| (0.85) | Mrk 6:2 |
| Pada hari Sabat q Ia mulai mengajar di rumah ibadat r dan jemaat yang besar takjub s ketika mendengar Dia dan mereka berkata: "Dari mana diperoleh-Nya semuanya itu? Hikmat apa pulakah yang diberikan kepada-Nya? Dan mujizat-mujizat yang demikian bagaimanakah dapat diadakan oleh tangan-Nya? |
| (0.41) | Mrk 10:6 |
| Sebab pada awal dunia, Allah menjadikan mereka laki-laki dan perempuan, n |
| (0.40) | Mrk 5:17 |
| Lalu mereka mendesak Yesus supaya Ia meninggalkan daerah mereka. |
| (0.40) | Mrk 4:37 |
| Lalu mengamuklah taufan yang sangat dahsyat dan ombak menyembur masuk ke dalam perahu, sehingga perahu itu mulai penuh dengan air. |
| (0.40) | Mrk 14:33 |
| Dan Ia membawa Petrus, Yakobus dan Yohanes x serta-Nya. Ia sangat takut dan gentar, |
| (0.40) | Mrk 1:21 |
| Mereka tiba di Kapernaum. Setelah hari Sabat mulai, Yesus segera masuk ke dalam rumah ibadat dan mengajar. y |
| (0.39) | Mrk 8:32 |
| Hal ini dikatakan-Nya dengan terus terang. i Tetapi Petrus menarik Yesus ke samping dan menegor Dia. |
| (0.39) | Mrk 8:11 |
| Lalu muncullah orang-orang Farisi dan bersoal jawab dengan Yesus. Untuk mencobai Dia mereka meminta dari pada-Nya suatu tanda dari sorga. l |
| (0.39) | Mrk 2:23 |
| Pada suatu kali, pada hari Sabat 1 , Yesus berjalan di ladang gandum, dan sementara berjalan murid-murid-Nya memetik bulir gandum. k |
| (0.39) | Mrk 15:8 |
| Maka datanglah orang banyak dan meminta supaya sekarang kebiasaan itu diikuti juga. |
| (0.38) | Mrk 6:7 |
| Ia memanggil kedua belas murid y itu dan mengutus mereka berdua-dua. z Ia memberi mereka kuasa atas roh-roh jahat 1 , a |
| (0.38) | Mrk 10:28 |
| Berkatalah Petrus kepada Yesus: "Kami ini telah meninggalkan segala sesuatu dan mengikut Engkau! e " |
| (0.38) | Mrk 14:1 |
| Hari raya Paskah b dan hari raya Roti Tidak Beragi akan mulai dua hari lagi. Imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat mencari jalan untuk menangkap dan membunuh c Yesus dengan tipu muslihat, |
| (0.38) | Mrk 1:45 |
| Tetapi orang itu pergi memberitakan peristiwa itu dan menyebarkannya kemana-mana, sehingga Yesus tidak dapat lagi terang-terangan masuk ke dalam kota. Ia tinggal di luar di tempat-tempat u yang sepi; namun orang terus juga datang kepada-Nya dari segala penjuru. v |
| (0.38) | Mrk 14:19 |
| Maka sedihlah hati mereka dan seorang demi seorang berkata kepada-Nya: "Bukan aku, ya Tuhan?" |
| (0.38) | Mrk 10:41 |
| Mendengar itu kesepuluh murid yang lain menjadi marah kepada Yakobus dan Yohanes. |
| (0.38) | Mrk 13:19 |
| Sebab pada masa itu akan terjadi siksaan 1 seperti yang belum pernah terjadi sejak awal dunia, l yang diciptakan Allah, sampai sekarang dan yang tidak akan terjadi lagi. m |
| (0.37) | Mrk 4:29 |
| Apabila buah itu sudah cukup masak, orang itu segera menyabit, sebab musim menuai sudah tiba. j " |
| (0.37) | Mrk 14:69 |
| Ketika hamba perempuan itu melihat Petrus lagi, berkatalah ia pula kepada orang-orang yang ada di situ: "Orang ini adalah salah seorang dari mereka." |
| (0.36) | Mrk 14:72 |
| Dan pada saat itu berkokoklah ayam untuk kedua kalinya. Maka teringatlah Petrus, bahwa Yesus telah berkata kepadanya: "Sebelum ayam berkokok dua kali, engkau telah menyangkal Aku tiga kali. c " Lalu menangislah ia tersedu-sedu. |





untuk membuka halaman teks alkitab saja. [