| (0.36) | Yer 1:15 |
| Sebab sesungguhnya, Aku memanggil segala kaum kerajaan sebelah utara, demikianlah firman TUHAN, dan mereka akan datang dan mendirikan takhtanya masing-masing di mulut pintu-pintu gerbang Yerusalem, dekat segala tembok di sekelilingnya dan dekat segala kota Yehuda. a |
| (0.35) | Yer 44:17 |
| tetapi kami akan terus melakukan segala apa yang kami ucapkan, b yakni membakar korban c kepada ratu sorga 1 d dan mempersembahkan korban curahan kepadanya seperti telah kami lakukan, kami sendiri dan nenek moyang kami dan raja-raja kami dan pemuka-pemuka e kami di kota-kota Yehuda dan di jalan-jalan Yerusalem. f Pada waktu itu kami mempunyai cukup makanan; g kami merasa bahagia dan tidak mengalami penderitaan. h |
| (0.35) | Yer 44:25 |
| Beginilah firman TUHAN semesta alam, Allah Israel: Kamu, laki-laki dan isteri-isterimu! f Kamu telah memenuhi apa yang telah kamu ucapkan, yaitu: Kami akan menepati dengan baik nazar yang kami ucapkan untuk membakar korban dan mempersembahkan korban curahan kepada ratu sorga. g Baiklah! Wujudkanlah dan tepatilah nazarmu h dengan baik! |
| (0.09) | Yer 44:26 |
| Maka dengarkanlah firman TUHAN, hai semua orang Yehuda yang diam di tanah Mesir: i Sesungguhnya, Aku telah bersumpah j demi nama-Ku yang besar--firman TUHAN--bahwa nama-Ku tidak akan diserukan lagi oleh seseorang Yehuda di segenap tanah Mesir, dengan berkata: Demi Tuhan ALLAH k yang hidup! l |
| (0.09) | Yer 51:55 |
| Sebab TUHAN merusakkan Babel dan menghentikan l suaranya yang besar. Biarpun gelombang-gelombangnya m menderu seperti air besar dan suaranya bertambah ribut, |
| (0.09) | Yer 46:17 |
| Sebutlah nama Firaun, raja Mesir: Tukang ribut i yang membiarkan kesempatan j berlalu! |
| (0.09) | Yer 6:28 |
| Semua mereka adalah pendurhaka i belaka, berjalan kian kemari sebagai pemfitnah; j sekaliannya mereka berlaku busuk! |
| (0.09) | Yer 36:17 |
| Bertanyalah mereka kepada Barukh, katanya: "Beritahukanlah kepada kami, bagaimana caranya engkau menuliskan q segala perkataan ini!" |
| (0.08) | Yer 1:10 |
| Ketahuilah, pada hari ini Aku mengangkat engkau atas bangsa-bangsa t dan atas kerajaan-kerajaan untuk mencabut u dan merobohkan 1 , untuk membinasakan dan meruntuhkan, untuk membangun dan menanam. v " |
| (0.08) | Yer 1:13 |
| Firman TUHAN datang kepadaku untuk kedua kalinya, bunyinya: "Apakah yang kaulihat? y " Jawabku: "Aku melihat sebuah periuk yang mendidih; datangnya dari sebelah utara." |
| (0.08) | Yer 9:4 |
| Baiklah setiap orang berjaga-jaga terhadap temannya, r dan janganlah percaya kepada saudara s manapun, sebab setiap saudara adalah penipu t ulung, dan setiap teman berjalan kian ke mari sebagai pemfitnah. u |
| (0.08) | Yer 9:5 |
| Yang seorang menipu yang lain, v dan tidak seorangpun berkata benar; w mereka sudah membiasakan lidahnya untuk berkata dusta; x mereka melakukan kesalahan dan malas untuk bertobat. |
| (0.08) | Yer 29:28 |
| Bukankah ia telah mengirim pesan y kepada kami di Babel, katanya: Pembuanganmu masih lama. z Dirikanlah a rumah untuk kamu diami; buatlah kebun untuk kamu nikmati hasilnya!" |



