| (0.97) | 1Kor 14:5 |
| Aku suka, supaya kamu semua berkata-kata dengan bahasa roh 1 , tetapi lebih dari pada itu, supaya kamu bernubuat. z Sebab orang yang bernubuat lebih berharga dari pada orang yang berkata-kata dengan bahasa roh, kecuali kalau orang itu juga menafsirkannya, sehingga Jemaat dapat dibangun. a |
| (0.96) | 1Kor 11:6 |
| Sebab jika perempuan tidak mau menudungi kepalanya, maka haruslah ia juga menggunting rambutnya. Tetapi jika bagi perempuan adalah penghinaan, bahwa rambutnya digunting atau dicukur, maka haruslah ia menudungi kepalanya 1 . |
| (0.44) | 1Kor 15:14 |
| Tetapi andaikata Kristus tidak dibangkitkan, z maka sia-sialah pemberitaan kami dan sia-sialah juga kepercayaan kamu. |
| (0.44) | 1Kor 2:3 |
| Aku juga telah datang kepadamu o dalam kelemahan p dan dengan sangat takut dan gentar. q |
| (0.44) | 1Kor 12:14 |
| Karena tubuh juga tidak terdiri dari satu anggota, tetapi atas banyak anggota. z |
| (0.44) | 1Kor 8:2 |
| Jika ada seorang menyangka, bahwa ia mempunyai sesuatu c "pengetahuan", maka ia belum juga mencapai pengetahuan 1 , d sebagaimana yang harus dicapainya. |
| (0.44) | 1Kor 9:15 |
| Tetapi aku tidak pernah mempergunakan satupun dari hak-hak itu. t Aku tidak menulis semuanya ini, supaya akupun diperlakukan juga demikian. Sebab aku lebih suka mati dari pada...! Sungguh, kemegahanku u tidak dapat ditiadakan siapapun juga! |
| (0.44) | 1Kor 1:14 |
| Aku mengucap syukur bahwa tidak ada seorangpun juga di antara kamu yang aku baptis selain Krispus b dan Gayus, c |
| (0.44) | 1Kor 15:11 |
| Sebab itu, baik aku, maupun mereka, v demikianlah kami mengajar dan demikianlah kamu menjadi percaya. |
| (0.44) | 1Kor 12:9 |
| Kepada yang seorang Roh yang sama memberikan iman, m dan kepada yang lain Ia memberikan karunia untuk menyembuhkan. n |
| (0.44) | 1Kor 12:5 |
| Dan ada rupa-rupa pelayanan, tetapi satu Tuhan. |
| (0.43) | 1Kor 12:20 |
| Memang ada banyak anggota, tetapi hanya satu tubuh. c |
| (0.43) | 1Kor 9:14 |
| Demikian pula Tuhan telah menetapkan, bahwa mereka yang memberitakan Injil, harus hidup dari pemberitaan Injil itu 1 . s |
| (0.43) | 1Kor 7:3 |
| Hendaklah suami memenuhi 1 kewajibannya terhadap isterinya, m demikian pula isteri terhadap suaminya. |
| (0.43) | 1Kor 14:19 |
| Tetapi dalam pertemuan Jemaat 1 aku lebih suka mengucapkan lima kata yang dapat dimengerti untuk mengajar orang lain juga, dari pada beribu-ribu kata dengan bahasa roh. p |
| (0.43) | 1Kor 11:12 |
| Sebab sama seperti perempuan berasal dari laki-laki, demikian pula laki-laki dilahirkan oleh perempuan; dan segala sesuatu berasal dari Allah. b |
| (0.43) | 1Kor 2:11 |
| Siapa gerangan di antara manusia yang tahu, apa yang terdapat di dalam diri manusia e selain roh f manusia sendiri yang ada di dalam dia? Demikian pulalah tidak ada orang yang tahu, apa yang terdapat di dalam diri Allah selain Roh Allah. |
| (0.43) | 1Kor 12:22 |
| Malahan justru anggota-anggota tubuh yang nampaknya paling lemah, yang paling dibutuhkan. |
| (0.43) | 1Kor 12:11 |
| Tetapi semuanya ini dikerjakan oleh Roh s yang satu dan yang sama, yang memberikan karunia kepada tiap-tiap orang secara khusus, seperti yang dikehendaki-Nya. |
| (0.43) | 1Kor 3:6 |
| Aku menanam, x Apolos menyiram, tetapi Allah yang memberi pertumbuhan. |




