| (0.08) | Kel 35:10 |
| Segala orang yang ahli di antara kamu haruslah datang untuk membuat segala yang diperintahkan m TUHAN, |
| (0.07) | Kel 37:13 |
| Dituangnyalah untuk meja itu empat gelang emas dan dipasangnyalah gelang-gelang itu di keempat penjurunya, pada keempat kakinya. |
| (0.07) | Bil 4:8 |
| Di atas semuanya itu mereka harus membentangkan sehelai kain kirmizi, lalu menudungnya dengan tudung dari kulit lumba-lumba, kemudian mereka harus memasang kayu-kayu pengusung z meja itu. |
| (0.06) | Kel 25:12 |
| Haruslah engkau menuang empat gelang emas untuk tabut itu dan pasanglah gelang itu pada keempat penjurunya, yaitu dua gelang x pada rusuknya yang satu dan dua gelang pada rusuknya yang kedua. |
| (0.06) | Kel 37:3 |
| Dituangnyalah empat gelang emas untuk tabut itu, pada keempat penjurunya, yaitu dua gelang pada rusuknya yang satu dan dua gelang pada rusuknya yang kedua. |
| (0.06) | Bil 4:6 |
| Di atasnya mereka harus meletakkan tutup dari kulit lumba-lumba, u dan di atasnya lagi mereka harus membentangkan sehelai kain yang seluruhnya ungu tua, kemudian mereka harus memasang kayu-kayu pengusung v tabut itu. |



