| (0.96) | Mrk 15:2 |
| Pilatus bertanya kepada-Nya: "Engkaukah raja orang Yahudi? g " Jawab Yesus: "Engkau sendiri mengatakannya." |
| (0.96) | Mrk 15:12 |
| Pilatus sekali lagi menjawab dan bertanya kepada mereka: "Jika begitu, apakah yang harus kuperbuat dengan orang yang kamu sebut raja orang Yahudi ini?" |
| (0.96) | Mrk 1:25 |
| Tetapi Yesus menghardiknya, kata-Nya: "Diam, keluarlah dari padanya! d " |
| (0.96) | Mrk 1:30 |
| Ibu mertua Simon terbaring karena sakit demam. Mereka segera memberitahukan keadaannya kepada Yesus. |
| (0.96) | Mrk 1:37 |
| waktu menemukan Dia mereka berkata: "Semua orang mencari Engkau." |
| (0.96) | Mrk 3:21 |
| Waktu kaum keluarga-Nya mendengar hal itu, mereka datang hendak mengambil Dia, sebab kata mereka Ia tidak waras lagi. j |
| (0.96) | Mrk 3:33 |
| Jawab Yesus kepada mereka: "Siapa ibu-Ku dan siapa saudara-saudara-Ku?" |
| (0.96) | Mrk 4:2 |
| Dan Ia mengajarkan banyak hal dalam perumpamaan 1 t kepada mereka. Dalam ajaran-Nya itu Ia berkata kepada mereka: |
| (0.96) | Mrk 4:9 |
| Dan kata-Nya: "Siapa mempunyai telinga untuk mendengar, hendaklah ia mendengar! w " |
| (0.96) | Mrk 5:8 |
| Karena sebelumnya Yesus mengatakan kepadanya: "Hai engkau roh jahat! Keluar dari orang ini!" |
| (0.96) | Mrk 5:28 |
| Sebab katanya: "Asal kujamah saja jubah-Nya 1 , d aku akan sembuh." |
| (0.96) | Mrk 6:16 |
| Waktu Herodes mendengar hal itu, ia berkata: "Bukan, dia itu Yohanes yang sudah kupenggal kepalanya, dan yang bangkit lagi." |
| (0.96) | Mrk 7:20 |
| Kata-Nya lagi: "Apa yang keluar dari seseorang, itulah yang menajiskannya, |
| (0.96) | Mrk 8:5 |
| Yesus bertanya kepada mereka: "Berapa roti ada padamu?" Jawab mereka: "Tujuh." |
| (0.96) | Mrk 8:24 |
| Orang itu memandang ke depan, lalu berkata: "Aku melihat orang, sebab melihat mereka berjalan-jalan, tetapi tampaknya seperti pohon-pohon." |
| (0.96) | Mrk 8:26 |
| Sesudah itu Yesus menyuruh dia pulang ke rumahnya dan berkata: "Jangan masuk ke kampung!" |
| (0.96) | Mrk 10:4 |
| Jawab mereka: "Musa memberi izin untuk menceraikannya l dengan membuat surat cerai." |
| (0.96) | Mrk 10:26 |
| Mereka makin gempar dan berkata seorang kepada yang lain: "Jika demikian, siapakah yang dapat diselamatkan?" |
| (0.96) | Mrk 11:22 |
| Yesus menjawab mereka: "Percayalah kepada Allah! |
| (0.96) | Mrk 13:5 |
| Maka mulailah Yesus berkata kepada mereka: "Waspadalah 1 supaya jangan ada orang yang menyesatkan kamu! d |




