamanya, sampai mereka tiba di tanah yang didiami orang; mereka makan manna sampai tiba di perbatasan tanah Kanaan. a |
| (0.29) | Kis 16:7 |
| Dan setibanya di Misia mereka mencoba masuk ke daerah Bitinia, tetapi Roh Yesus d tidak mengizinkan mereka. |
| (0.29) | Neh 9:22 |
| Engkau menyerahkan kepada mereka kerajaan-kerajaan dan bangsa-bangsa dan membagikan itu kepada mereka sebagai daerah perbatasan, sebab mereka duduki tanah dari Sihon, p raja negeri Hesbon dan tanah dari Og, raja negeri Basan. q |
| (0.28) | Yeh 47:18 |
| Di sebelah timur: mulai dari Hazar-Enon yang terletak di antara Hauran dan Damsyik, sungai Yordan menjadi perbatasan di antara Gilead dan tanah Israel, terus ke Laut Timur sampai ke Tamar. Itulah sebelah timur. e |
| (0.28) | Yos 12:2 |
| yakni Sihon, raja orang Amori, yang diam di Hesybon, j yang memerintah atas suatu daerah dari Aroer, k yang letaknya di tepi sungai Arnon, pada pertengahan sungai itu, ditambah setengah Gilead, l sampai sungai Yabok, m batas daerah bani Amon, n |
| (0.26) | 1Taw 7:29 |
| dan pada perbatasan bani Manasye: Bet-Sean g dengan segala anak kotanya, juga Taanakh dengan segala anak kotanya, Megido dengan segala anak kotanya, Dor h dengan segala anak kotanya. Di tempat-tempat itulah keturunan Yusuf bin Israel diam. |
| (0.26) | 1Sam 6:12 |
| Lembu-lembu itu langsung mengikuti jalan yang ke Bet-Semes 1 ; melalui satu jalan raya, sambil menguak dengan tidak menyimpang ke kanan atau ke kiri, sedang raja-raja kota orang Filistin itu berjalan di belakangnya sampai ke daerah Bet-Semes. |
| (0.25) | Yer 5:22 |
| Masakan kamu tidak takut x kepada-Ku 1 , demikianlah firman TUHAN, kamu tidak gemetar y terhadap Aku? Bukankah Aku yang membuat pantai pasir sebagai perbatasan bagi laut, z sebagai perhinggaan tetap yang tidak dapat dilampauinya? Biarpun ia bergelora, ia tidak sanggup, biarpun gelombang-gelombangnya ribut, a mereka tidak dapat melampauinya! |
| (0.16) | Hos 5:10 |
| Para pemuka Yehuda adalah seperti orang-orang yang menggeser batas 1 ; t ke atas mereka akan Kucurahkan gemas-Ku u seperti air. |




